Anda di halaman 1dari 6
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS AIRLANGGA Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp. (031) 5914042, 5914043 Fax (031) 5981841 Website : www.unair.ac.id; email : sekretariat@rektor.unair.ac.id PENGUMUMAN Nomor : 2137/UN3/KP/2021 TENTANG SELEKSI PENERIMAAN CALON DOSEN TETAP UNIVERSITAS, DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS AIRLANGGA. ‘TAHUN 2021 Universitas Airlangea (UNAIR) memberikan kesempatan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) untuk menjadi Calon Dosen Tetap Universitas Airlangga dengan kualifikasi sebagaimana lampiran pengumuman nomor 2137/UN3/KP/2021 tentang Seleksi Penerimaan Calon Dosen ‘Tetap Universitas di Lingkungan Universitas Airlangga Tahun 2021. INFORMASI UMUM BER Seluruh informasi berkaitan dengan proses Seleksi Penerimaan Calon Dosen Tetap Universitas di Lingkungan Universitas Airlangga Tahun 2021 diumumkan melalui portal resmi Direktorat SDM UNAIR (http:/sdm,unair.ac.id), Melamar secara daring (online) melalui taman htips:/'s.id/RekrutmenSDM-UNAIR. Masa pendaftaran dibuka mulai tanggal 14 —25 Juni 2021 Rincian kebutuhan jabatan, kualifikasi akademik, dan persyaratan khusus dapat dilihat di Jampiran pengumuman ini: Setiap pelamar hanya diperkenankan melamar I (satu) formasi, Proses seleksi dilaksanakan dalam 5 (lima) tahap sebagai berikut: a. Seleksi Administrasi; b. Tes Potensi Akademik (TPA); cc. Asesmen; d._ Interview Manajemen dan Micro Teaching; e. Tes Kesehatan. Seluruh proses Seleksi Penerimaan Calon Dosen Tetap Universitas di Lingkungan Universitas Airlangga Tahun 2021 TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN. PERSYARATAN UMUM L 2. 3 Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Warga Negara Indonesia (WNI) dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP) yang masih berlaku. Setia pada Pancasila sebagai dasar negara, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, dan Negara Kesatuan Republik Indonesi m1. 4, Memiliki kemampuan dan kemauan kuat untuk melakukan pengajaran, penelitian dan penulisan arya ilmiah, serta pengabdian masyarakat. 5. Lulusan dengan ijazah minimal S2/Spesialis (Spl) pada Perguruan Tinggi Terkemuka, baik di dalam negeri maupun luar negeri (diutamakan berpengalaman di dunia pendidikan dan industri/perbankan). 6. Lulusan dengan ijazah $3 (Doktor) pada Perguruan Tinggi Terkemuka, baik di dalam negeri maupun luar negeri (diutamakan berpengalaman di dunia pendidikan dan industri/perbankan) 7. Tidak pernah terlibat narkoba, psikotropika, prekursor, dan zat adiktif lainnya (dibuktikan dengan Surat Keterangan Bebas Narkoba dari rumah sakit pemerintah), 8. Berkelakuan baik dan tidak pernah terlibat atau dihukum penjara/kurungan atas dasar keputusan pengadilan yang berkekuatan hukum tetap (dibuktikan dengan SKCK saat dinyatakan lolos seleksi final). 9. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat bukan atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS/anggota TNV/POLRI/pegawai swasta (dibuktikan dengan surat pernyataan bermeterai 10.000). 10. Tidak sedang berkedudukan sebagai CPNS/PNS darvatau tidak sedang menjalani perjanjian/kontrak kerja/ikatan dinas pada instansi Iain, baik instansi dalam maupun luar lingkungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (dibuktikan dengan surat pernyataan tidak memiliki NIDN/NIDK bermeterai 10.000) 11. ‘Tidak berkedudukan sebagai anggota atau pengurus partai politik (dibuktikan dengan surat pemyataan bermeterai 10,000). 12, Transkrip Nilai dengan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) diatas 3,00 (tiga koma nol) pada skala 4,00 (empat koma nol). 13, Memiliki nilai TOEFL minimal 500 atau IELTS minimal 6 atau yang setara. 14, Usia bagi pelamar dengan kualifikasi $2 maksimal 35 tahun dan $3 maksimal 45 tahun, TATA CARA PENDAFTARAN 1. Pelamar mendaftar melalui laman hiips://s d/RekrutmenSDM-UNAIR 2 Berkas pendaftaran yang perlu dipersiapkan antara lain: KTP; Ijazah pendidikan sesuai dengan formasi: ‘Transkrip nilai yang menunjukkan IPK; Settifikat TOEFL/IELTS/sejenis; Surat keterangan bebas narkoba dari rumah sakit pemerintah; Surat pernyataan tidak pernah diberhentikan dengan hormat bukan atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS/anggota TN/POLRUpegawai swasta , tidak memiliki NIDN/NIDK, dan tidak berkedudukan sebagai anggota atau pengurus partai politik, bermaterai 10.000. *Catatan: dokumen surat’ pernyataan pada poin f dapat diunduh di eeege 3. Pelamar wajib memenuhi kelengkapan persyaratan berkas yang sudah ditentukan dan mengunggahnya dalam bentuk PDF pada hitps://s.id’RekrutmenSDM-UNAIR, IV. KETENTUAN LAIN 1. Peserta yang lolos seleksi akhir terikat kontrak selama minimal lima (5) tahun. Apabila mengundurkan diri sebelum masa kontrak lima tahun, maka akan dikenakan denda/sanl sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Setiap pelamar wajib mematuhi dan mengikuti seluruh ketentuan yang ditetapkan. 3. Ketentuan-ketentuan lain yang belum diatur akan ditetapkan dan diumumkan kemudian, 14 Juni 2021 Lampiran Pengumuman Nomor : 2(3+/UN3/KP/2021 SELEKSI PENERIMAAN CALON DOSEN TETAP UNIVERSITAS, DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS AIRLANGGA, TAHUN 2021 REKRUTMEN CALON DOSEN TETAP UNIVERSITAS TAHUN 2021 NO. FAKULTAS PENEMPATAN JENJANG. DEPARTEMEN/PRODI JABATAN FORMASI SYARAT KHUSUS. Fakaltas Ekonomi dan Bisnis I ‘Akuntansi DOSEN ‘S2-Akuntansi dengan Fjazah $1 Akuntansi ST Ekonomi Pembangunan ‘$2 Ilmu Ekonomi dengan Ijazah $1 Ekonomi Pembangunan SI Ekonomi Islam 'S2 Sains Ekonomi Islam! Ekonomi Islam/ Ekonomi Syariah dengan Ijazah $1 Ekonomi Islam ST ‘Manajemen 'S2 Manajemen dengan Tjazah SI Manajemen ] Fakutas Tima Sosial dan tlmu Politik ST Tima Administasi Negara DOSEN 'S2 Administrasi Negara ‘dengan ljazah SiAdministrasi Negara sI Tim Hubungan Internasional $2 Hubungan Internasional dengan ljazah St Hubungan Internasional 31 Timu Komunikast S2 Imu Komunikast dengan Hjazah $1 timu Komurikasi 31 Timnu Politik ‘$2 llmu Politik dengan Fjazah S1 1imu Politic Si "| Sosiologi 'S2 Sosiologi dengan Ijazah $1 Sosiologi 31 ‘Aniropologt ‘S2 Antropologi dengan ljazah $1 Antropologi Fakulias Kesehatan Masyarakat SI Timnw Giei DOSEN ‘$2 Gizi/ Kesehatan Masyarakat bidang Gizi Klinik dengan ljazah $1 imu Gizi! Kesehatan Masyarakat SI esehatan Masyarakat 'S2 Kesehatan Masyarakal/ Magister Kesehatan Lingkungan/ Magister Kesehatan dan Keselamatan Kerja dengan Ijazah $1 Kesehatan Masyarakat Fakultas Keperawatan SI Pendidikan DOSEN S2 Fakulias Paikologi SI Paikologi DOSEN ‘52 Psikologi Profest Klinis dengan Kjazah St Psikologi Fakultas Vokasi “Teknologi Radiologi Pencitraan DOSEN ‘Spesialis (Spl) Radiologi dengan Ijazah S1/D4 Radiologi/ Kedokteran/Profesi Dokter DS “Akuntansh ‘82 Akuntansi/ Manajemen Keuangan/ Perbankan dengan Ijazah SW/D4 Akuntansi/ Manajemen Keuangan’ Perbankan, DS Perpajakan ‘2 Perpajakan? ‘Akuntansi/ Mangjemen Keuangan dengan jazah 1D4 Perpajakan! Akuntansi Ds Pengobatan Tradistonal ‘82 Farmasi/ imu Kedokteran Dasar / Herbal /Iimu Kesehatan Masyarakat dengan Ijazah $1 Farmasi/ Kedokteran /Profesi Dokter/ Iimu Kesehatan Masyaraka/ Dé Pengobat Tradisional DS ‘Sistem Informasi '82 Terapan Teknik Informatika/ $2 Teknik Informatika/ imu Komputer Iimu Informatika/ Sistem Informasi dengan Ijazah SV/DG4 Sistem Informasi/ ‘Teknik Informatika! ‘Teknik Komputer Ds Manajemen Perbankan ‘$2 Manjemen Keuangan’ ‘Manajemen Perbankan’ Ekonomi Islam dengan {jazah S1/D4 Manjemen Keuangan/ Manajemen Perbankar’ Ekonomi Islam Ds Spesiais (Spl) Tima Kedokteran Gigi/S2 Kedokteran Gigi dengan Ijazah $1 Kedokteran Gigi/Profesi Dokter Gigi’ SI Timu Kesehatan Masyarakat Fakulias imu Budaya 3 ‘Bahasa dan Sasira Indonesia DOSEN ‘$2 Bahasa dan Sastra Indonesia dengan Ijazah SI Sastra Indonesia ST ‘Studi Kejepangan ‘S2 Bahasa dan Satra Jepang dengan Ijazah St Sastra Jepang Fakulias Hukum 2 | mu Hukum | DOSEN’ 2 Ima Hukum Bidang | Hukum Bisnis | Intemasional dengan Jjazah 1 timu Hiukum S| ima Hukem 83 llmu Hukum dengan Sazah $2 Hukum Bisnis ddan fiazah $1 Timu Hukum Fakulias Teknologi maju don Maltiisiplin ST] Teknik Industri DOSEN T 2 Teknik Indust dengan Ijazah $1 Teknik Industri, diutamakan doktor/ memiliki pengalaman di dunia I industri. 14 Juni 2021 kil Rektor Bidang Sumber Daya ,MSi, M-Fin.

Anda mungkin juga menyukai