Anda di halaman 1dari 4

PELAYANAN ANTENATAL CARE

No. Dokumen : 0097/SOP/UKP/2019


No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit : 04/02/2019
Halaman : 1/3

PUSKESMAS Andi Darwisah, SKM


MUTIARA BARAT Nip. 19681212199312 2001
1.Pengertian A. Pelayanan antenatal adalah pelayanan kesehatan oleh tenaga kesehatan
kepada ibu hamil selama masa kehamilannya sesuai dengan standar yaitu 1
kali pada trimester I, 1 Kali pada Trimester 2, dan 2 kali pada Trimester 3.
B. Pelayanan ANC adalah pemeriksaan kehamilan untuk mengoptimalkan
kesehatan mental dan fisik ibu hamil sehingga mampu menghadapi
persalinan, kala nifas, persiapan pemberian ASI dan kembalinya kesehatan
reproduksi secara wajar
C. Kegiatan Pelayanan Antenatal Care melalui kunjungan rumah adalah
kegiatan kunjungan ke rumah ibu hamil baik yang normal maupun yang
beresiko tinggi sejak kehamilan diketahui sampai umur kehamilan 38-40 mg
bagi semua ibu hamil
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk menjaga kesehatan ibu hamil
agar dapat melalui masa kehamilannya, persalinan dan nifas dengan baik dan
selamat, serta menghasilkan bayi yang sehat.
3.Kebijakan SK Kepala Puskesmas Mutiara Barat Nomor : 007/PUSK-MTB/SK/2019
tentang jenis-jenis layanan dilingkungan Puskesmas Mutiara Barat
4.Referensi a. Pedoman pemantauan wilayah setempat kesehatan ibu dan anak (PWS-
KIA) Dinas Kesehatan Aceh tahun 2010
b. PERMENKES nomor 97 tahun 2014 tentang pelayanan kesehatan masa
sebelum hamil, masa hamil, persalinan dan masa sesudah melahirkan,
penyelenggaraan kontrasepsi serta pelayanan kesehatan seksual
c. KEMENKES RI tahun 2015 tentang pedoman pelayanan antenatal
terpadu edisi kedua
d. Buku Kesehatan ibu dan anak cetakan tahun 2017
5.Alat a. Alat tulis
b. Buku KIA
c. Timbangan dan pita ukur lila dan pita ukur tinggi fundus
d. Tensimeter dan stetoskop, monoral termometer
e. Vaksin TT, jarum suntik dan tablet Fe
f. Kohort ibu
6.Prosedur/Langkah- A. Persiapan
langkah 1. Petugas mempersiapkan alat dan bahan
2. Petugas menentukan sasaran yang akan dikunjungi
B. Pelaksanaan
1. Kunjungan kerumah sasaran
2. Anamnese
3. Pemeriksaan fisik ibu
4. Pemberian pelayanan antenatal care sesuai kebutuhan
5. Mencatat hasil pemeriksaan pelayanan antenatal care
6. Memberi pelayanan tindak lanjut ( Imunisasi TT, dan tablet Fe)
7. Konseling sesuai kebutuhan
8. Membuat kesepakatan dengan ibu untuk jadwal pemeriksaan ulang
C. Pencatatan dan pendokumentasian

7.BaganAlir/ Petugas mempersiapkan alat/bahan

Petugas menentukan
sasaran

Kunjungan kerumah
sasaran

Petugas melakukan
anamnese

Petugas melakukan
pemeriksaan fisik ibu

Petugas memberikan
pelayanan

pencatatan

Tindak lanjut

Konseling

Membuat kesepakatan
dengan ibu untuk jadwal
pemeriksaan ulang

8. Hal yang perlu di


perhatikan
9.Unit Terkait a. Penanggungjawab usaha kesehatan masyarakat
b. Pelaksana upaya KIA
c. Pengelola imunisasi
d. Gizi
e. Sasaran kegiatan yaitu seluruh ibu hamil

10. DokumenTerkait Laporan PWS KIA

11. Rekaman Historis No. Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai