Anda di halaman 1dari 3

LABORATORIUM UJI BAHAN

JURUSAN TEKNIK SIPIL


POLITEKNIK NEGERI BANDUNG
Jl. GegerkalongHilir Ds. Ciwaruga KotakPos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subjek : Pemeriksaan Bahan Aspal No. Uji : -


Materi : Review Aspal Halaman : 1/6

I. REFERENSI

1. SNI 8135:2015
2. Spesifikasi Umum Bina Marga 2010 Revisi 3 Divisi 6.3.

II. HASIL YANG DIHARAPKAN

1. Dapat mencantumkan nilai-nilai spesifikasi untuk tiap pengujian;


2. Dapat mencantumkan hasil pengujian dan memberikan analisis terhadap spesifikasi yang
ditinjau;
3. Dapat menyimpulkan keseluruhan hasil pengujian.

III. DASAR TEORI

Dalam pembuatan campuran aspal, sifat-sifat bahan penyusunnya akan mempengaruhi


campuran aspal tersebut termasuk aspal itu sendiri. Aspal yang baik adalah aspal yang
memiliki sifat-sifat fisik sesuai dengan persyaratan pada spesifikasi yang ditetapkan. Jika tidak
memenuhi, maka aspal tersebut akan berdampak pada campuran yang dihasilkan nantinya.

Bahan Ajar LUB-Aspal-2016


LABORATORIUM UJI BAHAN
JURUSAN TEKNIK SIPIL
POLITEKNIK NEGERI BANDUNG
JL. GEGERKALONG HILIR DS. CIWARUGA KOTAK POS 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789 (Central), 2016150 (Sipil), 2014583
(Pusatek), Ext. 266 BANDUNG

Form 1.7a
EVALUASI HASIL PENGUJIAN ASPAL/BITUMEN

Contoh :1 Dikerjakan : Rifdah Puspita Sari


Asal : Laboratorium Uji Bahan Dihitung : Rifdah Puspita Sari
Tanggal Uji : Kamis, 1 April 2021 Tanggal : 4 April 2021

SPESIFIKASI*)
No. JENIS PENGUJIAN SATUAN STANDAR UJI HASIL
Min. Maks.
o
Penetrasi,25 C, 100 gr, 5 detik 42,40
1 0,1 mm SNI 2456: 2011 40 50
(1Divisi=0.1 mm)
0
2 Titik Lembek C SNI 2434: 2011 50,93 50 -

0
3 Titik Nyala, Cleveland Open Cup C SNI 2433: 2011 232 -

4 Daktilitas pada 250C, 5cm/menit Cm SNI 2432: 2011 100 -

5 Berat Jenis gram/cc SNI 2441: 2011 1,03 1,0 -

6 Kelarutan TCE % SNI 06-2438-1991 99,0 -

7 Thin Film Oven Test 3.2mm, 1630C,5jam:

- Penurunan berat % SNI 06-2440-1991 - 0,8

- Penetrasi 0,1 mm SNI 2456: 2011 58 -

- Duktilitas residu pada 250C,


Cm SNI 2432: 2011 - -
5mm/menit
*) Spesifikasi: SNI 8135:2015,Kelas Penetrasi 40-50

KESIMPULAN:

Dari hasil pengujian di atas, dapat disimpulkan bahwa parameter-parameter sifat aspal yang diuji
seluruhnya memenuhi persyaratan untuk kelas penetrasi 40-50. Maka, berdasarkan SNI 8135:2015,
aspal tersebut dapat digunakan sebagai bahan campuran aspal.

Menyetujui, Dikerjakan,
Pembmbing,

Dr. Atmy Verani R S, S.T., M.T Rifdah Puspita Sari


NIP. 19840724 201212 2 001 NIM. 191134025

#REF! #REF!
LABORATORIUM UJI BAHAN
JURUSAN TEKNIK SIPIL
POLITEKNIK NEGERI BANDUNG
JL. GEGERKALONG HILIR DS. CIWARUGA KOTAK POS 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789 (Central), 2016150 (Sipil), 2014583 (Pusatek),
Ext. 266 BANDUNG

Form 1.7b
EVALUASI HASIL PENGUJIAN ASPAL/BITUMEN

Contoh :1 Dikerjakan : Rifdah Puspita Sari


Asal : Laboratorium Uji Bahan Dihitung : Rifdah Puspita Sari
Tanggal Uji : Kamis, 1 April 2021 Tanggal : 4 April 2021

SPESIFIKASI*)
No. JENIS PENGUJIAN SATUAN STANDAR UJI HASIL
Min. Maks.
Penetrasi,25oC, 100 gr, 5 detik
1 0,1 mm SNI 2456: 2011 42,40 40 -
(1Divisi=0.1 mm)
0
2 Titik Lembek C SNI 2434: 2011 50,93 54 -

0
3 Titik Nyala, Cleveland Open Cup C SNI 2433: 2011 232 -

o
4 Duktilitas pada 25 C, 5cm/menit Cm SNI 2432: 2011 100 -

5 Berat Jenis gram/cc SNI 2441: 2011 1,03 1,0 -

6 Viskositas Kinematis pada 135oC cSt SNI 06-6441-2000 418,56 - 3000

7 Viskositas Dinamis 60oC Pa.s SNI 06-6441-2000 320,0 480

8 Kelarutan dalam TCE % AASHTO T44-43 99,0 -


Stabilitas Penyimpanan Perbedaan Titik
9 % ASTM D-5976 part 6.1 - 2,2
Lembek
10 Partikel yang <150 mikron (µm) % - -

Pengujian residu Thin Film Oven Test (TFOT) SNI 06-2440-1991atau Roll Thin Film Oven Test (RTFOT) SNI 03-
6835-2002:

11 Berat yang hilang % SNI 06-2441-1991 - 0,8

o
12 Viskositas Dinamis 60 C Pa.s SNI 06-6441-2000 - 1600
o
Penetrasi,25 C, 100 gr, 5 detik
13 0,1 mm SNI 2456: 1991 54 -
(1Divisi=0.1 mm)

14 Duktilitas pada 25oC, 5cm/menit Cm SNI 2432: 2011 25 -

15 Keelastisan setelah pengembalian % AASHTO T301-43 60 -

*) Spesifikasi Umum 2010.R3, PEN 40-50


KESIMPULAN:
Dari hasil pengujian di atas, dapat disimpulkan bahwa parameter-parameter sifat aspal yang diuji memenuhi
persyaratan untuk kelas penetrasi 40-50 atau elastomer sintesis berdasarkan Spesifikasi Umum Bina Marga
2010, kecuali nilai titik lembeknya masih di bawah 54 derajat Celcius, sehingga dibutuhkan langkah lebih

Menyetujui, Dikerjakan,
Pembmbing,

Dr. Atmy Verani R S, S.T., M.T Rifdah Puspita Sari


NIP. 19840724 201212 2 001 NIM. 191134025
#REF! #REF!

Anda mungkin juga menyukai