Anda di halaman 1dari 1

PEMINDAHAN KLIEN ANTAR UNIT RAWAT INAP

No. Dokumen No. Revisi Halaman

Ditetapkan Direktur
RS. Bunga Bangsa Medika
STANDAR PROSEDUR
Tanggal Terbit
OPERASIONAL

Pengertian Memindahkan klien dari unit ke unit perawatan lain atas


permintaan klien / keluarga atau atas perintah dokter
Tujuan 1. Memenuhi permintaan klien/keluarga
2. Memenuhi kebutuhan pelayanan keperawatan
Kebijakan Perpindahan klien antar unit dilaksanakan sesuai
permintaan atau kebutuhan pelayanan
Prosedur I. Menyiapkan alat
1. Kereta dorong
2. Kursi roda
3. Status klien
4. Hasil pemeriksaan laboratorium, foto dan lain-lain
5. Obat-obatan
6. Buku serah terima
II. Menyiapkan klien
1. Memberitahu klien tentang rencana tindakan yang
akan diberikan
2. Memindahkan klien ke kereta dorong / kursi roda
sesuai prosedur
III. Melaksanakan
1. Menghubungi unit perawatan yang dituju
2. Membuat buku serah terima
3. Menyiapkan status klien hasil, pemeriksaan
laboratorium, hasil foto, obat-obatan
4. Membereskan barang-barang klien
5. Mengantar klien ke unit perawatan yang dituju
6. Menyerahkan klien beserta status klien,
laboratorium, foto, program pengobatan beserta buku
serah terima yang ditanda tangani unit masing-
masing
Unit Terkait Unit Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai