Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR PERSIAPAN MENYULUH (LPM)

Judul : Pemanfaatan Pupuk Organik Untuk Memperbaiki Sifat Fisik, Kimia


dan Biologi Tanah
Tujuan : Meningkatkan Kesadaran Petani untuk Melakukan Optimalisasi
Penggunaan Pupuk Organik dalam Rangka Memperbaiki Sifat Fisik
dan Kimia dan Biologi Tanah Sebesar 10%

Sasaran : Kelompok Tani Pondok Makmur Desa Sendang Kecamatan Jambon


Kabupaten Ponorogo

Tempat : Rumah Ketua Kelompok Tani Pondok Makmur


Metode : Ceramah, Diskusi
Media : Folder
Alat Bantu : -
Waktu : 50 Menit

Pokok Uraian Kegiatan Waktu Keterangan


Kegiatan (Menit)
Pendahuluan 1. Pembukaan, ice breaking Instrumen evaluasi
10
2. Tes Awal
Isi/Materi 1. Menjelaskan dampak penggunaan Petani dibagikan
pupuk kimia sintetis. materi dalam bentuk
2. Menyampaikan kondisi tanah di folder sementara
desa sendang secara umum. penyuluh
3. Menyampaikan cara mengetahui menjelaskan isi
kandungan bahan organic tanah 30 materi yang terdapat
dengan metode yang sederhana. dalam folder
4. Mengenalkan pupuk organic dan
manfaatnya
5. Diskusi
Pengakhiran/ 1. Tes Akhir Instrumen evaluasi
10
Penutup 2. Penutup

Ponorogo, 8 Juni 2021


Penyuluh

Yhulia Triwulan, S.P.


NIP. 19950424 201903 2 002
SINOPSIS

PEMANFAATAN PUPUK ORGANIK UNTUK MEMPERBAIKI SIFAT FISIK,


KIMIA DAN BIOLOGI TANAH

Penggunaan pupuk kimia oleh petani saat ini sudah sangat tidak terkontrol, dimana
petani tidak mengikuti rekomendasi pemupukan yang diberikan dan justru akan menyisakan
residu. Residu tersebut bila terkena air akan mengikat tanah seperti lem/semen. Setelah
kering, tanah akan lengket satu dengan lain dan keras serta tanah juga menjadi masam.
Kondisi ini membuat organisme pembentuk unsur hara mati atau berkurang populasinya
sehingga menyebabkan kandungan organik dalam tanah menjadi berkurang.
Berdasarkan pengujian tanah di desa sendang menggunakan PUTS didapatkan bahwa
kandungan organiknya sangat rendah.selain dengan PUTS petani juga dapat mengetahui
kandungan bahan organic dengan cara membandingkan berat basah dan berat kering tanah.
Rendahnya bahan organic di desa sendang dapat diperbaiki dengan pemanfaatan pupuk
organik. Petani biasanya hanya membeli pupuk organik yang ada di kios dengan terpaksa
tanpa memanfaatkan dan mengaplikasikannya di lahan. Padahal banyak sekali manfaat pupuk
organic, terutama untuk memperbaiki kondisi fisik, kimia dan biologi tanah.
Dengan maksimalisasi pemanfaatan pupuk organic ini diharapkan akan
mengoptimalkan tanah sebagai media tumbuh tanaman dan akan tercipta pertanian yang
berkelanjutan

Ponorogo, 8 Juni 2021


Penyuluh

Yhulia Triwulan, S.P.


NIP. 19950424 201903 2 002

Anda mungkin juga menyukai