Anda di halaman 1dari 1

1. Jelaskan persamaan dan perbedaan antara matriks TOWS-K dengan matriks SWOT-4K!

Persamaan dan perbedaan antara matriks TOWS-K dengan matriks SWOT-4K adalah persamaan
matriks TOWS-K dengan matriks SWOT-4K yaitu keduanya mencoba memaksimalkan analisa
faktor internal dan faktor eksternal. sedangkan perbedaannya adalah pada analisis SWOT
didahulukan untuk mengalanisis faktor internal seperti strengths dan weaknesses kemudian
faktor eksternal opportunities dan threats dan hasil analisis ini bersifat present atau keadaan
sekarang, sedangkan pada analisis TOWS-K didahulukan untuk menganalisis faktor-faktor
eksternal seperti Treats and Opportunity kemudian faktor Internal yaitu weakness and strengths.

Pembahasan

Analisis SWOT adalah suatu kajian terhadap lingkungan internal dan eksternal
wirausaha/perusahaan.pada usaha pembenihan ikan didasarkan pada asumsi bahwa strategi yang
efektif adalah dengan memaksimalkan kekuatan (Strengths) dan peluang (Opportunities), serta
meminimalkan kelemahan (Weaknesses) dan ancaman (Threats).Fungsi analisis SWOT dalam
budidaya pembenihan ikan konsumsi adalah sebagai penentu strategi pengembangan usaha
pembenihan ikan dalam jangka panjang sehingga arah tujuan dapat dicapai dengan jelas dan
dapat dilakukan pengambilan keputusan secara cepat.

Peluang dalam bahasa inggris adalah opportunity yang berarti kesempatan yang muncul dari
sebuah kejadian atau momen.Adanya peluang usaha merupakan awal dari dimulainya usaha yang
akan dilakukan. Peningkatan jumlah usaha baik skala kecil, menengah, dan besar yang dapat
meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat.

Baik analisis SWOT maupun analisis TOWS digunakan untuk menganqlisis sebuah bisnis yang
biasanya dilakukan oleh para pengusaha baik perusahaan besar maupun perusahaan kecil atau
perorangan, hal ini dilakukan untuk mendapatkan solusi terbaik dan mengenali kelemahan,
kekuatan, kesempatan serta ancaman dalam sebuah bisnis.

Anda mungkin juga menyukai