Anda di halaman 1dari 2

PEMBERIAN VIT A PADA BAYI DAN

BALITA

No. Dokumen : 445/200/SOP/PKM-MS/2020


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 02 Januari 2020
Halaman : 1/2
PUSKESMAS dr. SOIMAH, M. Kes
MEKAR SARI NIP. 19840501 201101 1 006
1. Pengertian Pemberian Kapsul Vitamin A pada Bayi (6-11 bl)/Biru (100.000 IU) setiap
bulan Februari dan Agustus
Pemberian Kapsul Vitamin A pada Anak Balita (12-59 bl)/Merah (200.000 IU)
setiap bulan Februari dan Agustus
2. Tujuan Sebagai acuan bagi petugas dalam penerapan langkah-langkah pelaksanaan
Penimbangan Bayi dan Balita
3. Kebijakan SK Ka. UPTD Nomor 445/99/SK/PKM-MS/II/2020 tentang Penanggung jawab
Layanan dan Pemegang Program
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 23 Tahun 2014
Tentang Upaya Perbaikan Gizi
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2014
Tentang Pedoman Gizi Seimbang;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2019
Tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar
Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 tahun 2019
tentang Puskesmas;
5. Buku Pedoman Distribusi Kapsul Vitamin A
6. Buku Panduan Management Suplementasi Kapsul Vitamin A
5. Alat dan 1. Dacin
bahan 2. Kain sarung
3. Timbangan Injak
6. Langkah- A. PERSIAPAN
langkah 1. Menyiapkan data jumlah sasaran
2. Mengecek ketersediaan Kapsul Vitamin A biru dan Merah
3. Menghiting Kebutuhan
4. Mengajukan kebutuhan Kapsul Vitamin A biru dan Merah
5. Membuat rencana Distribusi

B. PELAKSANAAN
1. Bekerjasama dengan petugas pengelola obat mendistribusikan Kapsul
Vitamin A ke bidan desa sesuai dengan kebutuhan pada bulan
febuari dan Agustus
2. Bidan Desa mendistribusikan Kapul Vitamin A kepada Kader Posyandu
sesuai dengan kebutuhan pada bulan Februari dan Agustus
3. Bersama Bidan Desa dan Kader Posyandu memberikan Kapsul Vitamin
A dosis tinggi pada hari buka Posyandu pada bulan Februari dan Agustus
4. Kader Posyandu Mencatat hasil pemberian Kapsul Vitamin A sesuai
dengan Sasaran pada buku catatan
5. Bersama Bidan desa dan kader Posyandu Melakukan sweeping
sasaran yang tidak hadir pada hari buka Posyandu untuk mendapatkan
kampusul vitamin A setelah Posyandu selesai
6. Kader Posyandu membuat laporan hasil pemberian Kapsul Vitamin A
kepada Bidan Desa
7. Bidan Desa Merekap dan melaporkan Hasil Kegiatan Pemberian Kapsul
Vitamin A kepada Petugas Gizi Puskesmas pada bulan Februari dan
Agustus
8. Petugas Pelaksana Gizi Puskesmas Merekap Hasil Pemberian Kapsul
Vitamin A pada bulan februari dan Agustus
9. Petugas Pelaksana Gizi Puskesmas Melaporkan hasil distribusi dan
pemberian Kapsul Vitamin A dengan stok/sisa ke dinas kesehatan
setiap tanggal 5 bln Februari dan Agustus.

7. Bagan alir Distribusi obat-


Lapor ke dinkes
bides

Distribusi bides-
PP Gizi :Rekap
kader
hasil

Berikan Vit A Bides :Rekap


hasil

Catat di buku Kader lapor ke


kegiatan Sweeping sasaran bides

8. Hal-hal yang Setiap petugas yang melaksanakan kegiatan hendaknya selalu memperhatikan
perlu Langkah- langkah yang telah dibuat
diperhatikan
9. Unit Terkait Petugas Pengelola Obat , Bidan Desa, Kader Posyandu

10. Dokumen Buku Kegiatan


terkait

11. Rekaman N Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai


historis o diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai