Anda di halaman 1dari 31

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN (RPP)
M.K. PERENCANAAN PASAR

Oleh:
Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

JURUSAN AGRIBISNIS
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS PERADABAN
2018
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 1 (Satu)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan pengertian perencanaan dan pasar, menjelaskan
konsep dan definisi perencanaan pasar, menjelaskan manajemen pemasaran,
menjelaskan tujuan dan manfaat perencanaan pasar, menjelaskan karakteristik
perencanaan, menjelaskan konsep selling dan marketing, serta menjelaskan tipe-tipe
dan proses perencanaan pasar.

II. Pokok Bahasan


 Perencanaan Pasar

III. Sub Pokok Bahasan


 Pengertian perencanaan dan pasar
 Konsep dan definisi perencanaan pasar
 Konsep manajemen pemasaran
 Tujuan dan manfaaat perencanaan pasar
 Karakteristik perencanaan
 Konsep selling dan marketing
 Tipe-tipe dan proses perencanaan pasar

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 20 - Ceramah White
- Memperkenalkan diri - Mendengarkan dan menit - Tanya Board,
- Menjelaskan silabus memperkenalkan Jawab LCD,
Presentation
dan kontrak diri
Slides,
perkuliahan selama - Mendengarkan, Handout
satu semester ini. memperhatikan,
dan mencatat

Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White


Materi pengertian memperhatikan, menit - Tanya Board,
perencanaan dan dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
pasar, konsep dan - Diskusi - Diskusi
Slides,
definisi perencanaan - Bertanya Handout
pasar, konsep
manajamen
pemasaran, tujuan dan
manfaat perencanaan
pasar, karakteristik
perencanaan, konsep
selling dan marketing,
serta tipe-tipe dan
proses perencanaan
pasar
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 20 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Menjawab - Diskusi
Slides,
- Mereview dengan pertanyaan yang Handout
memberikan diberikan oleh
pertanyaan kepada dosen
mahasiswa - Menjawab salam
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan menjelaskan dan memahami tentang konsep dan ruang lingkup
perencanaan pasar secara umum.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 2 (Dua)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan konsep perencanaan strategis, menjelaskan konsep
perencanaan strategis orientasi pasar, menjelaskan tahapan dan proses perencanaan
strategis, menjelaskan proses manajemen pemasaran, menjelaskan faktor yang
mempengaruhi strategi pasar, menjelaskan strategi berorientasi pasar, serta menjelaskan
marketing mix berdasar product life cycle.

II. Pokok Bahasan


 Perencanaan Strategis Berorientasi Pasar

III. Sub Pokok Bahasan


 Konsep perencanaan strategis
 Konsep perencanaan strategis orientasi pasar
 Tahapan dan proses perencanaan strategis
 Proses manajemen pemasaran
 Faktor yang mempengaruhi strategi pasar
 Strategi berorientasi pasar
 Marketing mix berdasar product life cycle

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
sebelumnya dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White
Materi konsep perencanaan memperhatikan, menit - Tanya Board,
strategis, konsep dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
perencanaan strategis - Diskusi - Diskusi
Slides,
orientasi pasar, - Bertanya Handout
tahapan dan proses
perencanaan strategis,
proses manajemen
pemasaran, faktor
yang mempengaruhi
strategi pasar, strategi
berorientasi pasar,
serta marketing mix
berdasar product life
cycle
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 25 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Menjawab - Diskusi
Slides,
- Mereview dengan pertanyaan kasus Handout
memberikan yang diberikan
pertanyaan kasus oleh dosen
kepada mahasiswa - Menjawab salam
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman dan menganalisis perencanaan strategis yang
berorientasi pasar.
 Ketepatan dalam menggambarkan dan menganalisis marketing mix berdasar product
life cycle.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar
Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 3 (Tiga)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan definisi segmentasi pasar, menjelaskan dasar
segmentasi pasar konsumen, menjelaskan prosedur segmen pasar, menjelaskan kriteria
segmentasi yang efektif, menjelaskan pola pemilihan target pasar, menjelaskan evaluasi
dan pemilihan pasar sasaran, serta menjelaskan ertimbangan dalam penentuan pasar
sasaran.

II. Pokok Bahasan


 Identifikasi Segmen Pasar dan Pasar Sasaran

III. Sub Pokok Bahasan


 Definisi segmentasi pasar
 Dasar segmentasi pasar konsumen
 Prosedur segmen pasar
 Kriteria segmentasi yang efektif
 Pola pemilihan target pasar
 Evaluasi dan pemilihan pasar sasaran
 Pertimbangan dalam penentuan pasar sasaran

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
sebelumnya dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White
Materi definisi segmentasi memperhatikan, menit - Tanya Board,
pasar, dasar dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
segmentasi pasar - Diskusi - Diskusi
Slides,
konsumen, prosedur - Bertanya Handout
segmen pasar, kriteria
segmentasi yang
efektif, pola
pemilihan target
pasar, evaluasi dan
pemilihan pasar
sasaran, serta
ertimbangan dalam
penentuan pasar
sasaran
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 25 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Menjawab - Diskusi
Slides,
- Mereview dengan pertanyaan kasus Handout
memberikan yang diberikan
pertanyaan kasus oleh dosen
kepada mahasiswa - Menjawab salam
- Memberikan tugas
presentasi kelompok
untuk pertemuan
berikutnya
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman dan mengidentifikasi segmentasi pasar.
 Ketepatan mengidentifikasi dan menganalisis dalam penentuan target pasar atau
pasar sasaran yang efektif.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 4 (Empat)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan definisi dan konsep penentuan posisi perusahaan di
pasar, menjelaskan tujuan dan fungsi positioning pasar, menjelaskan teknik
pemposisian perusahaan di pasar, menjelaskan proses positiongin pasar, serta
menjelaskan komunikasi positioning perusahaan di pasar.

II. Pokok Bahasan


 Penentuan positioning pasar

III. Sub Pokok Bahasan


 Definisi dan konsep penentuan posisi perusahaan di pasar
 Tujuan dan fungsi positioning pasar
 Teknik pemposisian perusahaan di pasar
 Proses positiongin pasar
 Komunikasi positioning perusahaan di pasar

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pada pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
sebelumnya dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 50 - Ceramah White
Materi definisi dan konsep memperhatikan, menit - Tanya Board,
penentuan posisi dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
perusahaan di pasar, - Diskusi - Diskusi
Slides,
tujuan dan fungsi - Bertanya Handout
positioning pasar,
teknik pemposisian
perusahaan di pasar,
proses positiongin
pasar, serta
komunikasi
positioning
perusahaan di pasar
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 35 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Presentas Board,
materi yang telah dan mencatat i LCD,
Presentation
disampaikan - Presentasi - Tanya
Slides,
- Menjelaskan kelompok tentang Jawab Handout
ringkasan materi tugas perkuliahan - Diskusi
untuk pertemuan - Menjawab salam - Presentas
berikutnya i
- Menutup perkuliahan kelompok
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman dan menganalisis tentang cara menentukan
positioning perusahaan di pasar.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 5 (Lima)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan definisi dan konsep produk, menjelaskan tingkatan
produk, menjelaskan klasifikasi produk, menjelaskan keputusan lini produk ,
menjelaskan definisi dan konsep merek, menjelaskan strategi positioning merek, serta
menjelaskan keputusan mengenai merek.

II. Pokok Bahasan


 Positioning Strategi Produk dan Merek

III. Sub Pokok Bahasan


 Definisi dan konsep produk
 Tingkatan produk
 Klasifikasi produk
 Keputusan lini produk
 Definisi dan konsep merek
 Strategi positioning merek
 Keputusan mengenai merek

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan sebelumnya memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White
Materi definisi dan konsep memperhatikan, menit - Tanya Board,
produk, tingkatan dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
produk, klasifikasi - Diskusi - Diskusi
Slides,
produk, keputusan lini - Bertanya Handout
produk, definisi dan
konsep merek, strategi
positioning merek,
serta keputusan
mengenai merek
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 25 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Mengerjakan soal - Quiz
Slides,
- Memberikan soal quiz quiz Handout
untuk dikerjakan - Menyerahkan
secara mandiri oleh jawaban
mahasiswa - Menjawab salam
- Mengumpulkan
jawaban quiz
mahasiswa
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman dan menganalisis tentang membangun produk dan
memposisikan merek produk tersebut di pasar.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 6 (Enam)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dan definisi komunikasi pemasaran terpadu,
menjelaskan proses komunikasi pemasaran terpadu, menjelaskan bauran komunikasi
pemsaran terpadu, menjelaskan karakteristik dan jenis bauran komunikasi pemasaran
terpadu, serta menjelaskan program komunikasi pemasaran yang terpadu.

II. Pokok Bahasan


 Desain dan Komunikasi Pemsaran Terpadu

III. Sub Pokok Bahasan


 Konsep dan definisi komunikasi pemasaran terpadu
 Proses komunikasi pemasaran terpadu
 Bauran komunikasi pemsaran terpadu
 Karakteristik dan jenis bauran komunikasi pemasaran terpadu
 Program komunikasi pemasaran yang terpadu

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
sebelumnya dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White
Materi konsep dan definisi memperhatikan, menit - Tanya Board,
komunikasi dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
pemasaran terpadu, - Diskusi - Diskusi
Slides,
proses komunikasi - Bertanya Handout
pemasaran terpadu,
bauran komunikasi
pemsaran terpadu,
karakteristik dan jenis
bauran komunikasi
pemasaran terpadu,
serta program
komunikasi
pemasaran yang
terpadu
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 25 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Menjawab - Diskusi
Slides,
- Memberikan pertanyaan kasus Handout
pertanyaan kasus - Menjawab salam
kepada mahasiswa
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman dan menganalisis dalam mendesain komunikasi
pemasaran yang terpadu di pasar.

VI. Referensi
 Basu, Swastha DH. 2008. Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta (IDN):
Liberty.
 Buchari, Alma. 2007. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung
(IDN): Alfabeta.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 7 (Tujuh)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan konsep pasar masa kini, menjelaskan struktur dalam
pertukaran ekonomi modern, menjelaskan arus pertukaran ekonomi modern,
menjelaskan perkembangan orientasi pemasaran perusahaan, serta menjelaskan
kemampuan baru konsumen.

II. Pokok Bahasan


 Pasar Abad-21

III. Sub Pokok Bahasan


 Konsep pasar masa kini
 Struktur dalam pertukaran ekonomi modern
 Arus pertukaran ekonomi modern
 Perkembangan orientasi pemasaran perusahaan
 Kemampuan baru konsumen

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan sebelumnya memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White
Materi konsep pasar masa memperhatikan, menit - Tanya Board,
kini, struktur dalam dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
pertukaran ekonomi - Diskusi - Diskusi
Slides,
modern, arus - Bertanya Handout
pertukaran ekonomi
modern,
perkembangan
orientasi pemasaran
perusahaan, serta
kemampuan baru
konsumen
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 25 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Menjawab - Diskusi
Slides,
- Memberikan pertanyaan kasus Handout
pertanyaan kasus - Menjawab salam
kepada mahasiswa
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman dan menganalisis tentang konsep pasar di era abad 21.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 8 (Delapan)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dan definisi persaingan pasar, menjelaskan
diferensiasi usaha, menjelaskan pengembangan dan komunikasi strategi penentuan
pasar, menjelaskan strategi pemasaran sepanjang daur atau aliran produk, serta
menjelaskan pengembangan tawaran produk baru.

II. Pokok Bahasan


 Persaingan Pasar

III. Sub Pokok Bahasan


 Konsep dan definisi persaingan pasar
 Diferensiasi usaha
 Pengembangan dan komunikasi strategi penentuan pasar
 Strategi pemasaran sepanjang daur atau aliran produk
 Pengembangan tawaran produk baru

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media

Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White


- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan sebelumnya memperhatikan, Jawab LCD,
dan mencatat Presentation
Slides,
Handout

Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White


Materi konsep dan definisi memperhatikan, menit - Tanya Board,
persaingan pasar, dan mencatat Jawab LCD,
diferensiasi usaha, - Diskusi - Diskusi Presentation
pengembangan dan - Bertanya Slides,
komunikasi strategi Handout
penentuan pasar,
strategi pemasaran
sepanjang daur atau
aliran produk, serta
pengembangan
tawaran produk baru
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 25 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
disampaikan - Menjawab - Diskusi Presentation
- Memberikan pertanyaan kasus Slides,
pertanyaan kasus - Menjawab salam Handout
kepada mahasiswa
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman dan menganalisis tentang bagaimana menghadapi
persaingan di pasar.

VI. Referensi
 Basu, Swastha DH. 2008. Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta (IDN):
Liberty.
 Buchari, Alma. 2007. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung
(IDN): Alfabeta.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 9 (Sembilan)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan konsep perilaku konsumen, menjelaskan konsep dan
definisi pasar konsumsi, menjelaskanan segmentasi pasar konsumsi, menjelaskan faktor
yang mempengaruhi perilaku konsumen pada pasar konsumsi, serta menjelaskan proses
pengambilan keputusan pembelian.

II. Pokok Bahasan


 Pasar Konsumsi

III. Sub Pokok Bahasan


 Konsep perilaku konsumen
 Konsep dan definisi pasar konsumsi
 Segmentasi pasar konsumsi
 Faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen pada pasar konsumsi
 Proses pengambilan keputusan pembelian

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
sebelumnya dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White
Materi konsep perilaku memperhatikan, menit - Tanya Board,
konsumen, konsep dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
dan definisi pasar - Diskusi - Diskusi
Slides,
konsumsi, segmentasi - Bertanya Handout
pasar konsumsi,
faktor yang
mempengaruhi
perilaku konsumen
pada pasar konsumsi,
serta proses
pengambilan
keputusan pembelian
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 25 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Menjawab - Diskusi
Slides,
- Memberikan pertanyaan kasus Handout
pertanyaan kasus - Menjawab salam
kepada mahasiswa
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman, mengidentifikasi, dan menganalisis perilaku
konsumen pada pasar konsumsi.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 10 (Sepuluh)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dan definisi pasar bisnis, menjelaskan konsep
pembelian organisasi, menjelaskan proses pembelian atau pengadaan, serta
menjelaskan faktor yang mempengaruhi pembelian di pasar bisnis.

II. Pokok Bahasan


 Pasar Bisnis

III. Sub Pokok Bahasan


 Konsep dan definisi pasar bisnis
 Konsep pembelian organisasi
 Proses pembelian atau pengadaan
 Faktor yang mempengaruhi pembelian di pasar bisnis

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Aktivitas Waktu Metode
Kegiatan Aktivitas Dosen Media
Mahasiswa
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentatio
sebelumnya dan mencatat
n Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 50 - Ceramah White
Materi konsep dan definisi memperhatikan, menit - Tanya Board,
pasar bisnis, konsep dan mencatat Jawab LCD,
Presentatio
pembelian organisasi, - Diskusi - Diskusi
n Slides,
proses pembelian - Bertanya Handout
atau pengadaan, serta
faktor yang
mempengaruhi
pembelian di pasar
bisnis
pengorganisasian
penyuluhan
pertanian.
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 35 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentatio
disampaikan - Menjawab - Diskusi
n Slides,
- Memberikan pertanyaan kasus - Presentas Handout
pertanyaan kasus - Presentasi i
kepada mahasiswa kelompok tentang kelompok
- Menjelaskan materi
ringkasan materi - Menjawab salam
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman, mengidentifikasi, dan menganalisis perilaku
pembelian pada pasar bisnis.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 11 (Sebelas)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan definisi dan konsep periklanan atau promosi
pengelolaan program periklanan, menjelaskan promosi penjualan, menjelaskan konsep
hubungan masyarakat di pasar, serta menjelaskan pemasaran langsung.

II. Pokok Bahasan


 Promosi Penjualan dan Hubungan Masyarakat

III. Sub Pokok Bahasan


 Definisi dan konsep periklanan atau promosi
 Pengelolaan program periklanan
 Promosi penjualan
 Konsep hubungan masyarakat di pasar
 Pemasaran langsung

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
sebelumnya dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White
Materi definisi dan konsep memperhatikan, menit - Tanya Board,
periklanan atau dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
promosi pengelolaan - Diskusi - Diskusi
Slides,
program periklanan, - Bertanya Handout
promosi penjualan,
konsep hubungan
masyarakat di pasar,
serta pemasaran
langsung
- Memberikan
kesempatan mahasiswa
untuk bertanya
Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 25 - Ceramah White
penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Menjawab - Diskusi
Slides,
- Memberikan pertanyaan kasus Handout
pertanyaan kasus - Menjawab salam
kepada mahasiswa
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman, mengidentifikasi, dan menganalisis dalam
mempromosikan penjualan dan menjalin hubungan dengan masyarakat di pasar.

VI. Referensi
 Basu, Swastha DH. 2008. Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta (IDN):
Liberty.
 Buchari, Alma. 2007. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung
(IDN): Alfabeta.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 12 (Dua Belas)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan definisi dan konsep perusahaan global, menjelaskan
konsep pasar global, menjelaskan keputusan utama pemasaran internasional,
menjelaskan tahap internasional, serta menjelaskan karakteristik menarik target pasar
luar negeri.

II. Pokok Bahasan


 Pasar Global (I)

III. Sub Pokok Bahasan


 Definisi dan konsep perusahaan global
 Konsep pasar global
 Keputusan utama pemasaran internasional
 Tahap internasional
 Karakteristik menarik target pasar luar negeri

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
sebelumnya dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 60 - Ceramah White
Materi definisi dan konsep memperhatikan, menit - Tanya Board,
perusahaan global, dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
konsep pasar global, - Diskusi - Diskusi
Slides,
keputusan utama - Bertanya Handout
pemasaran
internasional, tahap
internasional, serta
karakteristik menarik
target pasar luar
negeri.
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 25 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Diskusi dengan - Diskusi
Slides,
- Memberikan teman tentang Handout
pertanyaan kasus pertanyaan kasus
kepada mahasiswa - Menjawab salam
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman, menganalisis, dan mengidentifikasi tentang ruang
lingkup pasar inernasional.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar


Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 13 (Tiga Belas)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan cara memasuki pasar global, menjelaskan strategi
produk dalam pasar internasional, menjelaskan komunikasi internasional, menjelaskan
organisasi pemasaran global, serta menjelaskan MEA (Masyarakat Ekonomi Asean).

II. Pokok Bahasan


 Pasar Global (II)

III. Sub Pokok Bahasan


 Cara memasuki pasar global
 Strategi produk dalam pasar internasional
 Komunikasi internasional
 Organisasi pemasaran global
 MEA (Masyarakat Ekonomi Asean)

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi pada - Mendengarkan, menit - Tanya Board,
pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
sebelumnya dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 50 - Ceramah White
Materi cara memasuki pasar memperhatikan, menit - Tanya Board,
global, strategi dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
produk dalam pasar - Diskusi - Diskusi
Slides,
internasional, - Bertanya Handout
komunikasi
internasional, n
organisasi pemasaran
global, serta MEA
(Masyarakat Ekonomi
Asean)
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 35 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Mengerjakan soal - Quiz
Slides,
- Memberikan soal quiz quiz Handout
kepada mahasiswa - Menyerahkan
- Menjelaskan jawaban quiz
ringkasan materi - Menjawab salam
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman dan menganalisis bagaimana strategi agar produk
memasuki pasar global.

VI. Referensi
 Kotler, Philiph. A.B, Susanto. 2000. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta
(IDN): Penerbit Salemba Empat.
 Kotler, Philiph. Gary, Armstrong. 2010. Principles of Marketing. 13th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. 2013. Marketing Management. Eleventh Edition. New Jersey
(USA): Prentice Hall International Inc.
 Kotler, Philiph. Kevin, Lane .K. 2012. Marketing Management. 14th Edition. New
Jersey (USA): Prentice Hall International Inc.
Jurusan Agribisnis

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pasar
Kode Mata Kuliah : AGR034
Semester : VI (Enam)
SKS : 2 sks
Pertemuan ke : 14 (Empat Belas)
Alokasi Waktu : 100 menit
Dosen Pengampu : Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

I. Kompetensi
Mahasiswa mampu menjelaskan definisi dan konsep analisis SWOT, menjelaskan
pentingnya analisis SWOT, menjelaskan analisis kondisi internal, menjelaskan analisis
kondisi eksternal, serta menjelaskan perumusan strategi analisis SWOT.

II. Pokok Bahasan


 Analisis SWOT

III. Sub Pokok Bahasan


 Definisi dan konsep analisis SWOT
 Pentingnya analisis SWOT
 Analisis kondisi internal
 Analisis kondisi eksternal
 Perumusan strategi analisis SWOT

IV. Kegiatan Belajar Mengajar :


Kegiatan Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Waktu Metode Media
Pendahuluan - Mengucapkan salam - Menjawab salam 15 - Ceramah White
- Mereview materi - Mendengarkan, Menit - Tanya Board,
pada pertemuan memperhatikan, Jawab LCD,
Presentation
sebelumnya dan mencatat
Slides,
Handout
Penyajian - Menjelaskan tentang - Mendengarkan, 50 - Ceramah White
Materi definisi dan konsep memperhatikan, menit - Tanya Board,
analisis SWOT, dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
pentingnya analisis - Diskusi - Diskusi
Slides,
SWOT, analisis - Bertanya Handout
kondisi internal,
analisis kondisi
eksternal, serta
perumusan strategi
analisis SWOT
- Memberikan
kesempatan
mahasiswa untuk
bertanya

Penutup - Memberikan - Mendengarkan, 35 - Ceramah White


penguatan terhadap memperhatikan, menit - Tanya Board,
materi yang telah dan mencatat Jawab LCD,
Presentation
disampaikan - Mahasiswa - Diskusi
Slides,
- Memberikan soal presentasi tugas di - Presentas Handout
quiz kepada kelas i
mahasiswa - Menjawab salam
- Menjelaskan
ringkasan materi
untuk pertemuan
berikutnya
- Menutup perkuliahan
dengan salam

V. Kriteria Penilaian
 Ketepatan dalam pemahaman, menganalisis, dan mengidentifikasi kondisi internal
dan eksternal dalam kasus perencanaan pasar.
 Ketepatan pemahaman, menganalisis, dan mengidentifikasi kekuatan, kelemahan,
peluang, dan ancaman dalam kasus perencanaan pasar.

VI. Referensi
 Basu, Swastha DH. 2008. Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta (IDN):
Liberty.
 Buchari, Alma. 2007. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung
(IDN): Alfabeta.

Bumiayu, 27 Februari 2018


Dosen Pengampu

Khusnul Khatimah, S.P., M.Si

Anda mungkin juga menyukai