Anda di halaman 1dari 3

MONITORING PELAKSANAAN KEGIATAN UKM

No. Dokumen : B/040/SOP/PKMPA/IV/2017


No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 1 APRIL 2017
Halaman : 3 Halaman
UPTD
PUSKESMAS DJOHAN MUSALI
PULO ARMYN

1. PENGERTIAN Monitoring pengelolaan dan pelaksanaan kegiatan UKM


adalah proses rutin pengumpulan data dan pengukuran
kemajuan atas objektif program atau memantau perubahan
yanag fokus pada proses dan keluaran.

2. TUJUAN Menjamin kegiatan UKM dilaksanakan tepat waktu, tepat


sasaran, dan tempat sesuai dengan rencana.

3. KEBIJAKAN KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PULO ARMYN


NOMOR: 800/038 /SK/B/PKMPA/IV/2017 TENTANG
MONITORING PENGELOLAAN DAN PELAKSANAAN UKM
PUSKESMAS
4. REFERENSI Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75
Tahun 2014

5. LANGKAH - 1. Kegiatan dilaksanakan oleh petugas sesuai jadwal yang


LANGKAH telah ditentukan.
2. Penanggung jawab UKM melihat/ memantau proses
pelaksanaan kegiatan.
3. Penanggung jawab UKM melakukanan monitoring &
evaluasi pelaksanaan kegiatan apakah pelaksanaan
Kegiatan UKM sudah Sesuai kerangka acuan, rencana
kegiatan maupun prosedur.
4. Penaggung jawab UKM mencatat hasil Monitoring.
5. Penanggung jawab UKM dan Petugas pelaksana
kegiatan menganalisa hasil monitoring.
6. Penanggung jawab UKM melaporkan hasil analisa
monitoring kegiatan kepada Kepala Puskesmas.
7. Kepala Puskesmas menerima laporan hasil monitorig
kegiatan.
8. Kepala Puskesmas, penaggung jawab UKM dan
pelaksana Kegiatan melaksanakan pertemuan

1
pembahpala Puskesmas, penaggung jawab UKM dan
pelaksana Kegiatan melaksanakan pertemuan
pembahasan hasil monitoring dan menentukan tindak
lanjut untuk perbaikan pelaksanaan kegiatan.

6. DIAGRAM -
ALIR
7. RUANG 1. Kepala Puskesmas
TERKAIT 2. Koordinator UKM
3. Pelaksana UKM

2
8. REKAMAN HISTORIS

No Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal Mulai


Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai