Anda di halaman 1dari 2

Nama : Altafari abdau ariwani

Nim 126102202158
Kelas : HKI 2D
Matkul : ilmu hukum

ILMU HUKUM SEBAGAI ILMU PENGERTIAN

1. Masyarakat hukum
Masyarakat hukum merupakan sekelompok orang yang hidup didalam suatu wilayah
tertentu dimana kelompok tersebut terdapat suatu rangkaian peraturan yang menjadi
tingkah laku bagi setiap kelompok di dalam pergaulan hidup mereka, peraturan
tersebut dibuat sendiri oleh masyarakat dan berlaku di kelompok masyarakat tersebut
dan dikehendaki oleh seluruh anggota masyarakat,ada kalanya hukum juga diciptakan
dengan pandangan kebiasaan-kebiasaan yang ada di masyarakat itu.

2. Subyek hukum
Subyek hukum merupakan segala sesuatu yang mempunyai hak dan kewajiban
menurut hukum.Subyek hukum dibedakan atas dua ,yaitu:subjek hukum manusia dan
subjek hukum badan hukum.
1. Manusia
Manusia sebagai subyek hukum telah mempunyai hak dan mampu menjalankan
haknya dan dijamin oleh hukum yang berlaku. Setiap manusia pribadi sesuai dengan
Hukum dianggap cakap jika:
*Orang yang sudah dewasa (berumur 21tahun).
*Orang yang berusia di bawah 21 tahun tetapi pernahmenikah.
*Orang yang sedang tidak menjalani perkarahukum.
*Berjiwa sehat danberakal.

2. BadanHukum
Badan hukum merupakan badan-badan perkumpulan dari orang-orang yang
diciptakan oleh hukum atau dapat dipantulkan sebagai perkumpulan atau organisasi
yang didirikan dan dapat bertindak sesuai subjek hukum.

3. Obyek hukum
Obyek hukum merupakan segala sesuatu yang berguna bagi subjek hukum (manusia
atau badan hukum) dan yang dapat menjadi pokok (objek) suatu hubungan, karena
sesuatu dapat dikuasai oleh subjek hukum.

4. Peranan hukum
Manfaat nya sebagai :
a.Sebagai sarana untuk penyelesaiankonflik
b.Sebagai alat penertib kehidupanmasyarakat
c.Sebagai penjamin keadilan dan kebenaran
5.Peristiwa Hukum
peristiwa hukum itu adalah sebuah peristiwa yang dapat menggerakkan
hukum/menimbulkan
akibat hukum. Contoh peristiwa hukum: kelahiran, kematian, jual beli, dan sewa menyewa.

Anda mungkin juga menyukai