Anda di halaman 1dari 4

Tugas 06

Tugas 06
Memecahkan Masalah Pembelajaran

Hasil pemecahan masalah pembelajaran ini diisi oleh peserta dengan


bimbingan pengajar berdasarkan hasil identifikasi masalah yang telah diisi oleh peserta
pada tahap OJT 1 dengan menggunakan format sebagai berikut:

Instrumen Pemecahan Masalah Pembelajaran


Gagasan
Masalah
Pemecahan
Utama Solusi /Tindakan Langkah-langkah
No Masalah
Pembelajara Terbaik Rencana Tindak
Pembelajaran
n
(Solusi)*)
a b c d e
1. Motivasi 1. Mengadakan 1. Mengadakan 1. Perencanan :
belajar siswa pelatihan pelatihan a) Membuat rapat
rendah karena penggunaan penggunaan dewan guru
ada beberapa media media b) pembentukan
guru lebih pembelajaran pembelajaran panitia pelatihan,
banyak kreatif dan kreatif dan c) Membuat
berceramah inovatif kepada inovatif kepada proposal kegiatan
pada waktu guru. guru. pelatihan
mengajar. 2. Melakukan pembelajaran
Workshop di kreatif inovatif
sekolah. d) Menyusun jadwal
3. Menyediakan pelatihan
alat-alat peraga, e) menetapkan
buku-buku waktu dan tempat,
panduan serta
pembelajaran menyediakan
yang relevan sumberdaya alat
dengan media pendukung
pembelajaran lainnya.)
kreatif dan f) Mengundang nara
inovatif. sumber
2. Pelaksanaan :
a. Melaksankan
kegiatan pelatihan
pengembangan
pembelajaran
dengan
mengunakan
media (alat-alat)
pembelajaran
kreatif dan
inovatif,
b. Mendampingi
guru mengikuti
proses pelatihan
materi media
pembelajaran
kreatif inovatif
yang di
sampaikan oleh
nara sumber,
c. Melakukan
supervisi
pelatihan.
3. Monitoring dan
Evaluasi :
a. Melakukan
pemantauan
(obsevasi)
selama kegiatan
pelatihan
berlangsung,
b. Melakukan
penilaian
terhadap dampak
pelaksanaan
kegiatan pelatihan
pembelajaran
dengan
menggunakan
media kreatif dan
inovatif kepada
peserta guru.
4. Refleksi :
Menganalisis hasil
monitoring
pelaksanaan
pelatihan, apakah
berhasil atau tidak
kepada peserta
guru dalam
memahami media
pembelajaran
kreatif dan
inovatif.
5. Tindak lanjut :
a. Memberikan
penguatan
kepada peserta
guru yang telah
memahami media
pembelajaran
kreatif dan inovatif
agar
mempraktekkan
dengan optimal
b. jika kegiatan
pelatihan yang
dilakukan belum
berhasil sesuai
yang di harapkan,
maka akan di
lakukan pelatihan
ulang kepada
guru yang belum
optimal
menggunakan
media
pembelajaran
kreatif inovatif .
*)
diisi lebih dari 2 (dua)

Petunjuk pengisian instrumen pemecahan masalah pembelajaran:


1. Kolom “a” diisi dengan nomor urut;
2. Kolom “b” diisi dengan masalah utama pembelajaran dengan mengacu pada hasil
isian pada instrumen identifikasi masalah (tugas 02);
3. Kolom “c” diisi gagasan pemecahan masalah pembelajaran yang diisi lebih dari 2
(dua) untuk memecahkan masalah pada kolom “b”;
4. Kolom “d” diisi dengan solusi/tindakan terbaik dalam rangka mengatasi masalah
pembelajaran berdasarkan kolom “c” pilih salah satu;
5. Kolom “e” diisi dengan langkah-langkah rencana tindak dalam menyelesaikan
masalah.

Rubrik Penilaian
Nilai Indikator
Seluruh indikator 1. Masalah utama yang dituliskan merupakan masalah
91 - 100
terpenuhi yang menjadi prioritas mendesak diselesaikan
Minimal tiga indikator mengacu kepada instrumen identifikasi masalah
81 – 90,99
terpenuhi pada OJT 1
71 – 80,99 Dua indikator 2. Gagasan pemecahan masalah terdiri dari beberapa
terpenuhi alternatif (minimal dua) yang dapat menyelesaikan
masalah utama
3. Solusi/tindakan terbaik tepat menyelesaikan
< 70,99 Satu indikator masalah
terpenuhi 4. Langkah-langkah rencana tindak bersifat aplikatif,
logis, dan taktis

Anda mungkin juga menyukai