Anda di halaman 1dari 4

BUKU JAWABAN TUGAS MATA KULIAH

TUGAS 1

Nama Mahasiswa : ABDUL RAJAB

Nomor Induk Mahasiswa/ NIM : 030082952

Kode/Nama Mata Kuliah : SKOM4209/Bahasa Inggris II

Kode/Nama UPBJJ : 78 / Mataram

Masa Ujian : 2020/21.1(2020.2)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS TERBUKA
1. Perencanaan adalah langkah dasar dari suatu kegiatan dan merupakan bagian
yang tak terpisahkan dari pengelolaan atau manajemen suatu program.

a. Jelaskan dan beri contoh apa yang dimaksud dengan perencanaan

b. Apa langkah-langkah yang harus dilakukan dalam suatu perencanaan,


jelaskan dan beri contoh setiap langkah?

Perencanaan adalah suatu proses yang akan menentukan hal-hal yang ingin dicapai
(tujuan) yang telah ditentukan serta menentukan berbagai tahapan yang harus
dilakukan untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan.

Harold Kootz dan Cyril O. Donell dalam bukunya Principle of Management


memberikan definisi perencanaan sebagai "Persiapan yang teratur dari setiap usaha
yang mewujudkan/mencapai tujuan atau tujuan-tujuan yang telah ditentukan".
(Saragih, 1982:62).

Langkah langkah dalam menyusun perencanaan

a. Merumuskan Misi dan Tujuan

Di tahap ini adalah langkah awal dalam sebuah perencanaan, di tahap ini perencana
akan menetukan misi dan tujuan yang ingin dicapai dengan menyusun secara sistematis
garis besar dari sebuah rencana.

b. Memahami Keadaan

Perencaan kedepan tentu saja sangat terkait dengan keadaan saat ini, keputusan yang
akan dibuat sekarang akan menetukan arah dan mampu memperikarakan hambatan
yang akan muncul di masa mendatang. Disini juga akan ditentukan rencana jangka
pendek dan jangka panjang.

c. Mempertimbangkan Faktor pendukung dan Penghambat

Dengan mengidentifikasi semua faktor pendukung dan kemudahan kemudian


memperkirakan kemungkinan hambatan dan bisa mempersiapkan jalan keluar yang
akan diambil nantinya.
d. Menyusun Rencana Kegiatan

Perencaaan starategi merupakan bagian terpenting dari penyusunan sebuah rencana.

Contoh dalam

2. Ada beberapa unsur yang harus diperhatikan dalam strategi komunikasi. Jelaskan
masing-masing unsur tersebut dikaitkan dengan perencanaan program komunikasi
tentang strategi pemasaran suatu produk baru yang akan diluncurkan kepada masyarakat.

Strategi komunikasi adalah perencanaan dalam penyampaian pesan melalui


kombinasi berbagai unsur komunikasi yang harus diperhatikan, diantaranya:
frekuensi, formalitas, isi dan saluran komunikasi sehingga pesan yang disampaikan
mudah diterima dan dipahami serta dapat mengubah sikap atau perilaku sesuai
dengan tujuan komunikasi.

Selain itu, strategi komunikasi sangat erat hubungan dan kaitannya antara tujuan
yang hendak dicapai dengan masalah yang akan muncul juga harus diperhitungkan,
kemudian merencanakan bagaimana mencapai konsekuensi-konsekuensi sesuai
dengan hasil yang diharapkan atau dengan kata lain tujuan yang hendak dicapai.

Jika dikaitkan dengan perencanaan program komunikasi tentang strategi pemasaran


suatu produk baru yang akan diluncurkan kepada masyarakat. Maka frekuensi
komunikasi terkait langsung dengan formalitas komunikasi, isi komunikasi juga
dengan saluran komunikasi yang akan dipilih.

3. Ada beberapa tahapan yang harus dilakukan dalam perencanaan program komunikasi.
Jelaskan tahapan yang dikemukakan oleh Havelock dan jelaskan masing-masing tahapan
dengan mengkaitkan dengan perencanaan tentang kegiatan penyuluhan hidup sehat di
masa pandemi Covid 19?

Menurut Havelock, perencanaan komunikasi tahapan yang dilakukan perencana


melalui tahapan kegiatan komunikasi seperti:

a. Mengidentifikasi masalah

Jika dikaitkan dengan penyuluhan hidup sehat di masa Covid-19, tentunya yang
pertama sekali harus dilakukan adalah permasalah-permasalah yang muncul di
tengah masyarakat selama pandemic menyerang, misalnya: kenapa masyarakat
enggan memakai masker, tidak mematuhi protocol Kesehatan di tengah keramian dll.

b. Merumuskan Tujuan Komunikasi

Di tahap ini mulai dikerucutkan tujuan-tujuan yang ingin dicapai oleh perencana
terkait kegiatan penyusulah Kesehatan.

c. Merancang Alat dan Tindakan Evaluasi

Selanjutnya perencana akan mulai menginventarisir media dan jenis kampanye yang
akan digunakan, tentu saja dengan menetapkan tahapan evaluasinya.

d. Menyusun Langkah Rekomendasi untuk Putaran Perencanaan ke Depan

Di tahapan ini, merupakan tahapan terakhir dari sebuah kegiatan, di sini para
perencana akan mengambil kesimpulan terkait hasil kegiatan, kekurangan dan
kelebihan kemudian akan dijadikan acuan pada kegiatan berikutnya.

1.

Anda mungkin juga menyukai