Anda di halaman 1dari 3

TUGAS UAS PRAKTIKUM IBADAH

HIKMAH CERAMAH USTADZ GATOT KACA M.Pd.I

PENGEN KAYA DUNIA DAN AKHIRAT

Disusun Oleh :

Musa Izzuddin (2020202044)

PRODI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) RADEN FATAH

PALEMBANG 2021
Suatu hari rasulullah SAW pernah di datangi oleh sahabatnya “wahai rasulullah. Aku ingin kaya”

Dijawab oleh rasulullah “ wahai sahabatku kau ingin kaya ?” iya rasulullah di tanya lagi oleh rasullah

Apa yang kau miliki sekarang , aku tidak memiliki apa-apa ya rasulullah tapi aku berjanji kepada Allah

Dan rasulnya kalua aku kaya, aku akan melakukuan yang terbaik untuk Allah dan Rasul nya.

Kemudian rasulullah berkata “wahai sahabtku jika itu yang kau katakana demikian kepadakum maka

Allah menyaksikan dan rasul nya menyaksika maka akan aku berikan kepadamu seeokr kambing sepasang

Jantan dan betina, aku serahkan kepadamu, berusahalah, berdoalah, dan berikhtiarlah semoga kau berhasil

Sahabatku sahabatnya berkata terima kasih wahai rasulullah.

Dengan berjalannya waktu sepasang kambing jantan dan betina tadi berkembang biak menjadi sangat

Banyak dan ketika dia diberi amanah oleh Allah kekayaan ini, ia tetap ingat janjinya kepada Allah dan

Rasulnya kemudian dia menjual hasil dari ternak kambingnya dan hasilnya ia berikan kepada orang yang

Berhak menerimanya. Dan sahabat ini selalu bebagi rezeki, selalu bershadaqah selalu ingat janjinya kepada

Allah dan Rasul-nya.

Dalam masa pandemi ini, jika kita diberikan rezeki oleh Allah SWT tanpa memandang status sosial kita

Apabila kita mendapatkan rezeki maka kita wajib membaginya terhadap orang yang wajib menerimanya

Seperti fakir miskin, yatim piatu, dll. Karena itu perintah dari Allah yang disampaikan rasulullah saw

Sebagaimana hadits rasulullah “ sedekah itu dapat menolak balak” dan Allah berfirman dalam quran surah

Al- Baqarah : “ perumpaan orang yang menginfakan hartanya oleh Allah swt diibaratkan seperti satu biji

Kemudian ditumbuhkan 7 tangkai dan terus dilipat gandakan oleh Allah swt sampai manusia tidak mampu

Menghitungnya.

Intinya banyak atau sedikitnya rezeki yang kita dapat kita harus bersedekah oleh Allah swt karena
dengan bersedekah Allah akan melipat gandakan selalu hart akita yang kita sedekahkan

Palembang,10 Februari 2021

Musa Izzuddin

Anda mungkin juga menyukai