Anda di halaman 1dari 24

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

KELAS I TEMA 1 DIRIKU SUBTEMA 3


AKU MERAWAT TUBUHKU PEMBELAJARAN 1

Disusun Oleh

ACHMAD NAJIB HIDAYATULLAH

952017013

PENDIDIKAN PROFESI GURU

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

2018
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI ....


Kelas / Semester : I (Satu) / 1
Tema 1 : Diriku
Sub Tema 3 : Aku Merawat Tubuhku
Pembelajaran : 2
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (5 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya .
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat,
membaca, dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
Bahasa Indonesia 3.2.1 Mengidentifikasi kegiatan persiapan
3.2 Mengemukakan kegiatan persiapan menulis menulis permulaan sesuai gambar.
permulaan (cara duduk, cara memegang pensil, 3.2.2 Menentukan alat-alat yang
cara menggerakkan pensil, cara meletakkan digunakan untuk kegiatan persiapan
buku, jarak antara mata dan buku, pemilihan menulis permulaan.
tempat dengan cahaya yang terang) yang benar 3.2.3 Menilai kegiatan persiapan menulis
secara lisan. permulaan yang didemonstrasikan.
4.2 Mempraktikkan kegiatan persiapan menulis 4.2.1 Mendemonstrasikan kegiatan
permulaan (cara duduk, cara memegang pensil, persiapan menulis dengan permulaan
cara meletakkan buku, jarak antara mata dan dengan benar.
buku, gerakan tangan atas-bawah, kiri-kanan,
latihan pelenturan gerakan tangan
dengangerakan menulis di udara/ pasir/ meja,
melemaskan jari dengan mewarnai, menjiplak,
menggambar, membuat garis tegak, miring,
lurus, dan lengkung, menjiplak berbagai bentuk
gambar, lingkaran, dan bentuk huruf di
tempatbercahaya terang) dengan benar.
PJOK 3.4.1 Menunjukkan cara menjaga sikap
3.4 Memahami menjaga sikap tubuh (duduk, tubuh dan bergerak lentur serta seimbang.
membaca, berdiri, jalan), dan bergerak secara 3.4.2 Mencontohkan sikap tubuh dan
lentur serta seimbang dalam rangka bergerak yang benar.
pembentukan tubuh melalui permainan 3.4.3 Menganalisis manfaat menjaga sikap
sederhana dan atau tradisional tubuh (duduk, membaca, berdiri, jalan),
4.4 Mempraktikkan sikap tubuh (duduk, dan bergerak secara lentur serta seimbang.
membaca, berdiri, jalan), dan bergerak secara 4.4.1 Melakukan sikap tubuh (duduk,
lentur serta seimbang dalam rangka membaca, berdiri, jalan), dan bergerak
pembentukan tubuh melalui permainan secara lentur serta seimbang).
sederhana dan atau tradisional

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui peragaan guru tentang sikap berdiri yang benar, siswa dapat mencontohkan
sikap tubuh dan bergerak dengan benar.
2. Melalui bernyanyi “Garuda Pancasila” dengan memperhatikan sikap tubuh, siswa
dapat melakukan sikap tubuh dan bergerak secara lentur serta seimbang dengan benar
dan percaya diri.
3. Setelah membaca teks tentang sikap tubuh dan bergerak secara lentur serta seimbang,
siswa dapat menganalisis manfaat sikap tubuh dan bergerak secara lentur serta
seimbang dengan tepat.
4. Melalui kegitan tanya jawab tentang alat yang dibutuhkan untuk menulis, siswa dapat
manganalisis alat-alat yang dibutuhkan untuk menulis dengan rinci.
5. Melalui mengamati video pembelajaran tentang kegiatan persiapan menulis, siswa
dapat mengidentifikasi kegiatan persiapan menulis permulaan dengan runtut.
6. Melalui mengamati kegiatan persiapan menulis permulaan yang diperagakan oleh
guru, siswa dapat menunjukkan gambar kegiatan persiapan menulis permulaan
dengan benar.
7. Melalui kegiatan menulis di meja, siswa dapat mendemonstrasikan kegiatan persiapan
menulis permulaan dengan tepat dan disiplin.
8. Setelah mendemontrasikan kegiatan persiapan menulis permulaan, siswa dapat
menilai kegiatan persiapan menulis permulaan yang didemonstrasikan siswa yang lain
dengan tepat.
9. Melalui teks bacaan tentang sikap tubuh dan bergerak secara lentur serta seimbang
yang disediakan guru, siswa dapat menulis sesuai teks dengan lengkap dan rapi.

D. MATERI PEMBELAJARAN (Terlampir)


Bahasa Indonesia
1. Persiapan menulis permulaan
Kegiatan persiapan menulis meliputi cara duduk yang benar, cara memegang pensil,
jarak mata dengan buku, cara meletakkan buku, dan pencahayaan.
2. Menyalin tulisan
Keterampilan dalam menyalin tulisan
3. Membaca teks bacaan tentang sikap tubuh yang baik dan benar (Teks bacaan 1
terlampir)

PJOK
Teks bacaan tentang manfaat sikap tubuh dan bergerak secara lentur dan seimbang. Sikap
tubuh dan bergerak secara lentur dan seimbang merupakan salah satu cara merawat tubuh
untuk menjaga tulang tetap sehat. (Teks bacaan 2 terlampir)

E. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan : Scientific
Model : Cooperative tipe picture and picture
Metode : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi, diskusi, penugasan
F. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN
1. Media :
- Gambar cara duduk yang tegak, cara berdiri tegak, pencahayaan saat menulis, dan
cara memegang pensil
- Video lagu “Garuda Pancasila”
- Video pembelajaran tentang kegiatan persiapan menulis
2. Alat/ bahan : Papan tulis, kapur tulis, LCD, bintang yang trebuat dari kertas,
doubletip.
3. Sumber belajar :
- Buku Guru Tematik Terpadu Kurikulum 2013 kelas 1 Tema 1 Diriku Subtema 3 Aku
Merawat Tubuhku, halaman 87-92, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Jakarta.
- Buku Siswa Tematik Terpadu Kurikulum 2013 kelas 1 Tema 1 Diriku Subtema 3 Aku
Merawat Tubuhku, Tema 4 Berbagai Pekerjaan halaman 82-86 , Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan Jakarta.
- Lingkungan
- https://www.youtube.com/watch?v=7Bp9iQfVrTw&t=44s

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Peserta didik berdoa menurut agama dan 15 menit
keyakinan masing-masing serta mengucapkan salam.
(Religius)
2. Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi
lembar kehadiran, dan mengkondisikan peserta didik
agar siap belajar.
3. Guru melakukan apresiasi sebagai awal
komunikasi dengan memberikan pertanyaan, “ Apakah
kalian pernah merasa pegal saat duduk terlalu lama?”
4. Memotivasi peserta didik dengan bernyanyi
“Kalau kau suka hati”
5. Menginformasikan tema yang akan
dibelajarkan yaitu tentang “Aku Merawat Tubuhku”
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
- Peserta didik dapat melakukan kegiatan persiapan
menulis dengan benar.
- Peserta didik dapat melakukan sikap tubuh dan
bergerak dengan benar
Inti 1. Guru bertanya jawab tentang bagaimana sikap 140 menit
berdiri yang baik. (Menanya)
2. Perwakilan siswa diminta memperagakan sikap
tubuh yang baik.(Mencoba)
3. Peserta didik diajak menyanyikan lagu
“Garuda Pancasila” dengan sikap badan yang tegak
secara bergantian. (Nasionalis)
4. Peserta didik pada baris pertama menyanyikan
lagu “Garuda Pancasila” dengan sikap badan tegak
yang dinilai oleh peserta didik pada baris kedua, begitu
seterusnya. (mencoba)
5. Peserta didik menilai dengan memberi bintang,
barisan yang mendapat bintang terbanyak mendapatkan
tepuk tangan. (menalar)
6. Peserta didik membaca teks bacaan tentang
sikap tubuh. (Literasi)
7. Peserta didik difasilitasi gambar tentang sikap
duduk dan berdiri yang benar.
8. Berdasarkan teks bacaan dan gambar tentang
sikap tubuh yang benar peserta didik diminta untuk
menganalisis manfaat sikap tubuh yang benar.
(Critical thinking)
9. Sampaikan bahwa salah satu cara merawat
tubuh adalah dengan memperhatikan sikap tubuh saat
melakukan berbagai aktivitas seperti membaca,
menulis, maupun berdiri. (mengamati)
10. Peserta didik bersama guru bertanya jawab
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
mengenai alat-alat yang dibutuhkan untuk kegiatan
persiapan menulis. (menanya)
11. Penyampaian kegiatan menulis permulaan
lainnya, yaitu mengatur posisi mata dengan media
menulis dan mengatur penggunaan cahaya ketika
menulis. (mengamati)
12. Peragaan oleh guru kegiatan persiapan menulis
permualaan dengan memberikan contoh cara duduk
yang benar, memegang pensil, dan jarak mata dengan
buku yang benar. (mengamati)
13. Peserta didik diminta menganalisis gambar
kegiatan persiapan menulis yang benar. (Critical
Thinking)
14. Siswa diminta untuk membuat kelompok
dengan teman sebangku dan melakukan sikap duduk,
memegang pensil, dan menentukan jarak mata dengan
buku yang tepat. (Colaborative)
15. Perwakilan kelompok maju di depan kelas
untuk mendemonstrasikan kegiatan persiapan menulis
permulaan yang benar. (Cominucative)
16. Peserta didik dengan bimbingan guru menulis
kalimat “Aku Merawat Tubuhku”. (Mencoba)
17. Saat menulis peserta didik membuat keadaan
kelas menjadi gelap (misal: memasang tirai
jendela,menutup pintu, atau mematikan lampu ruangan
kelas) dan meminta siswa melanjutkan menulis.
(Critical Thinking and Problem Solving)
18. Guru membuat keadaan kelas kembali
menjadi terang dan meminta peserta didik melanjutkan
menulis kembali kalimat “Aku Merawat Tubuhku”.
(creativity)
19. Kemudian, minta peserta didik untuk berhenti
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
menulis dan membandingkan hasil tulisan di buku
tulis. (Critical Thinking and Problem Solving)
20. Tanyakan pada peserta didik kondisi yang
paling nyaman bagi mereka saat menulis.
(Cominucative)
21. Peserta didik diminta menyalin teks bacaan
sikap tubuh yang baik dan benar. (Mencoba)
22. Peserta didik memilih tempat dimana saja agar
dapat mendemonstrasikan kegiatan persiapan menulis
permulaan yang tepat. (Literasi)
23. Ingatkan siswa untuk memperhatikan sikap
tubuh saat menulis agar tubuh tetap terjaga dengan
baik.
24. Setelah selesai peserta didik mengumpulkan
jawaban.
Penutup 1. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi 20 menit
pembelajaran dengan menyimpulkan kegiatan
pembelajaran yang sudah dilakukan.
2. Peserta didik mengerjakan soal evaluasi secara
individual untuk mengetahui ketercapaian materi
pembelajaran (Terlampir)
3. Jika masih terdapat peserta didik yang belum
mencapai skor ketuntasan maka diberikan
pemahaman materi dan uji ulang pada indikator
atau kompetensi dasar yang belum tuntas.
4. Bagi peserta didik yang sudah berhasil melampaui
skor ketuntasan maka diberikan soal pengayaan.
5. Guru memberikan pesan moral kepada peserta
didik.
6. Peserta didik berdoa bersama menurut agama dan
keyakinan masing-masing untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran (Religius)
H. Penilaian dan Tindak Lanjut
1. Penilaian
Teknik Penilaian
a.Penilaian pengetahuan : Tes
b. Penilaian sikap : Observasi
c.Penilaian keterampilan : Unjuk Kerja
Intrumen Penilaian
a.Aspek Kognitif : Pilihan Ganda, Isian, Uraian
b. Aspek afektif : Rubrik lembar pengamatan sikap
c.Aspek psikomotor : Rubrik pengamatan

Pengembangan Indikator Penilaian


Bentuk
Kompetensi Dasar/Indikator Indikator Penilaian
Penilian

Bahasa Indonesia 1. Peserta didik dapat Penilaian


3.2 Mengemukakan kegiatan persiapan menulis mengidentifikasi Tertulis
permulaan (cara duduk, cara memegang pensil, kegiatan persiapan
cara menggerakkan pensil, cara meletakkan buku, menulis dengan benar.
jarak antara mata dan buku, pemilihan tempat
dengan cahaya yang terang) yang benar secara 2. Peserta didik dapat Penilaian
lisan. membedakan kegiatan Tertulis
persiapan menulis yang
3.2.1 Mengidentifikasi kegiatan persiapan menulis
baik dan benar.
permulaan sesuai gambar.
3.2.2 Menentukan alat-alat yang digunakan untuk
kegiatan persiapan menulis permulaan. 3. Peserta didik dapat Penilaian
3.2.3 Menilai kegiatan persiapan menulis permulaan mengidentifikasi sikap Tertulis
yang didemonstrasikan. duduk dengan benar.
4.2 Mempraktikkan kegiatan persiapan menulis 4. Peserta didik dapat Penilaian
permulaan (cara duduk, cara memegang pensil, mengidentifikasi sikap Tertulis
cara meletakkan buku, jarak antara mata dan buku, berdiri dengan benar.
gerakan tangan atas-bawah, kiri-kanan, latihan 5. Peserta didik dapat Penilaian
pelenturan gerakan tangan dengangerakan menulis
di udara/ pasir/ meja, melemaskan jari dengan menganalisis Tertulis
mewarnai, menjiplak, menggambar, membuat garis pencahayaan yang baik
tegak, miring, lurus, dan lengkung, menjiplak untuk persiapan
berbagai bentuk gambar, lingkaran, dan bentuk menulis.
huruf di tempatbercahaya terang) dengan benar. 6. Peserta didik dapat Penilaian
menganalisis alat-alat Tertulis
4.2.1 Mendemonstrasikan kegiatan persiapan
yang digunakan untuk
menulis dengan permulaan dengan benar.
kegiatan persiapan
menulis.

7. Peserta didik dapat Penilaian


memberikan penilaian Sikap
kegiatan persiapan
menulis permulaan oleh
temannya.

8. Peserta didik dapat Penilian


mendemonstrasikan Sikap dan
kegiatan persiapan hasil karya
menulis permulaan
dengan percaya diri.

PJOK 1. Peserta didik Penilaian


3.4 Memahami menjaga sikap tubuh (duduk, dapat menganalisis Tertulis
membaca, berdiri, jalan), dan bergerak secara lentur manfaat menjaga sikap
serta seimbang dalam rangka pembentukan tubuh tubuh.
melalui permainan sederhana dan atau tradisional
3.4.1 Menganalisis manfaat menjaga sikap tubuh 2. Peserta didik Penilaian
(duduk, membaca, berdiri, jalan), dan bergerak dapat menunjukkan Sikap
secara lentur serta seimbang sikap tubuh dan
4.4 Mempraktikkan sikap tubuh (duduk, membaca, bergerak secara lentur
berdiri, jalan), dan bergerak secara lentur serta serta seimbang dengan
seimbang dalam rangka pembentukan tubuh bernyanyi dengan
melalui permainan sederhana dan atau tradisional. percaya diri.
4.4.1 Melakukan sikap tubuh (duduk, membaca,
berdiri, jalan), dan bergerak secara lentur serta
seimbang.

KISI-KISI PENULISAN SOAL TEMATIK TERPADU

Nama Sekolah : SDN 1 Sumberdalem Alokasi waktu : 15 menit


Tema : 1. Diriku Jumlah Soal : 15 soal
Subtema : 3. Aku Merawat Tubuhku Kelas/Sem : I/1

Bentuk Nomor
Tema Kompetensi Dasar Indikator Soal
Tes Soal

Tema Bahasa Indonesia 1. Peserta didik dapat PG Rum I


1 3.2 Mengemukakan kegiatan mengidentifikasi kegiatan nomor
Subte persiapan menulis permulaan (cara persiapan menulis dengan 1
ma 3 duduk, cara memegang pensil, cara benar. Uraian Rum III
menggerakkan pensil, cara nomor
meletakkan buku, jarak antara mata 1
dan buku, pemilihan tempat dengan 2. Peserta didik dapat Dalam
cahaya yang terang) yang benar membedakan kegiatan LKPD
secara lisan. persiapan menulis yang
4.2 Mempraktikkan kegiatan baik dan benar.
persiapan menulis permulaan (cara
3. Peserta didik dapat PG Rum I
duduk, cara memegang pensil, cara mengidentifikasi sikap nomor
meletakkan buku, jarak antara mata duduk dengan benar. 2
dan buku, gerakan tangan atas- Uraian Rum III
bawah, kiri-kanan, latihan pelenturan nomor
gerakan tangan dengangerakan 2
menulis di udara/ pasir/
meja, 4. Peserta didik dapat PG Rum I
melemaskan jari dengan mewarnai, mengidentifikasi sikap nomor
menjiplak, menggambar, membuat berdiri dengan benar. 3
garis tegak, miring, lurus, dan Uraian Rum III
lengkung, menjiplak berbagai nomor
bentuk gambar, lingkaran, dan 5
bentuk huruf di tempatbercahaya
5. Peserta didik dapat PG Rum I
terang) dengan benar.
menganalisis pencahayaan nomor
yang baik untuk persiapan 4
menulis. Uraian Rum III
nomor
2

6. Peserta didik dapat Isian Rum II


menganalisis alat-alat yang nomor
digunakan untuk kegiatan 6, 7,
persiapan menulis. 8,9,10

7. Peserta didik dapat Dalam


memberikan penilaian LKPD
kegiatan persiapan menulis
permulaan oleh temannya.

8. Peserta didik dapat Unjuk


mendemonstrasikan kerja
kegiatan persiapan menulis
permulaan dengan percaya
diri.

PJOK 1. Peserta didik dapat PG Rum I


3.4 Memahami menjaga sikap tubuh menganalisis manfaat nomor
(duduk, membaca, berdiri, jalan), menjaga sikap tubuh. 5
dan bergerak secara lentur serta Uraian Rum III
seimbang dalam rangka nomor
pembentukan tubuh melalui 4
permainan sederhana dan atau 2. Peserta didik dapat Unjuk
tradisional. menunjukkan sikap tubuh kerja
4.4 Mempraktikkan sikap
tubuh dan bergerak secara lentur
(duduk, membaca, berdiri, jalan), serta seimbang dengan
dan bergerak secara lentur serta bernyanyi dengan percaya
seimbang dalam rangka diri.
pembentukan tubuh melalui
permainan sederhana dan atau
tradisional.
a. Penilaian Sikap
Penilaian : Observasi (Pengamatan)
Rubrik Penilaian Sikap
Perlu
No Sikap Sangat Baik (4) Baik (3) Cukup (2) Pendampingan
(1)
Hanya Belum mampu
Percaya diri Bernyanyi dengan memenuhi
Memenuhi kedua memenuhi semua
dalam percaya diri, satu kriteria
kriteria tetapi kriteria percaya
1 menyanyikan artikulasi jelas yaitu percaya
masih belum diri, artikulasi
lagu “Garuda dengan sikap tubuh diri/artikulasi
konsisten jelas, dan sikap
Pancasila”. yang tegak jelas/sikap tubuh tegak
tubuh tegak
Hanya
memenuhi
Aktif bertanya dan satu kriteria Belum mampu
menjawab dalam yaitu memenuhi semua
setiap kegiatan Memenuhi kedua kriteria bertanya,
Aktif dalam menjawab
pembelajaran, serta kriteria tetapi menjawab
2 kegiatan belajar pertanyaan/b
melaksanakan masih belum pertanyaan, dan
ertanya/mela
semua tugas konsisten. melaksanakan
ksanakan
diberikan. semua tugas semua tugas
yang
diberikan
Disiplin waktu Tepat waktu dalam
Tidak tepat waktu
dalam pengumpulan Tepat waktu dalam Tidak tepat dan belum selesai
pengumpulan ssemua tugas pengumpulan tugas dalam semua
3. dalam
tugas mandiri sebelum waktu sesuai waktu yang pengumpulan pengumpulan
ataupun yang ditentukan telah ditentukan semua tugas. semua tugas
kelompok usai.

b. Penilaian Pengetahuan
KKM : 75
Instrumen Penilaian : Tes tertulis (Isian)
Tes tertulis : skor
Skor maksimal : 100
Skor yang diperoleh
Penilaian : × 100
Skor maksimal
Konversi Nilai
Predikat Klasifikasi
(Skala 0-100)
92-100 A SB (Sangat Baik)
83-91 B B (Bailk)
75-82 C C (Cukup)
≤ 74 D K (Kurang)

c. Penilaian Keterampilan:
 Melakukan sikap berdiri secara lentur dan seimbang
 Mendemonstrasikan kegiatan persiapan menulis permulaan
Rubrik Penilaian
N Sangat Baik Perlu
Keterampilan Baik (3) Cukup (2)
o (4) Pendampingan (1)
Melakukan Melakukan
Melakukan Belum mampu
gerakan Melakukan gerakan gerakan
sikap berdiri melakukan
1 tanpa dengan intervensi dengan
secara lentur gerakan secara
intervensi minimal. intervensi
dan seimbang. konsisten.
guru. penuh.
Mengatur
jarak
mata dengan Siswa belum
media Mengatur jarak mampu mengatur
Mengatur jarak
menulis mata dengan media jarak
Mendemonstra mata dengan media
dengan menulis dengan mata dengan media
ikan kegiatan menulis dengan
tepat dan tepat dan mengatur menulis dengan
2 persiapan tepat dan mengatur
mengatur pencahayaan ketika tepat dan mengatur
menulis pencahayaan ketika
pencahayaan menulis dengan pencahayaan ketika
permulaan. menulis dengan
ketika bantuan guru menulis setelah
bantuan guru 1 kali
menulis beberapa kali mendapat bantuan
dengan baik guru beberapa kali
dengan
mandiri
Menulis
dengan rapi,
Menulis dengan Belum mampu
Menerapkan lengkap
rapi dan runtut Menulis kurang rapi menulis dengan
3 kegiatan sesuai dengan
tetapi kurang dan kurang lengkap rapi, lengkap, dan
menulis tugas yang di
lengkap. runtut
berikan, serta
runtut
2. Program Tindak Lanjut :
a. Remidial, bagi siswa yang memperoleh nilai KD < KKM :
Peserta didik yang belum tuntas dalam mengerjakan soal evaluasi, diberikan
tambahan pemahaman materi dan uji ulang soal tentang materi sesuai indikator
atau kompetensi dasar yang belum tercapai.
b. Pengayaan bagi siswa yang memperoleh nilai KD > KKM :
Peserta didik yang sudah tuntas atau mendapatkan nilai lebih dari KKM diminta
menyalin teks halaman 83 Buku Siswa Kelas I Tema 1.Diriku Subtema 3. Aku
Merawat Tubuhku Pembelajaran 2

Salatiga, 6 Maret 2018


Kepala Sekolah Guru Kelas I

................................. Achmad Najib Hidayatullah, S.Pd.


NIP.
Lampiran 1
MATERI ESENSIAL
Bahasa Indonesia
Kegiatan persiapan menulis permulaan
1. Sikap duduk yang baik dan benar adalah posisi duduk dengan sikap yang tegak
2. Cara memegang pensil dengan benar yaitu
a. Gunakan ibu jari, jari telunju, dan jari tengan untuk pegangan pensil.
b. Tempatkan jari telunjuk di atas pensil. Ujung jari ini harus terletak di bagian atas
pensil. Sama dengan jempol, jari ini akan menahan pensil agar tetap berada di
tempatnya.
c. Hindari penekanan yang berlebihan pada pensil dengan jari ini. Ini merupakan
kesalahan umum yang berakibat pada penulisan yang berat atau tidak nyaman.
Penekanan yang berlebihan bisa menghasilkan rasa sakit saat memegang pensil.
d. Sangga pensil di jari tengah. Pensil harus tersangga di sendi pertama jari tengah.
3. Letakkan buku di depanmu
4. Menulis dan membacalah di tempat yang terang
Teks Bacaan 1
Pagi hari yang cerah.
Udin berjalan bersama teman.
Mereka selalu merawat tubuh.
Mereka menjaga sikap tubuh saat berdiri.
Semua berjalan tegap.
Menjaga sikap tubuh seimbang

PJOK
Manfaat sikap tubuh yang benar
Tubuh yang terawat akan selalu kuat.
Berdirilah dengan tegak agar tulangmu sehat.
Perhatikan sikap tubuh agar tetap seimbang.
Lampiran 2
MEDIA PEMBELAJARAN

1. Gambar sikap tubuh dan sikap berdiri yang benar

2. Video pembelajaran “Garuda Pancasila”

3. Video pembelajarn sikap duduk yang baik


Lampiran 3
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
LKPD

berilah tanda  pada sikap duduk yang baik dan benar!

Ayo menulis! Salinlah tulisan di bawah ini


1. pagi yang cerah.
.......................................................................................................
2. udin berjalan bersama teman.
.......................................................................................................
3.mereka selalu merawat tubuh.
.......................................................................................................
4.mereka menjaga sikap tubuh saat berdiri.
.......................................................................................................
5.semua berjalan tegap.
.......................................................................................................
6.menjaga tubuh tetap seimbang.
.......................................................................................................

ayo menilai temanmu!


berilah bintang untuk penampilan kelompok lain dalam bersikap menyanyikan lagu
“garuda pancasila”

tidak kompak dan sikap belum benar

tidak kompak dan sikap sudah benar

kompak dan sikap belum benar

kompak dan sikap benar

no nama kelompok bintang


1. Baris 1
2 Baris 2
3 Baris 3
4 Baris 4

Lampiran 4
SOAL EVALUASI KELAS 1 TEMA 1 DIRIKU
SUBTEMA 3 AKU MERAWAT TUBUHKU PEMBELAJARAN 2
nama :
nomor absen

I. berilah tanda (x) pada jawaban yang benar!


1. kegiatan persiapan menulis diantaranya...
a. menulis di tempat gelap
b. tidak mempunyai pensil
c. duduk dengan tegak
2. manakah yang merupakan sikap duduk yang benar...
a. b. c.

3. agar tubuh tetap sehat harus selalu berdiri dengan...


a. tegak
b. lesu
c. lemah
4. belajar di temapat yang...
a. sepi
b. gelap
c. terang
5. manfaat sikap tubuh yang baik adalah..
a. tubuh sehat
b. tubuh pegal
c. tubuh sakit
II. ayo melengkapi kata tentang alat yang dibutuhkan untuk menulis!
nomor Benda nama benda
6. b_ _ _

. 7. m_ _ _

8. k____

9. p_____

10. p________

III. jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. apa saja yang harus diperhatikan saat kegiatan persiapan menulis?
jawab :_______________________________________________________________
2. mengapa kita belajar di tempat yang terang?
jawab :_______________________________________________________________
3. bagaimana sikap duduk yang benar sesuai gambar di bawah ini?

jawab :_______________________________________________________________
4. apa saja manfaat sikap tubuh yang benar?
jawab :_______________________________________________________________
5. bagaimana sikap berdiri yang baik dan benar

jawab :_______________________________________________________________
Lampiran 5
KUNCI JAWABAN SOAL EVALUASI
I. Pilihan ganda
1. C
2. B
3. A
4. C
5. A
II. Melengkapi kosakata
6. Buku
7. Meja
8. Kursi
9. Pensil
10. Penghapus
III. Isian
11. Cahaya, cara memegang pensil, jarak mata dengan buku, dan sikap duduk
12. Menjaga mata tetap sehat
13. Sikap duduk yang tegak
14. Badan menjadi lentur dan seimbang serta sehat
15. Berdiri dengan posisi tegak

Anda mungkin juga menyukai