Anda di halaman 1dari 4

No. Dok. : HR.

03
LOGO PERUSAHAAN PROSEDUR Revisi : 00
Tanggal : 16 Nov 2013
PELAKSANAAN PELATIHAN Halaman : 01 dari 04
*PT Selalu Untung
Dibuat oleh: *Nama General
Disahkan oleh: Wakil Manajemen
Manager

1. TUJUAN
Prosedur ini dibuat dan digunakan *PT Selalu Untung dengan tujuan untuk memastikan bahwa setiap
calon peserta pelatihan menandatangani formulir, membuat laporan pelatihan segera setelah mengikuti
program pelatihan dan atasan membuat laporan pasca pelatihan untuk jangka waktu tertentu tergantung
dari jenis pelatihannya. Prosedur ini juga memastikan bahwa seluruh peserta dan kegiatan pelatihan dan
hasilnya didokumentasikan.

2. RUANG LINGKUP
Prosedur ini meliputi kelengkapan pelatihan, pelaporan dan evaluasi pelatihan dilingkungan *PT Selalu
Untung.
3. TANGGUNG JAWAB
3.1 Staff Personalia
Bertanggung jawab menerima pendaftaran, konfirmasi keikutsertaan, persiapan tempat dan
pelaksanaan pelatihan (persiapan, pelatihan dan materi) mengatur peralatan pelatihan dan
akomodasi, mengkoordinir pelaporan dan evaluasi pelatihan.
3.2 Kepala Seksi, Kepala Bagian ( atasan terkait)

Menentukan peserta pelatihan dari bagiannya dan diserahkan kepada staff personalia. Membuat
evaluasi pasca pelatihan dan diserahkan kepada staff personalia.

3.3 Trainer
Melaksanakan program pelatihan dan membuat laporan pelatihan tentang peserta pelatihan
kepada staff personalia.

3.4 Kepala Divisi


Memeriksa, mengevaluasi dan menandatangani setiap rencana kegiatan pelatihan dan menerima
salinan evaluasi pasca pelatihan. Memeriksa, mengevaluasi dan menandatangani kerja sama
dengan individu / profesional / lembaga pelatihan eksternal.

3.5 Direktur
Memeriksan dan menandatangani setiap rencana kegiatan termasuk menyetujui / merevisi /
menolak biayanya.
3.6 Peserta Pelatihan
Menandatangani pendaftaran pelatihan, menjalani pelatihan dan membuat laporan pelatihan
untuk diserahkan kepada Staff Personalia.
4. REFERENSI
ISO 9001 : 2008
5. DEFINISI

Halaman 01 dari 04
No. Dok. : HR.03
LOGO PERUSAHAAN PROSEDUR Revisi : 00
Tanggal : 16 Nov 2013
PELAKSANAAN PELATIHAN Halaman : 02 dari 04
*PT Selalu Untung
Dibuat oleh: *Nama General
Disahkan oleh: Wakil Manajemen
Manager

6. URAIAN
6.1 URAIAN UMUM.
Pelatihan dapat dilaksanakan secara internal yaitu pelatihnya adalah karyawan / eksternal yaitu
pelatihnya dari individu, profesional dan atau suatu lembaga pelatih yang diproses kerjasamanya.
Pendaftaran pelatihan harus ditandatangani oleh Direktur. Staff Personalia membantu
menyiapkan, mengetik, dan memproduksi seperlunya materi pelatihan yang diadakan oleh pelatih
internal. Perusahaan akan membuat perintah kerja kepada institusi luar bila pelatihan diadakan
oleh pelatih institusi eksternal.

Halaman 02 dari 04
No. Dok. : HR.03
LOGO PERUSAHAAN PROSEDUR Revisi : 00
Tanggal : 16 Nov 2013
PELAKSANAAN PELATIHAN Halaman : 03 dari 04
*PT Selalu Untung
Dibuat oleh: *Nama General
Disahkan oleh: Wakil Manajemen
Manager

6.2 DIAGRAM ALIR


No Penanggung Jawab Flow Chart Uraian

START

1. Personalia & Umum Program 1. Program pelatihan bertujuan untuk


Pelatihan menambah ilmu serta ketrampilan bagi setiap
karyawan baik itu diadakan diperusahaan atau
diluar perusahaan.
2. Personalia & Umum Undangan 2. Setiap ada pelatihan yang ada hubungannya
Pelatihan dengan peningkatan kemampuan sumber
daya manusia yang ada di perusahaan baik di
perusahaan ataupun diluar perusahaan
Pendaftaran
diberitahukan ke departemen yang
Peserta bersangkutan
3. Personalia & Umum 3. Dari setiap departemen yang bersangkutan
karyawan yang akan ikut pelatihan didata
dilaporkan pendataan.
4. Personalia & Umum Persiapan Sarana & 4. Data karyawan yang akan ikut pelatihan
Prasarana diserahkan kebagian Personalia
Laporan Ke
5. Personalia & Umum Direktur 5. Pihak Personaliamengadakan persiapan lalu
dilaporkan ke Direktur
Pelaksanaan
6. Personalia & Umum 6. Pelaksanaan pelatihan diserahkan kebagian
nyang bersangkutan atau dikoordinasika
Laporan
langsung oleh pihak personalia.
7. Personalia & Umum 7. Pihak Personaliamengadakan persiapan lalu
dilaporkan ke Direktur
Evaluasi Hasil
8. Personalia & Umum Pelatihan 8. Pihak Personaliamengadakan persiapan lalu
dilaporkan ke Direktur
9. Personalia & Umum Penyimpanan 9. Pihak Personaliamengadakan persiapan lalu
Datan dilaporkan ke Direktur

EN
D

Halaman 03 dari 04
No. Dok. : HR.03
LOGO PERUSAHAAN PROSEDUR Revisi : 00
Tanggal : 16 Nov 2013
PELAKSANAAN PELATIHAN Halaman : 04 dari 04
*PT Selalu Untung
Dibuat oleh: *Nama General
Disahkan oleh: Wakil Manajemen
Manager

7. DOKUMEN TERKAIT
7.1 FO-HR.18 : Formulir Kopetensi Pelatihan
7.2 FO-HR.19 : Formulir Pendaftaran Pelatihan.
7.3 FO-HR.20 : Laporan Peserta Pelatihan
7.4 FO-HR.21 : Formulir Daftar Hadir Pelatihan.

Halaman 04 dari 04

Anda mungkin juga menyukai