Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga saya dapat melaksanakan Kerja
Praktik selama empat bulan. Kegiatan Kerja Praktik ini dilaksanakan di PT.GMF
Aero Asia Tbk.yang merupakan tempat pemeliharaan pesawat terbang. Penulisan
laporan ini berisikan tentang “TROUBESHOOT WHEEL BRAKE TEMPERATURE
SENSING UNIT PADA PESAWAT DC-9”. Kegiatan dimaksudkan agar mahasiswa
memiliki pengalaman pada dunia kerja. Dengan selesai-nya laporan Kerja Praktik ini
tidak terlepas dari bantuan banyak pihak. Pada kesempatan ini izinkanlah penulis
mengucapkan terimakasih yang tak terhingga kepada:

1. Bapak, Marsda TNI (Purn) Dr. Ir. Drs. T. Ken Darmastono , M.Sc, Rektor Insitute
Teknologi Dirgantara Adisutjipto.

2. Bapak, C. Sukoco Budiono, S.T., M.T Kepala Program Studi Aeronautika, Institute
Teknologi Dirgantara Adisutjipto.

3. Riski Kurniawan S.Si.,M.Sc selaku dosen pembimbing.

4. Ayahanda dan Ibunda tercinta serta seluruh keluarga atas doa dan dukungan moril
dan materil.

5. RUMGA ITDA Yogyakarta yang telah menyiapkan transportasi untuk


memberangkatkan kami ke Jakarta untuk melaksanakan Kerja Praktik.

6. PT GMF AeroAsia Tbk. yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk
melaksanakan Kerja Praktik di perusahaan ini.

7. Seluruh teman-teman D-III Aeronautika yang telah membantu dan memberikan


support pada penulis selama melaksanakan Kerja Praktik.

8. Mutiara Indah Parawansa yang telah memberi bantuan secara psikis kepada penulis

iii
Yogyakarta, Juni 2021

Penyusun

iv

Anda mungkin juga menyukai