Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PENDAHULUAN

KEPERAWATAN KELUARGA

DENGAN MASALAH HIPERTENSI DISEDA BANYULOR

DISUSUN :

KHOIRIYAH HANIFAH

180614914401054

PRODI DIII KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN LINGKUNGAN

TUJUH BELAS SURAHKARTA

2020
A. Latar belakang

Hipertensi merupakan salah satu faktor penting sebagai pemicupenyakit tidak menular (non
communicable disease= NCD) seperti penyakitjantung, stroke dan yang lainnya. Berdasarkan
data WHO 2006, penyakityang disebabkan oleh hipertensi menjadi salah satu penyebab kematian
palingtinggi di dunia. Sedangkan berdasarkan hasil penelitian sporadicdi 15Kabupaten/Kotadi
Indonesia yang dilakukan oleh Felly PSdkk (2011-2012)dari Badan Litbangkes Kemkes,
memberikan fenomena 17,7% kematiandisebabkan oleh stroke dan 10% kematian disebabkan
olehIschaemic HeartDisease(penyakit jantung koroner).

Tingkat kesadaran akan kesehatan di Indonesia masih rendah dimana jumlah pasien yang tidak
menyadari bahwa dirinya menderita hipertensi danyang tidak minum obat dengan patuh
kemungkinan lebih besar. Perubahantersebut disebabkan meningkatnya ilmu kesehatan dan
pengobatan sertapengaruh sosial ekonomi di masyarakat yang berdampak pada budaya dangaya
hidup di masyarakat.

Konseling gizi merupakan salah satu upaya meningkatkanpengetahuan dan kemampuan individu
atau keluarga tentang gizi. Konselingadalah suatu bentuk pendekatan yang digunakandalam
asuhan gizi untukmenolong individu dan keluarga memperoleh pengertian yang lebih
baiktentang permasalahan yang sedang dihadapi. Setelah melakukan konselingdiharapkan
individu dan keluarga mampu mengambil langkah-langkah untukmengatasi masalah gizinya
termasuk perubahan pola makan sertamemecahkan masalah terkait gizi kearah kebiasaan hidup
sehat.

Anda mungkin juga menyukai