Anda di halaman 1dari 11

ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No.

1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR KALKULUS INTEGRAL BERBASIS


ANIMASI

Ali Shodikin
Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Islam Darul Ulum
Email: alishodikin@unisda.ac.id

Abstract
Learning integral calculus should be done with interesting and fun process, because this
course is basic materials and a prerequisite for other subjects as well as the provision of
teaching materials for high school students. However, based on the documentation that
have done in one of the private universities in Lamongan in the last two years shows
that the average score of student results in mathematics education and mathematics
subjects integral calculus has only reached 42%. This suggests that the results of
student learning especially integral calculus courses still low. One effort that can be
done is to develop teaching materials based animation. Media animation that comes
with the animations, audio, and video in teaching and learning can grow the interest of
learners. Based on these descriptions, this study aims to develop teaching materials
integral calculus-based animation. This study uses a study design development consists
of four stages, namely: (1) definition, (2) design, (3) development, and (4)
dissemination. The end product of this research is animation-based teaching media for
the course of integral calculus.

Keywords: animation, development, instructional materials, integral calculus

PENDAHULUAN Berdasarkan hasil dokumentasi


Kalkulus merupakan salah satu yang dilakukan Shodikin (2016) di
mata kuliah yang menjadi momok salah satu perguruan tinggi swasta di
permasalahan bagi mahasiswa. Padahal Kabupaten Lamongan dalam dua tahun
mata kuliah ini berisi materi-materi terakhir menunjukkan bahwa rata-rata
dasar sebagai prasyarat mata kuliah lain, skor hasil belajar mahasiswa pendidikan
seperti sistem persamaan garis, fungsi matematika pada mata kuliah kalkulus
dan limit, turunan (diferensial), serta integral baru mencapai 42%.Hal ini
integral. Secara khusus materi integral menunjukkan bahwa hasil belajar
ditempuh dalam mata kuliah kalkulus mahasiswa terutama mata kuliah
integral.Bagi mahasiswa program studi kalkulus integral masih rendah.Hasil
pendidikan matematika, sebagai calon dokumentasi nilai ujian tengah semester
guru, selain sebagai materi dasar, mata dan ujian akhir semester mahasiswa
kuliah ini juga digunakan sebagai yang dilakukan oleh peneliti (Shodikin,
materi ajar untuk siswa SMA 2016) di program studi matematika juga
nantinya.Selain menjadi mata kuliah menunjukkan hasil belajar yang masih
wajib bagi program studi pendidikan rendah, yakni hanya mencapai 48%.
matematika, mata kuliah ini juga wajib Hasil studi yang dilakukan oleh
untuk mahasiswa program studi Ramdani (2012) juga menyatakan hasil
matematika dan beberapa program studi yang sama dan menambahkan alasan
bidang teknik, seperti teknik mesin, rendahnya hasil belajar disebabkan
teknik elektro dan teknik sipil. salah satunya karena faktor bahan ajar

Aksioma |1
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

yang digunakan. peningkatan mutu pendidikan. Oleh


Bahan ajar merupakan salah satu karena itu, perlu suatu pengembangan
faktor penting dalam meningkatan yang didasarkan pada temuan tujuan
kualitas pembelajaran dan kemampuan akhir dan temuan di lapangan.Hal ini
yang dimiliki peserta didik. Tidak hanya dilakukan untuk mengurangi
meningkatkan kemampuan yang kesenjangan kebutuhan yang ada di
bersifat umum dalam bentuk hasil lapangan.
belajar (Clement, dkk, 2014) dan Disisi lain, pengembangan
kognitif peserta didik (Nwike & pembelajaran sudah diarahkan pada
Catherine 2013), tetapi juga pemanfaatan teknologi, sehingga dapat
berdasarkan tingkatan kemampuan menjangkau pembelajaran jarak jauh.
seperti membaca dan memahami (Eskey Sayangnya belum banyak sumber
& Grabe, 1986); representasi belajar yang menfasilitasi pembelajaran
(Mahardika, 2011) dan berpikir jarak jauh ini, diantaranya pada bahan
kritis(Zakiyah, 2012). ajarnya.Bahan ajar yang ada sekarang
Telah dikenal beberapa masih jarang yang mengarahkan pada
pendekatan pengembangan bahan ajar pemanfataan teknologi komputasi yang
yang dilakukan diantaranya melalui dapat dipraktekkan secara
penelitian desain (Mulyana, 2012), langsung.Kebanyakan bahan ajar berupa
metakognitif (Istianah, dkk., 2012), modul bahan bacaan yang berisi materi
penataan informasi (Sungkono, dkk., dan soal latihan dalam bentuk buku
2003) dan penelitian pengembangan teks.Padahal inovasi bahan ajar berbasis
(Borg and Gall, 1983). Pendekatan ini animasi terbukti efektif dalam
masing-masing mempunyai keunggulan meningkatkan hasil belajar peserta didik
dan kelemahan, tetapi yang terpenting (Pujadi dan Harisno, 2012). Dengan
adalah kesesuaian dengan karakteristik memanfaatkan software Swishmax
peserta didik itu sendiri. Jika hal ini untuk program animasi dan software
tidak diperhatikan, bahan ajar dapat Geogebra, Matematica serta Sketpath
menghambat proses pembelajaran itu akan menghasilkan bahan ajar berbasis
sendiri (Uzuegbu,dkk., 2013). Oleh animasi yang dapat mendukung
karena itu diperlukan suatu analisis pembelajaran pada mata kuliah
kebutuhan untuk mengidentifikasi Kalkulus Integral. Berdasarkan latar
masalah guna menentukan tindakan belakang masalah di atas, sangat perlu
yang tepat.Hal ini juga sesuai dengan dilakukan pengembangan bahan ajar
pernyataan Morrison (2001) bahwa kalkulus integral berbasis animasi ini.
analisis kebutuhan merupakan alat
untuk mengidentifikasi masalah guna METODE PENELITIAN
menentukan tindakan yang tepat. Model yang digunakan dalam
Pernyataan ini juga didukung oleh penelitian pengembangan ini adalah
Brown (1995) dimana analisis dengan memodifikasi model 4-D (Four-
kebutuhan merupakan cara untuk D model) dari Thiagarajan, dkk (1974:
mengumpulkan informasi yang 5-9) yang terdiri dari empat tahap,
mengidentifikasi faktor-faktor yaitu: (1) pendefinisian (define), (2)
pendukung dan penghambat perancangan (design), (3)
(kesenjangan) proses pembelajaran pengembangan (develop), dan (4)
yang dimiliki pembelajar untuk penyebaran (desseminate).
mencapai tujuan pengembangan Pengembangan bahan ajar model 4-D
pembelajaran yang mengarah pada

2 | Aksioma
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

dalam penelitian ini disajikan dalam Gambar 1 berikut:

Define (Pendefinisian kebutuhan pembelajaran)

Design (Merancang bentuk dasar sarana pembelajaran)

Develop (Mengembangkan tes latihan dan sarana pembelajaranyang reliabel)

Disseminate (Menyebarluaskan sarana pembelajaran)


Gambar 1. Four-D Model

HASIL PENELITIAN DAN menampilkan obyek (gambar) secara


PEMBAHASAN berurutan sedemikian rupa sehingga
penonton merasakan adanya ilusi
Karakteristik Kalkulus Integral gerakan (motion) pada obyek yang
Mata kuliah Kalkulus Integral ditampilkan.Secara umum ilusi gerakan
merupakan mata kuliah yang masuk merupakan perubahan yang dideteksi
dalam kelompok mata kuliah wajib secara visual oleh mata penonton
pada program studi matematika, sehingga tidak harus perubahan yang
pendidikan matematika dan beberapa terjadi merupakan perubahan posisi
program studi teknik, seperti teknik sebagai makna dari istilah
mesin, teknik elektro dan teknik sipil di ‘gerakan’.Perubahan seperti perubahan
tingkat perguruan tinggi program warna pun dapat dikatakan sebuah
sarjana (S1).Biasanya mata kuliah ini animasi.Gambar atau objek yang
diprogramkan pada semester 2 dengan dimaksud dalam definisi di atas bisa
bobot tiga hingga empat satuan kredit berupa gambar manusia, hewan,
semester (SKS). Secara lengkap mata maupun tulisan. Berdasarkan pengertian
kuliah ini masuk ke dalam mata kuliah tersebut bahan ajar berbasis animasi
kalkulus yang yang berisikan Kalkulus dalam penelitian ini adalah bahan ajar
Diferensial, Kalkulus Integral, Kalkulus yang dilengkapi dengan efek perubahan
Peubah Banyak, dan Persamaan obyek dalam bentuk gambar, garis
Diferensial (Tim Akademik Unisda, maupun tulisan secara berurutan
2015). sedemikian rupa sehingga peserta didik
Secara umum materi yang dapat merasakan adanya ilusi gerakan
dipelajari pada perkuliahan Kalkulus (motion) pada obyek yang ditampilkan.
Integral meliputi: integral tak tentu (anti Dalam bahan ajar kalkulus integral ini
turunan), teknik-teknik pengintegralan, juga akan dilengkapi dengan sajian
integral tentu, dan aplikasi integral. dalam bentuk audio dan video simulasi.
Selama ini bahan ajar yang banyak Secara umum bagian yang
digunakan untuk mata kuliah ini masih terdapat dalam bahan ajar kalkulus
dalam bentuk modul dan diktat. integral berbasis animasi ini adalah
halaman pembuka, halaman menu
Karakteristik Bahan Ajar Berbasis utama, petunjuk penggunan, materi,
Animasi evaluasi, daftar pustaka dan profil.
Animasi merupakan suatu teknik Produk akhir yang dihasilkan memiliki

Aksioma |3
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

karakteristik yang berbeda dari bahan satu sisi objek kajian matematika
ajar yang lain, diantaranya: desain bersifat abstrak, sementara di sisi lain,
penyajian menekankan pada animasi peserta didik belum mampu berpikir
grafis, terdapat beberapa bagian materi secara abstrak.Media pembelajaran
yang menggunakan cuplikan alur cerita mempunyai peran yang penting guna
dan video simulasi dalam menjembatani kesenjangan itu.Dalam
penyampaiannya, serta dilengkapi hal ini, komputer dapat berfungsi
contoh dan latihan soal. Pada bagian sebagai media pembelajaran yang dapat
latihan soal, terdapat penilaian yang memberikan pengalaman visual kepada
mampu menilai hasil kuis yang telah siswa dalam berinteraksi dengan objek-
dijawab oleh siswa dan memberikan objek matematika (Mahmudi, 2010).Hal
penjelasan alternatif jawaban. Untuk ini dapat mendorong motivasi belajar
menguatkan pemecahan masalah secara siswa karena dapat memperjelas dan
terintegrasi, akan diberikan pada menu mempermudah pemahaman terhadap
evaluasi yang berisi latihan soal yang objek-objek matematika yang bersifat
merupakan gabungan beberapa abstrak.
indikator pembelajaran. Bahan ajar ini Salah satu software yang dapat
juga dilengkapi buku panduan digunakan sebagai media pembelajaran
penggunaan bahan ajar. Buku panduan matematika adalah program GeoGebra.
penggunaan bahan ajar disajikan dalam Geogebra dikembangkan oleh Markus
bentuk cetak dan bentuk penjelasan Hohenwarter pada tahun 2001. Menurut
singkat penggunan tombol pada menu Hohenwarter (2008), GeoGebra adalah
petunjuk. program komputer (software) untuk
Dalam pengembangan bahan membelajarkan matematika khususnya
ajar kalkulus integral berbasis animasi geometri dan aljabar. Sejumlah
ini akan digunakan beberapa software, penelitian menunjukkan bahwa
diantaranya software Swishmax untuk GeoGebra dapat mendorong proses
program animasi dan software penemuan dan eksperimentasi peserta
Geogebra, Matematica, Corel Draw didik di kelas (Hohenwarter & Fuchs
untuk program pengembangan materi 2004). Fitur-fitur visualisasi software
pembelajaran. ini dapat secara efektif membantu siswa
dalam mengajukanberbagai konjektur
Karakteristik SoftwareGeogebra, matematis.Sebagaimana ditunjukkan
Swismax, dan Corel Draw oleh Shodikin (2015) bahwa software
Pemanfaatan komputer dalam ini dapat dimanfaatkan dalam
pembelajaran matematika semakin pemecahan beberapa masalah
relevan mengingat karakteristik yang matematika kalkulus integral, seperti
dimiliki matematika.Tidak sebagaimana integral Riemann, penentuan luas
pada kajian ilmu lainnya, objek kajian daerah bidang datar, dan volume benda
matematika menurut Soedjadi (1999), putar.Pemanfaatan software
adalah benda-benda pikiran yang Geogebraditunjukkan sebagaimana
bersifat abstrak.Hal inilah yang sering Gambar 2 untuk membuat grafik dan
menjadi penyebab kesulitan peserta volume benda putar:
didik dalam mempelajari matematika.Di

4 | Aksioma
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

Gambar 2. Beberapa Gambaran Pemanfaatan Software Geogebra

Selanjutnya software Swishmax Beberapa software lain yang akan


dikhususkan untuk menyajikan bahan digunakan antara lain Sketchpath untuk
ajar dalam bentuk program animasi. menggambar grafik serta software
Swishmax merupakan program pembuat Camtasia untuk mode perekaman
animasi untuk menghasilkan animasi desktop yang dilakukan untuk
Flash tanpa menggunakan Adobe mendapatkan materi pembelajaran yang
Flash™. Swishmax sangat mudah dilakukan oleh seorang tutor dari
dipelajari dan dapat membuat animasi kegiatan awal sampai akhir. Extention
dengan teks, gambar, grafik dan suara akhir dari hasil capture berupa animasi
dalam waktu singkat. Swishmax yang extensinya disesuaikan.
memiliki 230 efek siap pakai seperti
Explode, Vortex, Snakes dan lain-lain. Penelitian yang Relevan dan
Swishmax memiliki tools untuk Keterbaruan Penelitian
menggambar garis, rectangels, elips, Beberapa penelitian yang
kurva acak, motion path, sprites, tombol relevan yang mendukung penelitian
dan form masukan dengan cara yang pengembangan ini adalah sebagai
lebih mudah. Penggunaan software ini berikut:
akan lebih memudahkan dalam Mainal & Key (2010)
pengembangan bahan ajar kalkulus menunjukkan bahwa penggunaan
integral berbasis animasi. Beberapa software Geogebra dalam pembelajaran
penelitian yang telah dilakukan memberikan kesan, antusias dan
diantaranya oleh Hasrul (2011), penerimaan yang baik bagi guru dalam
Syafrudin (2013), Prihantana, dkk workshop yang diadakan untuk guru-
(2014) menunjukkan bahwa bahan ajar guru di Nepal. Penelitian Fitriyani
berbasis animasi efektif untuk (2012) menunjukkan melalui penelitian
pembelajaran teknik maupun teknologi tindakan kelas selama 2 siklus,
pembelajaran. perubahan yang dilakukan adalah
Software selanjutnya yang dengan memanfaatkan software
digunakan dalam mendukung Geogebra melalui strategi IDEAL
pengembangan bahan ajar berbasis diperoleh data tentang keaktifan siswa
animasi ini adalah software Corel Draw yang mengalami peningkatan dari 70%
dengan spesifikasi X4. Software ini pada siklus 1 menjadi 90% pada siklus
yang digunakan dalam mendukung 2. Hasil belajar siswa juga mengalami
desain grafis dan pembentukan obyek. peningkatan dari 79,11 dengan

Aksioma |5
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

ketercapaian klasikal 60,71% menjadi Keterbaruan penelitian


84,11 dengan ketercapaian klasikal pengembangan ini adalah
85,7%, maka dapat disimpulkan bahwa penggabungan antara pemanfaatan
pemanfaatan software Geogebra melalui software Geogebra yang disajikan
strategi IDEAL pada materi sudut pusat dalam bahan ajar berbasis animasi.
dan sudut keliling lingkaran dapat
meningkatkan keaktifan dan hasil Analisa Kebutuhan Perangkat Keras
belajar siswa.Penelitian Trans, dkk dan Perangkat Lunak
(2014) yang dilakukan pada 282 siswa Untuk membuat suatu produk
menunjukkan79% peserta didik bahan ajar kalkulus integral berbasis
seringmenggunakan kembali GeoGebra animasi yang baik diperlukan perangkat
dalam mengecek pemahaman mereka keras yang memadai untuk sebuah
secara mandiri (tanpa perintah guru), 16 proses produksi. Sebagaimana tersirat
% kadang-kadang dan hanya 5 % yang dalam kajian sebelumnya, perangkat
tidak melakukannya lagi di rumah. Hal keras yang harus dipenuhi dalam
ini menunjukkan bahwa software ini pengembangan bahan ajar kalkulus
memberikan daya tarik tersendiri bagi integral berbasis animasi ini, antara
peserta didik. lain: Prosessor Intel P4 2.80 Ghz,
Sedangkan dalam efektivitas Memory DDR 512 Mb, CD ROOM
bahan ajar berbasis animasi atau Rewriteable, VGA 64 Mb on board atau
multimedia terbukti efektif dalam exsternal, SoundCard on board atau
meningkatkan kualitas pembelajaran. exsternal, Monitor 17”, Keyboard,
Hal ini ditunjukkan dari penelitian Headseat, Microfone, dan Handycam
Hasrul (2011) yang menunjukkan (opsional). Sedangkan perangkat lunak
bahwa berdasarkan hasil analisis (software) utama yang digunakan
deskriptif, pandangan mahasiswa JPTE yaitu:Geogebra 3D, Swismax 3D, Corel
FT UNM terhadap Animasi Adobe Draw X4, dan Camtasia untuk Capture
Flash CS3 dalam pembelajaran Instalasi desktop.
Listrik 2 berada diatas rata-rata dengan
kategori baik atau sebesar 75%. Rancangan Pengembangan Produk
Syafrudin (2013) menyimpulkan bahwa Dalam rancangan
film animasi merupakan alat bantu pengembangan produk bahan ajar
pembelajaran yang digunakan oleh guru kalkulus integral berbasis animasi ini
maupun orang tua dalam memberikan penjelasan lebih detail disajikan sebagai
variasi pengajaran sehingga dapat berikut.
memotivasi anak untuk belajar karena Perancangan Navigasi
belajar menjadi menyenangkan karena Sebelum diadakan pembuatan
adanya unsur hiburan. Prihantana, dkk layout tutorial perlu dipikirkan dahulu
(2014) menunjukkan bahwa tanggapan bagaimana sebuah alur tutorial yang
ahli isi, ahli media dan guru mata menerangkan tentang jalannya sebuah
pelajaran serta siswa berada pada proses, agar dalam perancangannya
kualifikasi sangat baik. Selanjutnya nanti menjadi mudah dan terstruktur.
tingkat keefektifan bahan ajar interaktif Berikut gambar dari sebuah bagan alur
berbasis pendidikan karakter tutorial. Sebelum memasuki teknis
meningkatkan hasil belajar ditunjukkan perancangan terlebih dahulu perlu
dengan nilai hasil hitung gain score dipikirkan bagaimana proses
sebesar 0,76 yang berada pada kriteria manajemen filenya. Dalam perancangan
tinggi. tutorial ini menerapkan sistem layering

6 | Aksioma
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

file, artinya proyek terdiri dari beberapa dibutuhkan tidak ditampilkan dengan
file yang proses penampilanya maksud tujuan untuk mempercepat
bertingkat atau level, dalam hal proses loading file. Berikut contoh gambar
loading file disesuaikan dengan diagram manajemen file.
kebutuhan. Jadi file yang tidak

Gambar 3. Manajemen File

Perancangan Tampilan antara lain: perancangan opening,


Berdasarkan kegiatan user, tampilan pertama, materi tutorial,
bagan alur tutorial, dan manajemen file, profile, contact, help.
maka selanjutnya sudah bisa dibuatkan
perancangan masing-masing tampilan

Gambar 4. Bagan Manajemen File Perancangan Tampilan

Perancangan Opening supaya loading pertama menjadi cepat.


Pada perancangan opening Sedangkan besarnya tampilan,
dibuat sederhana mungkin, supaya menggunakan standar resolusi monitor
jumlah file kecil dengan alasannya yang terkecil 800 X 600 pixel.

Aksioma |7
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

Gambar 5. Desain Tampilan Pembuka

Perancangan Tampilan Awal sekiranya dibutuhkan user, baik yang


Pada perancangan tampilan awal tampil secara langsung atau melalui
ini disediakan fasiltas-fasilitas yang proses klik button
.

Gambar 6. Desain Tampilan Awal

Perancangan Tampilan Daftar Isi Sebenarnya tampilan materi tutorial


Pada tampilan daftar isi ditampilkan sesuai kebutuhan secara
sebenarnya terdiri dari dua tampilan, bergantian.
daftar isi dan materi tutorial.

Gambar 7. Desain Tampilan Daftar Isi

KESIMPULAN DAN SARAN integral berbasis animasi dan (2) dengan


Berdasarkan pembahasan di atas konsep rancangan pengembangan
dapat disimpulkan dua hal yaitu(1) produk yang ditawarkan akan
menjadi suatu hal yang penting untuk menghasilkan produk akhir bahan ajar
mengembangkan bahan ajar kalkulus berbasis animasi yang berkualitas.

8 | Aksioma
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

Untuk mewujudkan hal tersebut, Hasrul. 2011. Desain Media


disarankan kepada peneliti dan Pembelajaran Animasi Berbasis
pengembang media pembelajaran untuk Adobe Flash Cs3 pada Mata
bersinergi mengembangkan bahan ajar Kuliah Instalasi Listrik 2. Jurnal
kalkulus integral berbasis animasi MEDTEK. Vol. 3, No. 2, Hal 1-
sehingga dihasilkan produk yang 10.
bermanfaat bagi khalayak umum Hohenwarter, M., et al. 2008.Teaching
khususnya mahasiswa dan pengajar and Learning Calculus with
kalkulus intergal. Free DynamicMatgematics
Software
DAFTAR PUSTAKA GeoGebra.http://www.publicati
Borg and Gall. 1983. Educational ons.uni.lu/record/2718/files/ICM
Research, An Introduction. New E11-TSG16.pdf.diakses tanggal
York and London: Longman Inc. 15 April 2016.
Brown, J. D. 1995.The Elements of Hohenwarter, M. & Fuchs, K.
Language Curriculum. Boston: 2004.Combination of Dynamic
Mass Heinle & Heinle Geometry, Algebra,and Calculus
Publishers. in the Software System
Clement, Iji O., Ogbole Patience Geogebra.
O.,&Uka Nanna K. 2014.Effect http://www.geogebra.org/publica
of Improvised Instructional tions/pecs_2004.pdf. diakses
Materials on Students’ tanggal 15 April 2016.
Achievement in Geometry at the Istianah, Widodo, J., & Eko Prasetya, E.
Upper Basic Education Level in 2012. Pengembangan Bahan
Makurdi Metropolis, Benue Ajar dengan Pendekatan
State, Nigeria.American Journal Metakognisi pada Materi
of Educational Research.Vol. 2, Permintaan dan Penawaran
No. 7, Hal 538-542. Kelas X SMA Negeri 3 Demak.
Eskey, D.E., & Grabe, W. Journal of Educational Social
1986.Teaching Second Studies (JESS).Vol. 1, No. 1, Hal
Language: Reading for 1-12.
Academic Purposes.Addison: Mahardika, I. M.2011. Pengembangan
Wesley Publishing Co. Bahan Ajar Mekanika untuk
Fitriyani, W. 2012.Pemanfaatan Meningkatkan Kemampuan
Software Geogebra Melalui Representasi Verbal, Matematis,
Strategi Ideal pada Materi Sudut Gambar, dan Grafik Mahasiswa
Pusat dan Sudut Keliling Calon Guru Fisika. Disertasi.
Lingkaran Untuk Meningkatkan Universitas Pendidikan
Keaktifan dan Hasil Belajar Indonesia.
Siswa Kelas VIII F SMP Negeri Mahmudi, A. 2010.Membelajarkan
3 Pati Tahun Pelajaran Geometri dengan Program
2011/2012.Prosiding Seminar GeoGebra.Makalah
Nasional Matematika dan dipresentasikan dalam Seminar
Pendidikan Nasional Matematika dan
Matematika.Yogyakarta: Jurusan Pendidikan Matematika pada
Pendidikan Matematika tanggal 27 November 2010 di
Universitas Negeri Yogyakarta. Jurusan Pendidikan Matematika
ISBN: 978-979-16353-8-7. FMIPA UNY.

Aksioma |9
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

Mainal, B.R. & Key, M. B. 2010.Using Instrumen dan Bahan Ajar


Dynamic Geometry Software Untuk Meningkatkan
GeoGebra in Developing Kemampuan Komunikasi,
Countries: A Case Study of Penalaran, dan Koneksi
Impressions of Mathematics Matematis Dalam Konsep
Teachers in Nepal.International Integral.Jurnal Penelitian
Journal for Mathematics Pendidikan.Vol.13, No. 1, Hal
Teaching and Learning.Vol.11, 39-49.
No.1, Hal 1-16. Shodikin, A. 2015.Penggunaan
Morrison, G. R, Steven M, Software Geogebra 3D dalam
Ross,&Jerrold E Kemp. 2001. Beberapa Pemecahan Masalah
Designing Effective Instruction. Matematika Kalkulus
Edisi 3. USA: John Wiley and Integral.Prosiding Seminar
Sons. NasionalMatematika dan
Mulyana, T. 2012. Pengembangan Pembelajarannya.5 September
Bahan Ajar Melalui Penelitian 2015, Malang, Indonesia.
Desain.Jurnal Ilmiah Program Hal.119-132.
Studi Matematika STKIP Shodikin, A. 2016. Dokumentasi Hasil
Siliwangi Bandung.Vol.1, No. 2, Belajar Kalkulus Integral
Hal 32-39. Jurusan Matematika 2016.
Nwike, Matthew C., & Catherine, O., Lamongan: Perpustakaan
2013. Effects of Use of Jurusan Matematika Unisda.
Instructional Materials on Soedjadi, R. 1999. Kiat Pendidikan
Students Cognitive Achievement Matematika di Indonesia
in Agricultural Science.Journal (Konstatasi Keadaan Masa Kini
of Educational and Social Menuju Harapan Masa Depan).
Research.Vol.3, No. 5, Hal 43- Jakarta: Dirjen Dikti.
51. Sungkono, dkk. 2003. Pengembangan
Prihantana, Santyasa, & Warpala. 2014. Bahan Ajar. Yogyakarta: FIP
Pengembangan Bahan Ajar Universitas Negeri Yogyakarta.
Interaktif Berbasis Pendidikan Syafrudin, C. & Wahyu Pujiyono. 2013.
Karakter pada Mata Pelajaran Pembuatan Film Animasi
Animasi Stop Motion Untuk Pendek “Dahsyatnya Sedekah”
Siswa SMK. e-Journal Program Berbasis Multimedia
Pascasarjana Universitas Menggunakan Teknik 2D
Pendidikan Ganesha Program Hybrid Animation dengan
Studi Teknologi Pembelajaran. Pemanfaatan Graphic. Jurnal
Vol. 4, No. 1, 1-12. Sarjana Teknik Informatika.Vol.
Pujadi, T.dan Harisno.2012. 1, No. 1, Hal 387-398.
Pengembangan Model Perangkat Thiagarajan, S., D. S. Semmel, and M.
Ajar BerbasisAnimasi Studi I. Semmel. 1974. Instructional
Kasus: Mata Ajar Biologi pada Development for Training
SMPYaspia dan SMK Bina Teachers of Exceptional
Manajemen Cakung Jakarta Children, A Source Book.
Timur. JSM STMIK Blomington: Indiana University.
Mikroskil.Vol.13, No. 2, Hal149- Tim Akademik Unisda. 2015.Pedoman
158. Studi Universitas Islam Darul
Ramdani, Y. 2012. Pengembangan Ulum Lamongan.Lamongan:

10 | Aksioma
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro
ISSN 2089-8703 (Print) Vol. 6, No. 1 (2017)
ISSN 2442-5419 (Online)

Universitas Islam Darul Ulum.


Tran, T., Nguyen, N., Bui, M., & Phan,
A. 2014.Discovery Learning
with the Help of the GeoGebra
Dynamic Geometry
Software.International Journal
of Learning, Teaching and
Educational Research.Vol.7, No.
1, Hal 44-57.
Uzuegbu C.P., Mbadiwe, H. C., &
Anulobi, J.C. 2013. Availability
and Utilisation of Instructional
Materials in Teaching and
Learning of Library Education
in Tertiary Institutions in Abia
State.Wudpecker Journal of
Educational Research, Vol. 2,
No. 8, Hal 111 - 120.
Zakiyah, M. 2012. Pengembangan
Bahan Ajar Pendidikan Berpikir
Kritis Melalui Pembelajaran
Menulis Karya Ilmiah di
SMA/MA Kelas XI.Jurnal
Online Universitas Negeri
Malang.http://jurnal-
online.um.ac.id/data/artikel/artik
el7FCEEE9CC1FAF56E9B661
B2F44619E45.pdf.

Aksioma | 11
Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah Metro

Anda mungkin juga menyukai