Anda di halaman 1dari 12

SATGAS PENANGANAN COVID-19

KECAMATAN JATIBARANG KAB. INDRAMAYU

TAHUN 2020
GREBEG COVID
1. Kecamatan Jatibarang terletak diutara jawa barat yang dilalui
akses pantura nasional dan memiliki akses transportasi stasiun
jatibarang serta memiliki simpul-simpul ekonomi berupa pasar
induk dan pasar sandang yang didalamnya mencakup para
pedagang dan pembeli dari kota kabupaten di jawa barat.
2. Kondisi demografi wilayah :
Jumlah Penduduk : 87.000 jiwa
Jumlah Desa : 15 desa
Permasalahan Awal :
1. Kurang pedulinya pelaksanaan Prokes dilingkungan tempat tinggal
masyarakat.
2. Kurang Optimalnya peran satgas covid desa.
3. Kondisi pasien terkonfirmasi positif kec. Jatibarang : Jumlah : 141
Org.
Keterangan :
- Sembuh 113
- Isolasi mandiri 22
- Meninggal 6
Tujuan :
1. Meningkatkan kesadaran masyarakat tentang bahayanya Covid-
19.
2. Meningkatkan dukungan partisipasi masyarakat dalam upaya
pencegahan Covid-19
PONDASI KEGIATAN AWAL :
A. Pembentukan jaringan partisipasi masyarakat peduli Covid-19
melalui Whatshap Group kelompok masyarakat

1. Ketua DKM se Kecamatan Jatibarang


2. Unsur Pertanian se-Kecamatan Jatibarang
3. Pemilik Hotel se-Kecamatan Jatibarang
4. Forum pedagang sandang
PONDASI KEGIATAN AWAL :
B. Pembentukan jaringan partisipasi masyarakat peduli Covid-19 melalui Whatshap Group kelompok
masyarakat
5. Satgas Covid 15 Desa
6. Ketua Rw se-Kecamaan Jatibarang
7. Gereja Se-Kecamatan Jatibarang
8. Pemilik usaha / waralaba / Toserba se-Kecamatan Jatibarang
9. Unsur Pertanian se-Kecamatan Jatibarang
FASILITASI PENYUSUNAN
KEPUTUSAN KEPALA DESA
TENTANG PANDUAN PROTOKOL
KESEHATAN DALAM KEHIDUPAN
BERMASYARAKAT
15 DESA DALAM WILAYAH
KECAMATAN JATIBARANG
KEGIATAN LAPANGAN GREBEG COVID
Pelaksana kegiatan :
• Satgas Covid-19 Kec. Jatibarang
• Satgas Covid-19 Desa
• Unsur masyarakat dalam Lembaga Desa.
• PMI Kab. Indramayu
Waktu kegiatan satu kali setiap bulan setiap desa
Maksud Kegiatan :
• Melaksanakan secara terpadu upaya pembinaan masyarakat tentang bahaya covid-19
dan pelaksanaan Prokes dilingkungan blok-blok tempat tinggal masyarakat pedesaan.
• Sebagai bentuk dukungan satgas covid kecamatan terhadap satgas covid desa.
Bentuk kegiatan :
Kegiatan pencegahan Covid secara terpadu di tingkat lingkungan warga berupa.
• Operasi yustisi dilingkungan masyarakat.
• Sosialisasi keliling dilingkungan warga masyarakat.
• Penyemprotan desinfektan.
• Labelisasi Prokes kepada pemilik usaha.
GREBEG COVID
Penguatan Satgas Covid Desa
GREBEG COVID :
SOSIALISASI PROKES lingkungan
GREBEG COVID :
PENYEMPROTAN DESINFEKTAN LINGKUNGAN
GREBEG COVID :
OPERASI LINGKUNGAN WAJIB MASKER

01.
GREBEG COVID :
LABELISASI PROKES DUNIA USAHA

VENUS
Kesimpulan :
1. Upaya peningkatan kesadaran masyarakat harus tetap dipandu
oleh satgas covid ditingkat kecamatan
dengan memberikan suport dukungan kegiatan
terhadap satgas covid desa.
2. Pembinaan Prokes akan lebih efektif apabila
dilaksanakan langsung dilingkungan tempat tinggal penduduk.
3. Peran aktif masyarakat menjadi salah satu faktor penting dalam
upaya memutus rantai penyebaran covid-19

Satgas Covid Kecamatan Jatibarang


Kabupaten Indramayu

Anda mungkin juga menyukai