Anda di halaman 1dari 5

Soal Akidah Akhlaq

Salsabila A

Bab 1
1. Sebagai seorang muslim yang taat, kita harus selalu mengevaluasi diri secara
konsisten. Sikap tersebut adalah sikap yang meneladani sifat…
A. Al-Hadi C. Al-Malik E.Al-‘Afuw
B. Al-Hakim D. Al-Hasib
Jawaban : D
2. Al- Hakim merupakan salah satu sifat Allah SWT yang menunjukkan bahwa Allah
bijaksana dalam segala sesuatu. Salah satu ayat al-quran yang berbicara tentang sifat
Al-Hakim ini adalah..
A. Al- Baqarah (2) : 299 C. Ali- Imran (3): 155 E. Ali-Imran (3) : 165
B. Al-Baqarah (2) : 269 D. Al-Baqarah (2) : 40

Jawaban : B

Bab 2
1. Ira mendengar keluarga Siti mendapatkan musibah bencana alam di daerahnya. Ia
langsung pergi untuk membantu Siti untuk menghadapi bencana yang dating
tersebut tanpa berpikir lagi. Tahap ukhuwah yang dilakukan Ira adalah..
A. Ta’aruf C.Ta’awun E. Tafasyi’
B. Takafful D. Tafahum

Jawaban : C

2. Dila terpilih menjadi ketua kelas dengan hasil voting. Budi yang mendengar hasil
pemilihan itu tidak terima. Ia langsung menunjuk Tirta untuk menggantikan Dila yang
terpilih karena ia merasa Dila tidak bisa menjadi Ketua kelas karena ia perempuan.
Sikap Tirta yang benar adalah…
A. Merasa berbangga karena ia ditunjuk menjadi ketua kelas oleh Budi
B. Memberi selamat kepada Dila atas turunnya dia dari ketua kelas
C. Mengajak teman- temannya untuk memusuhi Budi yang tidak setuju Dila menjadi
ketua kelas
D. Kabur dari kelas karena malu atas sikap Budi
E. Menasihati Budi bahwa kita tidak boleh meremehkan seseorang hanya karena
dia seorang wanita
Jawaban : E

Bab 3

1. Ketika Dina meminjam Buku PAI Siska, ia tidak sengaja merobeknya. Ketika
mendengarnya, Siska sangat marah sampai ia memecahkan tempat minum Andini
yang tidak ada hubungan sama sekali dengan kejadian ini. Dampak marah yang Siska
alami ini adalah…
A. Gampang kerasukan
B. Keputusan yang diambil menjadi tidak bijaksana
C. Membahayakan Kesehatan tubuh
D. Retaknya hubungan antar manusia
E. Capek

Jawaban : B

2. Ayat yang membicarakan bahwa sikap keras hati adalah sikap yang sangat tercela
adalah….
A. Al-Muthafifin (83) : 12- 14 C. Asy-Syura ( 42 ) : 11- 13 E. Asy-Syura (42 )40
B. Al- Muthafifin (85) : 12-14 D. Asy- Syura (42) : 12-14

Jawaban :A

Bab 4
1. Menurut Imam Al-Ghazali, Kita harus memperlakukan teman sebaya dengan
beberapa cara, diantaranya yang bukan adalah…
A. Menutup Aib teman
B. Menyapanya Ketika bertemu
C. Memberi apa yang teman kamu mau
D. Menyukai teman dengan tulus
E. Mendengarkan teman Ketika berdiskusi

Jawaban : C

2. Dalil yang membicarakan tentang Menjaga Aurat adalah..


A. Al- Ahzab (34) : 59 C. An-Nur (24) : 30 D. An-Nur (25): 30
B. Al- Ahzab (33): 69 D. Al- Ahzab (33): 59
Jawaban : D

Bab 5
1. Di manakah Imam Syafi’I menulis perkataan lamanya?
A. Mekkah
B. Madinah
C. Mesir
D. Yaman
E. Baghdad

Jawaban : E

2. Di kota apakah Imam Abu Hanifah lahir?


A. Kuffah C. Madinah E. Gaza, Palestina
B. Baghdad D.Mekkah
Jawaban : A

Bab 6
1. Dina adalah anak yang merantau dari kota asalnya untuk mendapat Pendidikan yang
bagus di kota. Walaupun ia pendatang baru, ia sudah dikenal di kalangan lingkungan
baru sebagai pemuda yang suka menolong warga sekitar. Dina bahkan tidak segan
untuk membantu nenek yang tidak dikenalnya untuk membawa barang barangnya.
Sikap Dina ini dinamakan….
A. Optimis C. Kerjasama E.Dinamis
B. Kerja Keras D. Baik hati

Jawab : E

2. Dini adalah anak yang bersungguh sungguh dalam melakukan suatu hal. Ia tidak
pernah meremehkan sesuatu dan tidak suka menunda pekerjaan. Ketika Dini sedang
mau menjalani ujian akhir. Dini terus belajar. Namun, ia tidak pernah meminta dan
menyerahkan hasilnya kepada Allah. Apakah sikap Dini termasuk benar?
A. Benar, karena Dini sangat bekerja keras dalam menghadapi ujian ini dan tidak
suka menunda pekerjaannya
B. Salah, seharusnya Dini cukup untuk berserah diri kepada Allah. Dini tidak perlu
bersusah payah untuk belajar karena keputusannya ada ditangan Allah
C. Salah, karena usaha yang dilakukan Dini harus diimbangi dengan selalu berdoa
dan juga menyerahkan hasil akhir kepada Allah S.W.T
D. Benar, Dini sudah bersusah payah dan pasti ia mendapat apa yang ia mau dengan
hasil usahanya
E. Saya tidak bisa memilih apakah sikap Dini salah apa benar

Jawaban : C

Bab 7
1. Silvia terkenal suka sekali menyebarkan berita palsu/ hoaks sehingga ia kerap dijauhi
teman – temannya. Silvia ingin sekali berubah dari perilakunya tersebut. Cara yang
dapat dilakukan Silvia untuk menjauhkannya dari menyebarkan Hoaks diantaranya
yaitu…
A. Menguping/ mencari berita panas terbaru
B. Mengunci diri di kamar
C. Menyibukkan dirinya dengan hal yang positif
D. Mengikuti geng-geng hitz biar punya banyak teman
E. Menjauhi pergaulan dan menjadi kuper untuk menjauhi berita

Jawaban : C

2. Salah satu dampak negatif yang akan didapat Ketika kita melakukan gibah akan
mendapat dosa lebih besar daripada zina. Mengapa hal demikian bisa terjadi?
A. Karena orang yang berzina hanya meminta ampun kepada Allah, sedangkan
gibah baru diampuni Ketika orang yang digibahinya mengampuninya
B. Karena Gibah biasanya dilakukan oleh orang yang lebih banyak dari zina
C. Karena Gibah dapat membuat dampak yang lebih
D. Karena gibah bisa menjadi hoaks dan fitnah jika kabar itu tidak benar
E. Karena gibah membuat sasarannya menjadi malu dan ditertawakan di depan
umum

Jawaban : A

Bab 8
1. Komunikasi adalah salah satu cara untuk menjalankan organisasi dengan baik. Kita
dapat menjaga hubungan dengan cara berkomunikasi dengan baik.Di dalam Islam,
terdapat lima prinsipp dalam berkomunikasi. Diantara ini yang bukan yaitu….
A. Qaulan layyinan
B. Qaulan Sadidan
C. Qaulan Balighan
D. Qaulan kasiman
E. Qaulan Ma’rufan
Jawaban : D

2. Diantara ini yang bukan tujuan dari berprofesi dalam islam adalah…
A. Hajiyat C. Samiyat E. kepentingan ibadah
B. Tahsiniyat D. Daruriyat

Jawaban : C

Bab 9
1. Kiai Kholil adalah seroang ulama yang cerdas dan juga pantang menyerah.Beliau
telah menghafal Al-quran dan sangat suka belajar. Kiai kholil bahkan juga
menerbitkan beberapa kitab. Diantara ini yan merupakan kitab yang ditulis kiai kholil
adalah…
A. A’wamil
B. Al- Matn asy-Syarif
C. Jurumiyah
D. Sullam al-Safinah
E. Imrithi

Jawaban : B

2. Yang mana yang bukan termasuk putri-putri dari kiai hasyim asyari?
A.Abdul Wahid
B. Masrurah
C. Fatimah
D.Abdul Qodir
E. Aisyah

Jawaban : C

Anda mungkin juga menyukai