Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

PENS SEHAT
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

I. NAMA KEGIATAN
PENS Sehat

II. TEMA KEGIATAN


-

III. LATAR BELAKANG


Mengingat padatnya kegiatan yang ada di politeknik terutama di PENS ini
membuat mahasiswa mengabaikan pentingnya menjaga kesehatan dan kurangnya
kesadaran terhadap kondisi kesehatannya. Mulai dari kegiatan yang seharusnya rutin
dilakukan untuk menjaga kesehatan yang sudah tidak dilakukan lagi,seperti dari
berolahraga yang teratur, tidur yang cukup, makan dengan teratur dan tepat waktu.
BEM adalah Badan Eksekutif Mahasiswa yang berfungsi sebagai pusat kegiatan
mahasiswa. Berdasarkan fungsi BEM, diharapkan mahasiswa PENS dapat bermanfaat
tidak hanya bagi internal akan tetapi juga bermanfaat bagi masyarakat luar.
Oleh karena itu, Kementrian Kesejahteraan Mahasiswa BEM PENS
mengadakan program kerja PENS Sehat untuk seluruh civitas akademi PENS.
Kegiatan ini dilakukan dengan penyediaan pelayanan kesehatan untuk menjadikan
seluruh civitas akademi PENS ini memiliki kesadaran tentang pentingnya suatu
kesehatan yang nantinya mampu mengoptimalkan peran fungsi masing-masing
mahasiswa serta meningkatkan rasa kepedulian antar sesama.

IV. TUJUAN KEGIATAN


Meningkatkan budaya mengonsumsi buah-buahan, yang mana buah-buahan
memiliki beberapa jenis vitamin yang diperlukan oleh tubuh.
V. DASAR PELAKSANAAN
Sesuai dengan GBPK BEM PENS 2018 Bab III Bidang Advokasi dan
Kesejahteraan Mahasiswa poin 3 “Mewujudkan kegiatan BEM PENS yang dapsat
meningkatkan kesehatan jasmani anggota KM PENS.”

VI. BENTUK KEGIATAN


Kegiatan ini adalah bentuk kegiatan yang diadakan oleh BEM PENS untuk
meningkatkan rasa kepedulian terhadap sesama dan meningkatkan kesehatan seluruh
civitas PENS. Rangkaian kegiatan PENS SEHAT kali ini adalah :
 PENS Salad Day: Penyediaan berbagai jenis buah-buahan yang dikemas menjadi
salad buah yang dijual dengan harga murah untuk seluruh civitas PENS.

VII. SASARAN KEGIATAN


Sasaran kegiatan ini adalah seluruh civitas akademika kampus PENS meliputi
dosen, karyawan, dan mahasiswa.

VIII. LAPORAN PELAKSAANAAN KEGIATAN


Berita Acara
Pada Jumat, pukul 08.00-10.00 WIB diselenggarakan kegiatan PENS Salad
Day bertempat di Hall D4 yaitu kegiatan menjual salad buah dengan harga murah.
Setelah pada pukul 08.00 di buka, civitas PENS sangat antusias untuk membeli salad
buah dengan harga Rp.5000,00. Antrian memanjang sampai pada pintu perpustakaan
D4. Karena yang disediakan hanya 150 buah maka tak sedikit pula para civitas yang
tidak mendapatkan salad.

IX. HASIL PENCAPAIAN


PENS Salad Day
a. TUK
Kuantitas: 150 orang yang datang pada acara
Kualitas: membudayakan kebiasaan mengonsumsi buah
b. Hasil yang dicapai
TUK telah tercapai
X. EVALUASI KEGIATAN
a. Kendala
Pada saat kegiatan PENS Salad Day kendalanya yaitu kurangnya persediaan
salad yang dijual, dan pada proses penjualannya menjadi lebih lama dari penjualan
terakhir kali, dikarenakan masih banyak yang mengikuti kegiatan perkuliahan.
b. Solusi
Publikasi seharusnya di upload h-3 pada saat penjualan, sehingga agar lebih
banyak mahasiswa yang tau akan kegiatan salad day pada hari itu.

XI. LAPORAN PRESENSI PARTISIPAN DAN SUSUNAN PANITIA

Terdapat pada Lampiran I

XII. LAPORAN KEUANGAN

Terdapat pada Lampiran II

XIII. LAPORAN DOKUMENTASI ACARA


Terdapat pada Lampiran III

XIV. LAPORAN BUKTI KEUANGAN


Terdapat pada Lampiran IV

XV. PENUTUP
Demikian laporan pertanggungjawaban “PENS SEHAT” ini dibuat, semoga acara
“PENS SEHAT” kedepannya dapat membawa dampak yang lebih bermanfaat untuk
semua kalangan civitas PENS.
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

PENS SEHAT

Presiden BEM PENS Hormat kami,


Periode 2018
Ketua Pelaksana

Ahmad Faiq Naufal Devit Afrida Eka Rahmawati


NRP: 2210 161 045 NRP: 3210 121 037
Lampiran I
LAPORAN PRESENSI PARTISIPAN DAN SUSUNAN PANITIA
SUSUNAN PANITIA
PENS SEHAT

Pelindung : Dr. Zainal Arief, ST., MT.


Selaku Direktur PENS
Penasihat : Ir. Aang Budikarso.MT.,
Selaku Wakil Direktur III PENS
Penanggung Jawab : Ahmad Faiq Naufal 2210 161 045
Selaku Presiden BEM PENS periode 2018
Ketua Pelaksana : Devit Afrida Eka Rahmawati 3210 121 037

Kestari
1 Rintan Aprilia Pratiwi Teknik Informatika
2 Setiyo Widodo Teknik Elektronika
3 Teknik Elektro
Ahmad Zidan Falih Industri
4 Aisyah Teknik Elektro
Industri

Pubdekdok
Teknik
1 Maulidiya Anggraini
Telekomunikasi
2 Fahmi Noor Anggara Teknologi Game
3 Muhammad Zaenal Mahmut Teknik Informatika
4 Deviyanti Hutari Purwa Teknik
Ningtias Telekomunikasi

Acara
1 Dessy Romadhona Pranata Teknik
Sari Telekomunikasi
2 Teknik Elektro
Mohammad Fajar Setyawan Industri
3 Sindhung Adi Kalola D3K PLN
4 Teknik
Iis Nur Kumalasari Telekomunikasi
Lampiran II

LAPORAN KEUANGAN

PEMASUKAN
KESMA BEM Rp 600.000,00
Total Rp 600.000,00

PENGELUARAN
No Rincian Jumlah Satuan Harga Total No
Nota
1 Buah Rp Rp 1
29.000,00 29.000,00
2 Mayonaise 1 galon Rp Rp 2
98.650,00 98.650,00
3 Susu 1 kaleng Rp Rp 2
11.550,00 11.550,00
4 Keju 2 kotak Rp Rp 2
11.950,00 23.900,00
5 Mayonaise 1 liter Rp Rp 2
30.500,00 30.500,00
6 Buah Rp Rp 3
109.600,00 109.600,00
7 Buah Rp Rp 4
184.000,00 184.000,00
8 Buah Rp Rp 5
28.800,00 28.800,00
9 Gelas 3 Slop Rp Rp 5
45.000,00 45.000,00
10 Sendok Buah 2 Slop Rp Rp 5
16.000,00 16.000,00
11 Fotocopy & Print Rp Rp 6
23.000,00 23.000,00
Total Rp
600.000,00
Lampiran III

LAPORAN DOKUMENTASI ACARA


Lampiran IV

LAPORAN BUKTI KEUANGAN

Anda mungkin juga menyukai