Perdagangan Internasional

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Gede Onesta BP

XIIS3/13

KERJASAMA INTERNASIONAL WTO

1. LATAR BELAKANG

Perdagangan baik dalam skala lokal seperti kegiatan jual-beli maupun berskala besar dalam arti kegiatan
ekspor-impor antar negara internasional merupakan kegiatan yang tidak dapat dihapuskan, karena, sering
sekali barang atau produk yang diperlukan tidak dapat diproduksi sendiri, oleh karena itu perdagangan
dilakukan.

Salah satu organisasi dalam bidang ini adalah Organisasi Perdagangan Dunia (bahasa Inggris: World
Trade Organization, disingkat WTO) adalah sebuah organisasi internasional yang menaungi upaya untuk
meliberalisasi perdagangan. Organisasi ini menyediakan aturan-aturan dasar dalam perdagangan
internasional, menjadi wadah perundingan konsesi dan komitmen dagang bagi para anggotanya, serta
membantu anggota-anggotanya menyelesaikan sengketa dagang melalui mekanisme yang mengikat
secara hukum. Organisasi ini didirikan pada 1 Januari 1995. Kerjasama perdagangan WTO dilakukan
melalui negara anggotanya yang berjumlah 164 negara anggota. WTO yang dibangun ini memiliki sebuah
tujuan penting guna untuk untuk mengurangi tarif dan hambatan perdagangan lainnya, yang diharapkan
akan memajukan ekonomi dan meningkatkan taraf hidup masyarakat.

Dalam hal ini WTO memegang peran utama dalam mengatur beberapa masalah perdagangan


dunia dengan maksud membuat kesejahteraan negara-negara anggota lewat perdagangan internasional
yang lebih bebas dan secara khusus mengatur masalah perdagangan antar negara, yang diatur melalui
suatu persetujuan yang berisi aturan-aturan. Peraturan-peraturan yang dimuat oleh WTO wajib unutk
diikuti oleh seluruh negara anggota. Aturan yang dibentuk memiliki berbagai tujuan baik untuk
mempermudah dagang sampai penghapusan tariff perdagangan.

2. ISI

WTO sebagai organisasi dagang terbesar internasional melakukan berbagai bentuk kerjasama dalam
bentuk perjanjian dan sebagai media penengah dalam berbagai perjanjian dan persetujuan dagang
internasional.
Salah satu bantuan dan peran penting WTO ada pada perdagangan beras bebas bilateral antara Vietnam
dan Indonesia, dengan WTO sebagai media penengah dalam perjanjian dagang ini. Pada 1 Januari 1995.
WTO memiliki Agreement on Argiculture (AOA), melalui aturan ini menjadi pintu untuk Indonesia
masuk dalam pasar perdagangan bebas, Vietnam resmi bergabung menjadi anggota WTO pada 11 Januari
2007 menjadi anggota ke 150, sehingga Vietnam bergabung dengan organisasi ekonomi internasional
ini dapat membantu Vietnam dalam pasar perdagangan bebas.
Bergabungnya Indonesia dan Vietnam di WTO membawa peluang untuk berkembang demi mencapai
kepentingan nasional negara masing-masing dalam Organisasi WTO. Dengan berlakunya Agreement Of
Agriculture (AOA) sebagai perjanjian pertanian yang mulai berlaku pada 1 Januari 1995 bertujuan untuk
setiap negara menghapus tarif pertaniannya dan menghapus subsidi pertaniannya.
Aturan Agreement Of Agriculture dari WTO membuka pintu perdagangan bebas Indonesia pada masa
Presiden Soeharto setelah menandatangani Latter Of Intent dengan IMF dan Structural Adjusment
Gede Onesta BP
XIIS3/13

Program (SAP) pada tahun 1997 dengan Bank Dunia,  maka Indonesia diharuskan untuk melakukan
privatisasi, liberalisasi, upaya ini untuk menyelamatkan Indonesia dari krisis ekonomi pada masa tersebut.
Peran WTO dalam kerjasama perdagangan bebas Indonesia dan Vietnam yaitu membantu dalam
penerapan kerjasama perdagangan dan ikut merealisasikan persetujuan dan instrumen hukum yang
tertuang dalam Agreement Of Agriculture (AOA) dalam hal ini Indonesia membutuhkan beras untuk
memenuhi kebutuhan dalam negeri dan menjaga ketahanan pangan, sehingga  mengimpor beras dari
Vietnam.

3. PENUTUP

Organisasi Perdagangan Dunia (bahasa Inggris: World Trade Organization, disingkat WTO) adalah


sebuah organisasi internasional yang menaungi upaya untuk meliberalisasi perdagangan. Organisasi ini
menyediakan aturan-aturan dasar dalam perdagangan internasional, menjadi wadah perundingan konsesi
dan komitmen dagang bagi para anggotanya, serta membantu anggota-anggotanya menyelesaikan
sengketa dagang melalui mekanisme yang mengikat secara hukum.

Dalam berbagai kegiatan dan peran penting yang pernah dilakukan WTO adalah membantu perdagangan
bilateral Indonesia dan Vietnam sebagai media penengah dalam perdagangan beras melalui Agreement Of
Agriculture (AOA) yang berupa perjanjian pertanian yang mulai berlaku pada 1 Januari 1995 dan
tujuannya yaitu agar setiap negara menghapus tarif pertaniannya dan menghapus subsidi pertaniannya.
AOA selain menghapus tariff AOA juga membantu dalam membuka pintu perdagangan bebas dan cepat
antar negara, berkembang khususnya yang memiliki mata pencaharian pertanian.

Sumber Berita

https://www.kompas.com/skola/read/2020/12/14/150909569/wto-sejarah-tujuan-fungsi-dan-
struktur#:~:text=KOMPAS.com%20-%20World%20Trade%20Organization,perdagangan%20antar
%20negara%20di%20dunia.&text=Pada%20awal%20terbentuk%2C%20WTO
%20memiliki,164%20negara%20di%20seluruh%20dunia.

https://karyaedukasi.com/2019/09/02/diplomasi-ekonomi-indonesia-dalam-world-trade-organization-
impor-beras-vietnam/

https://id.wikipedia.org/wiki/Organisasi_Perdagangan_Dunia#Perjanjian-perjanjian_WTO

Anda mungkin juga menyukai