Anda di halaman 1dari 4

Weekly

Journal
Mood
Tracker

1 2 3 4

5 6 7
.

Senang Marah v Campur Aduk

v Normal Sedih Bingung

Hal yang Disyukuri

Minggu ini memang terasa lelah cuman mau tidak mau memang harus

Dijalani saja. Sebenarnya ini semua bagian dari proses yang harus dijalani

Hari kemarin memang terasa lelah karena banyak tugas, rapat, dll mungkin

ada yang tidak tidur tapi percaya kalau itu akan menhasilkan buah baik.
Notes

mengikuti legion ada kebanggan tersendiri , karena bisa banyak mengetahui

hal-hal yang baru, ada relasi yang baik juga antara kating, kita membaur

dan jujur saja kalo misalnya pandemi berakhir pasti akan lebih seru lagi

bakal bisa bertemu teman-teman, kaka-kakak dll.

Bersyukur karena kakak-kakak masih mau dan bisa membimbing kita

meskipun, sibuk, jadwalnya full dll, tapi masih berkesempatan untuk melatih

kita jadi pemimpin yang memiliki mental yang kuat yang tidak mudah di

jatuhkan, ditindas dan masih banyak lagi. Bersyukur juga karena lewat

materi yang diberikan serta sambutan-sambutannya ada yang membuat

touching, Sangat bersyukur terlebih kepada orang tua yang selalu memberikan

support dan doa mereka sehingga sampe sekarang segala tantangan

bisa dilewati. Memang hidup ini keras dan penuh tantangan cuman kita

ambil sisi baik saja, meskipun memang terasa berat tapi pasti itu akan

membuahkan hasil yang baik . Kadang dalam keseharian apalagi

minggu-minggu berjalan ini sering sekali ada perubahan mood


Notes

bisa dibilang mood swing tapi selalu diajarkan bersyukur saja karena

everything happened for a good reason, semuanya terjadi pasti untuk sejuta

alasan yang baik. Aku bersykur dan sangat bersyukur karena disetiap

aku merasa malas dan moodian ada saja orang yang menyemangati

yaitu teman-teman yang bahkan mereka juga berada di posisi yang sama

bersyukur karena ada di circle yang membangun satu sama lain sehingga,

kita bukan saling merugikan tapi saling mengangkat keatas. Circle pertemanan

itu sangatlah penting apalagi di dunia perkuliahan karena satu orang dapat

mempengaruhi yg lainnya.Memang yang diAtas selalu mengajarkan bersyukur

dan saling menopang. apa gunanya orang jadi sukses tapi hanya mementingkan

diri sendiri, jadi pelajaran yang didapat minggu yang berjalan ini, lebih

bersyukur, kalau ingin menolong orang tolong dengan tulus tanpa minta imbalan

dan tekun serta pantang menyerah !!!. Semoga nanti kedepannya

bisa lebih baik :)) dan whoever read this God bless you!.

Anda mungkin juga menyukai