Anda di halaman 1dari 2

RSUD

CICALENGKA PEMELIHARAAN APAR

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:


02/SPO/008 1 1/2
KAB. BANDUNG

Ditetapkan
Direktur RSUD Cicalengka

STANDAR
Tanggal Terbit:
PROSEDUR
1 Februari 2019
OPERASIONAL
dr.H.Yani Sumpena M, SH., MH.Kes.
NIP. 19671102 200212 1 001
1. PENGERTIAN Prosedur tetap pemeliharaan APAR adalah bentuk dari
standar tentang langkah-langkah teknis yang harus diikuti
oleh teknisi IPSRS dalam melaksanakan pemeliharaan alat
APAR, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus
dipenuhi.
Prosedur ini di susun berdasarkan pada service manual dan
petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja :
pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan, fungsi
dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan,
pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan
penyetelan/ adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan,
baik atau tidak baik.
2. TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah :
1. Agar pemeliharaan dapat dilakukan sesuai prosedur yang
benar
2. Alat selalu dalam kondisi siap dan baik pakai, sehingga
usia teknis alat tercapai
3. KEBIJAKAN - Peraturan Direktur RSUD Cicalengka Kabupaten Bandung
nomor ………. Tentang…….…
- Surat Keputusan Direktur RSUD Cicalengka Kabupaten
Bandung nomor ….......Tentang………..
4. PROSEDUR 1. Persiapan
a. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan
alat
b. Siapkan service manual, protap pemeliharaan dan
penggunaan alat
c. Siapkan alat kerja dan alat ukur
d. Siapkan bahan pemeliharaan bahan operasional dan
material bantu
e. Pemberitahuan kepada pengguna alat
2. Pelaksanaan
a. Lakukan pembersihan seluruh bagian alat
b. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang
bergerak
c. Lakukan pengencangan
d. Lakukan Pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat
e. Lakukan penggantian bahan pemeliharaan
f. Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek
keselamatan kerja
g. Kesimpulan hasil pemeliharaan
3. Pencatatan
a. Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu
RSUD
CICALENGKA PEMELIHARAAN APAR

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:


02/SPO/008 1 2/2
KAB. BANDUNG

pemeliharaan
b. Simpulkan hasil perbaikan :
 Alat baik
 Alat tidak baik
4. Pengemasan
a. Bersihkan alat APAR
5. Laporan
a. Laporkan hasil perbaikan kepada pengguna alat dan
saran tindak lanjut
b. Laporkan hasil pemeliharaan kepada pemberi tugas
5. UNIT TERKAIT 1. Instalasi/ Unit Pelayanan Pengguna Alat
2. Instalasi Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Rumah
Sakit (IPSRS)

Anda mungkin juga menyukai