Anda di halaman 1dari 5

MAKALAH

AKUNTANSI MANAJEMEN
Tentang
ANALISIS BIAYA VOLUME LABA SEBAGAI ALAT PERENCANAAN MANAJEMEN

DI SUSUN OLEH :

LAODE AZALUDDIN 101901147

LILIK HANIFA 101901144

MARIAM PRIYANI 101901112

KIKI APRILIA 101901150

WA TIKA 101901124

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BUTON

FAKULTAS EKONOMI PRODI AKUNTANSI

TAHUN AJARAN

2021
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
rahmat sertakarunia-Nya kepada kami sehingga kami berhasil menyelesaikan Makalah
ini yang Alhamdulillahtepat pada waktunya. Tanpa pertolongan-Nya mungkin kami tdak
akan sanggup menyelesaikan.

Dengan membuat tugas ini kami diharapkan mampu untuk lebih


mengenal tentang“Analisis biaya volume laba : alat perencanaan manajerial”.

Kami sadar, sebagai mahasiswa yang masih dalam proses pembelajaran,


penulisanmakalah ini masih banyak kekurangannya. Oleh karena itu, kami sangat
mengharapkan adanyakritk dan saran yang bersifat positf, guna penulisan makalah
yang lebih baik lagi di masa yangakan datng.

Akhir kata, kami sampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah
berperan sertadalam penyusunan makalah ini dari awal sampai akhir. Semoga Allah
SWT senantasa meridhoisegala urusan kita. Amin.

Baubau, 21 mei 2021

Penyusun
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
BAB I PENDAHULUAN
A.Latar Belakang
B.Rumusan Masalah
C.Tujuan Penulisan
BAB II PEMBAHASAN
1.Titk Impas Dalam Unit
2.Titk Impas Dalam Dollar Penjualan
BAB III PENUTUPAN
A. Kesimpulan
B. Saran
DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN

A.Latar Belakang
Analisis Biaya Volume Labaatau biasa disebut dengan Cost Volume Profit Analysis
(CVPA) merupakan suatu alat yang sangat tepat untuk perencanaan dan pengambilan
keputusan terkait dengan biaya variable per unit, kuanttas yang terjual, harga produk (prices of
products), volume produksi, dan semua informasi keuangan perusahaan yang terkandung di
dalamnya yang sangat mempengaruhi tngkat laba.Analisis CVP dapat mengatasi banyak isu
lainnya sepert jumlah unit yang harus dijual untuk mencapai impas, dampak pengurangan biaya
tetap terhadap ttk impas, serta dampak kenaikan harga terhadap laba. Selain itu analisis CVP
memungkinkan para manajer untuk melakukan analisis sensitvitas dengan menguji dampak
dari berbagai tngkat harga atau biaya terhadap laba.Sementara tujuan utama suatu perusahaan
adalah untuk memperoleh laba yangmaksimal agar kelangsungan hidup perusahaan terus
berjalan sepanjang waktu, maka perlu dilakukan analisis terhadap biaya volume laba
perusahaan. Oleh karena itu, dalammakalah ini akan dibahas bagaimana analisis cost volume
profit (CVP) agar manajer dapat dengan bijak mengambil keputusan yang past dan tdak
mengandung resiko yang dapat merugikan perusahaan.

B.Rumusan Masalah
1.Apa definisi analisis biaya volume laba dan titik impas dalam unit ?
BAB II
PEMBAHASAN

A. Definisi Analisis Biaya Volume Laba dan Titik Impas Dalam Unit
1. Pengertian analisis biaya-volume-laba (cost-volume-profit-CVP-analysis)
Merupakan suatu metode untuk menganalisis bagaimana pengaruh keputusan
operasi dan pemasaran terhadap laba berdasarkan pemahaman atas hubungan antara
biaya variabel, biaya tetap, harga jual per unit, dan tingkat output. Analisis CVP
memiliki banyak aplikasi:
1. Menetapkan harga jual produk dan jasa
2. Memperkenalkan produk atau jasa yang baru
3. Menggantikan sebuah peralatan
4. Menentukan titik impas
5. Memutuskan apakah produk atau jasa tertentu seharusnya dibuat atau dibeli
6. Menentukan bauran produk terbaik
7. Melakukan analisis strategis dengan menggunakan “bagaimana jika”

2. Titik Impas Dalam Unit


Titik impas adalah suatu titik yang menunjukan volume pendapatan yang
tidak menimbukan laba atau pun rugi. Pada saat BEP, pendapatan total sama
dengan biaya total sehingga besarnya laba sama dengan nol. Analisis impas
membuat perusahaan menelaah pola perilaku biaya tetap dan biaya variabel.

B. Analisis Biaya Volume Laba dan Perhitungan Biaya Berdasarkan Aktivitas

C. Perubahan Dalam Aktivitas Akan Mempengaruhi Contribution Margin dan Net


Operating Income

Anda mungkin juga menyukai