1
PEMBELAJARAN DALAM
KURIKULUM 2013
2
INDIKATOR BERHASIL
3
KARAKTERISTIK & REORIENTASI KURIKULUM 2013
Permendikbud No. 81A tahun 2013 & Permendikbud No. 104 tahun 2014
ORIENTASI TUJUAN : K-13 berorientasi kepada usaha menyiapkan lahirnya Generasi Emas
01 Indonesia 2045, yaitu peserta didik yang memiliki kompetensi sikap, pengetahuan, dan
keterampilan
ORIENTASI LULUSAN : K-13 ditujukan untuk mengembangkan potensi peserta didik
02 agar memiliki kemampuan hidup sebagai pribadi dan warga negara yang beriman,
produktif, kreatif, inovatif, dan afektif, serta mampu berkontribusi pada kehidupan
masyarakat, berbangsa, bernegara, dan berperadaban dunia
03 ORIENTASI PROSES : K-13 mengembangkan dua modus proses pembelajaran yaitu direct
teaching dan indirect teaching
ORIENTASI PENDEKATAN BELAJAR : K-13 menggunakan scientific approach,
04 (logic, berbasis fakta, data atau fenomena yang dapat dijelaskan dengan
logika/penalaran tertentu,
ORIENTASI PENILAIAN : K-13 menggunakan scientific approach, (logic, berbasis fakta, data
05 atau fenomena yang dapat dijelaskan dengan logika/penalaran tertentu, 4
GRADASI STANDAR LULUSAN K-13:
5
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN K-13
(Berbasis Scientific approach)
1 2 3 4 5
6
PENILAIN BERBASIS AUTHENTIC ASSESSMENT
PADA K-13
Menilai kemampuan riil siswa dalam kaitannya dengan kehidupan sehari-hari.
Penilaian otentik merupakan proses pengamatan, perekaman,
pendokumentasian karya (apa yang dilakukan anak dan bagaimana hal itu
dilakukan) sebagai dasar penentuan keputusan yang dapat menuju pada
pembentukan anak mandiri.
Teknik :
sikap religius (KI-1) maupun sikap sosial (KI-2) : observasi, penilaian diri, penilaian
antar peserta didik, dan jurnal;
8
Istilah-Istilah penting :
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) KOMPETENSI INTI (KI)
✓ adalah kriteria mengenai kualifikasi kemampuan lulusan ✓ Kompetensi Inti (KI) merupakan tingkat kemampuan untuk
yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan. mencapai SKL yang harus dimiliki peserta didik pada setiap
✓ diharapkan tercapai setelah menyelesaikan masa tingkat kelas
belajarnya di satuan pendidikan pada suatu jenjang ✓ KI mencakup sikap (spiritual dan sosial), pengetahuan, dan
pendidikan. keterampilan.
✓ SKL merupakan acuan utama dalam pengembangan ✓ Kompetensi Inti harus menggambarkan kualitas yang
Kompetensi Inti (KI), selanjutnya KI dijabarkan ke dalam seimbang antara pencapaian hard skills dan soft skills.
Kompetensi Dasar (KD). ✓ KI berfungsi sebagai pengintegrasi muatan pembelajaran,
mata pelajaran atau program dalam mencapai SKL
11
12
1 2 3
13
POIN PERUBAHAN PADA
K-13 EDISI REVISI
14
9 POIN PERUBAHAN PEMBELAJARAN
update Per 2017
Nama menjadi Kurikulum 2013 Edisi Penilaian sikap KI 1 dan KI 2 DITIADAKAN Jika ada 2 nilai praktik dalam 1 KD , maka yang
Revisi di setiap mata pelajaran, kecuali hanya diambil adalah nilai yang tertinggi.
pada penilaian bidang studi PAI dan PPKN Penghitungan nilai ketrampilan dalam 1 KD
ditotal (praktek, produk, portofolio) dan diambil
nilai rata2. untuk pengetahuan, bobot penilaian
harian, dan penilaian akhir semester itu sama;
Pendekatan scientific 5M bukan satu- Silabus kurtilas edisi revisi lebih ramping Terminologi ulangan harian menjadi penilaian
satunya metode dan tidak harus hanya 3 kolom, yaitu KD, materi harian, Ujian Akhir Semester (UAS) menjadi
berurutan; pembelajaran, dan kegiatan pembelajaran Penilaian Akhir Semester untuk semester 1 dan
Penilaian Akhir Tahun untuk semester 2.
Kegiatan Ujian Tengah Semester (UTS) sudah
tidak ada lagi karena langsung ke penilaian
akhir semester
Dalam RPP yang dicatumkan adalah Skala penilaian menjadi 1-100. Penilaian Tes remedial diberikan untuk siswa yang
Tujuan, proses Pembelajaran, dan sikap diberikan dalam bentuk predikat dan nilainya kurang, setelah diberikan pembelajaran
penilaian, materi dan metode deskripsi ulang. Nilai Remedial adalah nilai yang
pembelajaran tidak perlu disebutkan, dicantumkan dalam hasil belajar.
tetapi cukup dibuat dalam bentuk
lampiran
15
POIN PERUBAHAN PADA SETTING KELAS
Agar Pembelajaran Aktif dan dinamis
1. Mobilitas
2. Aksesibilitas
3. Komunikasi
4. Interaksi
5. Dinamika
6. Variasi kerja peserta didik
16
CONTOH MODEL SETTING KELAS YANG DI
REKOMENDASIKAN
FORMASI FORMASI FORMASI KELAS
FORMASI HURUF U LINGKARAN CHEVRON (V) TRADISIONAL (Dengan
Teknik Khusus
17
POIN PERUBAHAN IMPLEMENTASI ‘MERDEKA BELAJAR”
guru sebagai garda terdepan dalam membentuk masa depan bangsa melalui
proses pembelajaran, maka menjadi penting untuk dapat menciptakan suasana
pembelajaran yang lebih happy di dalam kelas,
18
DISKUSIKAN KB INI..??
KUATKAN PENDIDIKAN,
MAJUKAN KEBUDAYAAN
SELAMAT MENJADI GURU PROFESIONAL
20