Anda di halaman 1dari 8

INFORMASI JABATAN

1. NAMA JABATAN : Guru Bimbingan Konseling (BK) / Guru Utama


2. KODE JABATAN : --

3. UNIT KERJA
Eselon I : --
Eselon II : Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung
Eselon III : --
Eselon IV : --

4. KEDUDUKAN DALAM STRUKTUR ORGANISASI

K
a
p
e a
l
K
a
p
e a
l
S
o
k
e a
l
D
a
n
i s
h

5. IKHTISAR JABATAN
Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi
peserta didik pada pendidikan menengah serta tugas tambahan yang relevan dengan
fungsi sekolah/madrasah dan melaksanakan tugas kedinasan lain serta melaporkan
kegiatan kepada pimpinan berdasarkan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku
agar tugas dan pencapaian kinerja berhasil dengan baik.

6. URAIAN TUGAS
1. menyusun kurikulum bimbingan dan konseling.
Tahapan :
1. Menyusun SK Pantia Pengembang Kurikulum Bimbingan Konseling;
2. Menyusun SK Tim Pengembang Kurikulum Bimbingan Konseling;
3. Menyusun panduan Pengembang Kurikulum Bimbingan Konseling;
4. Melaksanakan kegiatan workshop dan penyusunan Pengembang Kurikulum
Bimbingan Konseling;
5. Menyusun perangkat pelaksanaan layanan Bimbingan dan Konseling,
keterkaitan prota, promes, dan RPBK.

2. menyusun perencanaan program bimbingan dan konseling.


Tahapan:
1. Melakukan Assesmen kebutuhan permasalahan siswa;
2. Mendapatkan dukungan pimpinan dan komite sekolah;
3. Menetapkan dasar perencanaan layanan;
4. Menyusun program tahunan Bimbingan dan Konseling;
5. Menyusun Program semester;
6. Evaluasi dan tindak lanjut.

3. menyusun satuan layanan bimbingan dan konseling.


Tahapan:
1. Mengidentifikasi kebutuhan atas permasalahan siswa pada sekolah;
2. Menyusun bidang layanan bimbingan dan konseling yang sesuai dengan
kondisi permasalahan siswa;
3. Menyusun jenis layanan bimbingan dan konseling yang sesuai dengan kondisi
permasalahan siswa;
4. Merumuskan fungsi, tujuan dan hasil yang akan dicapai kegiatan layanan
bimbingan dan konseling yang sesuai dengan kondisi permasalahan siswa;
5. Mengidentifikasi sasaran, waktu pelaksanaan, penyelenggara, pendekatan
yang digunakan, alat dan perlengkapan layanan bimbingan dan konseling
yang sesuai dengan kondisi permasalahan siswa;
6. Menyusun rencana evaluasi dan laporan hasil serta tindaklanjut kegiatan
layanan bombingan dan konseling.

4. Melaksanakan bimbingan dan konseling per semester.


Tahapan:
1. Melakukan persiapan pelaksanaan bimbingan dan konseling;
2. Melaksanakan layanan dasar bimbingan dan konseling;
3. Melaksanakan layanan peminatan dan perencanaan individual bimbingan dan
konseling;
4. Melaksanakan layanan responsive bimbingan dan konseling;
5. Melaksanakan dukungan system bimbingan dan konseling;
6. Melaksanakan kegiatan tambahan dan pengembangan profesi dalam
bimbingan dan konseling.

5. menyusun alat ukur/lembarkerja program bimbingan dan konseling


Tahapan:
1. menentukan aspek-aspek yang akan dievaluasi dalam bentuk kisis-kisi;
2. menyususn instrument evaluasi/alatukur/lembar kerja program (angket,
pedoman observasi, pedoman wawancara, dsb);

6. Mengevaluasi proses dan hasil bimbingan dan konseling.


Tahapan:
1. Merekap permasalahan yang dihadapi siswa/konseli;
2. Pengamatan dan pemantauan konselor terhadap konseli;
3. Membimbing atau mengarahkan dalam permasalahan yang dihadapi konseli
oleh konselor;
4. Melakukan pelaporan hasil penilaian pada akhir semester/akhir tahun;
5. Merekomendasikan penilaian sikap prilaku siswa kepada guru/wali kelas.

7. Menganalisis hasil bimbingan dan konseling.


Tahapan:
1. Merekapitulasi hasil layanan bimbingan indiividu, kelompok/klasikal serta
konseling individu dan kelompok;
2. Penyaluran bakat minat sesuai potensi siswa;
3. Melakukan tindak lanjut/follow up.

8. Melaksanakan pembelajaran/perbaikan tindaklanjut bimbingan dan konseling


dengan memanfaatkan hasil evaluasi.
Tahapan:
1. Menentukan aspek-aspek perbaikan atau peningkatan yang akan dilakukan;
2. Menyusun ulang desain program secara umum atau layanan bimbingan dan
konseling dalam rangka perbaikan dan pengembangan;
3. Melaksanakan kegiatan tindak lanjut sesuai dengan aspek-aspek yang
diperbaiki atau dikembangkan dan alokasi waktu yang telah ditentukan.

9. Menjadi pengawas penilaian dan evaluasi terhadap proses dan hasil belajar tingkat
sekolah dan nasional.
Tahapan:
1. Penyaluran bakat dan minat sesuai potensi akademik siswa kejenjang yang
lebih tinggi bagi siswa kelas XII;
2. Melakukan pengamatan dan pemantauan minat bakat siswa berdasarkan
emosional bagi perumusan potensi siswa kelas XI;
3. Melakukan penyaluran bakat dan minat penjurusan sesuai potensi akademik,
minat siswa dari hasil wawancara dan angket bagi kelas X.
10. membimbing guru pemula dalam program induksi.
Tahapan:
1. Melaksanakan analisis kebutuhan sekolah yang berkaitan dengan bimbingan
konseling;
2. Melakukan pelatihan bagi guru pemula;
3. Menyiapkan peraturan/permendikbud/buku-buku pedoman;
4. Menunjuk guru BK yang berpengalaman sebagai pembimbing guru BK pemula;
5. Melakukan pengenalan terhadap lingkungan sekolah;
6. Melakukan pengenalan terhadap tenaga pendidik dan tenaga kependidikan;
7. Melakukan pengenalan terhadap siswa;
8. Pembimbing melakukan bimbingan terhadap guru pemula untuk menyusun
program;
9. Guru pemula mempelajari pedoman/aturan/permendikbud dan visi misi
sekolah;
10. Guru pemula mempelajari sarana prasarana yang tersedia dan mempelajari
KTSP;
11. Pelaksanaan pembimbingan;
12. Penilaian.

11. membimbing siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler proses pembelajaran.


Tahapan:
1. melakukan pengembangan program kegiatan ekstra kulikuler;
2. Melaksanakan bimbingan siswa pada program kegiatan ekstra kulikuler;
3. Melaksanakan evaluasi bimbingan siswa pada program kegiatan ekstra
kulikuler;
4. Melaporkan hasil bimbingan siswa pada program kegiatan ekstra kulikuler.

12. melaksanakan pengembangan diri.


Tahapan:
1. melaksanakan identifikasi program pengembangan diri dalam proses
pendidikan;
2. mengembangkan dan membimbing program pengembangan diri dalam proses
pendidikan;
3. melaksanakan program pengembangan diri dalam proses pendidikan;
4. melaksnakan evaluasi kegiatan program pengembangan diri dalam proses
pendidikan;
5. melaporkan hasil program pengembangan diri dalam proses pendidikan.

13. Melaksanakan publikasi ilmiah.


1. mengidentifikasi masalah-masalah yang terjadidalam proses pendidikan;
2. mengembangkan latar belakang masalah yang terjadi;
3. menentukan tujuan dan manfaat pelaksanaan penelitian dalam publikasi
ilmiah;
4. membangun kerangkateoritis dalam publikasi ilmiah;
5. menyusun metode penelitian yang hendak digunakan dalam publikasi ilmiah;
6. melaksanakan pengumpulan, pengolahan, analisis data dan hasil laporan
penelitian pada publikasi ilmiah;
7. melaksanakan publikasi ilmiah;
8. melaksanakan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan publikasi ilmiah.

14. Membuat karya inovatif.


Tahapan :
1. mengidentifikasi masalah-masalah yang terjadi dalam proses pendidikan;
2. mengembangkan latar belakang masalah yang terjadi;
3. menentukan tujuan dan manfaat pelaksanaan penelitian dalam pembuatan
karya inovatif;
4. membangun kerangka teoritis dalam pembuatan karya inovatif;
5. menyusun metode penelitian yang hendak digunakan dalam pembuatan karya
inovatif;
6. melaksanakan pengumpulan, pengolahan, analisis data dan hasill aporan
penelitian pada pembuatan karya inovatif;
7. melaksanakan pembuatan karya inovatif;
8. melaksanakan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan pembuatan karya inovatif
15. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan pimpinan baik lisan maupun
tertulis.
Tahapan:
1. Mempelajari perintah tugas dinas;
2. Membuat materi sesuai tugas;
3. Melaksanakan perintah tugas dinas;
4. Melaporkan hasil pelaksanaan tugas dinas.

7. BAHAN KERJA

No. BahanKerja PenggunaanDalamTugas


1 Undang-Undang Sisdiknas No 20 Penyusunan kurikulum pembelajaran
tahun 2003, PP 19 tahun 2005, PP 13 pada satuan pendidikan
tahun 2015, Permendikbud 20,21,22,
23 dan 24 tahun 2016
2 Undang-Undang Sisdiknas No 20 Penyusunan kurikulum pembelajaran
tahun 2003, PP 19 tahun 2005, PP 13 pada satuan pendidikan
tahun 2015, Permendikbud 20,21,22,
23 dan 24 tahun 2016
3 Undang-Undang Sisdiknas No 20 Penyusunan kurikulum pembelajaran
tahun 2003, PP 19 tahun 2005, PP 13 pada satuan pendidikan
tahun 2015, Permendikbud 20,21,22,
23 dan 24 tahun 2016

4 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru


peraturan
5 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
peraturan
6 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
peraturan
7 Jam mengajar/tatap muka, Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
Permendikbud No 111 tahun 2014,
Panduan Operasional Pelayanan BK
se-Indonesia, peraturan-peraturan
8 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
peraturan
9 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
peraturan
10 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
peraturan
11 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
peraturan
12 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
peraturan
13 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
peraturan
14 Jam mengajar/tatap muka, peraturan- Penyelesaian pelaksanaan tugas guru
peraturan
15 Instruksi/ Perintah Pimpinan Pelaksanaan tugas lain

8. PERANGKAT/ALAT KERJA

No. PerangkatKerja DigunakanuntukTugas


1 a) Undang-Undang,Peraturan- Untuk Menunjang Pelaksanaan Dan
Peraturan PenyelesaianTugas.
b) Komputer, Printer, ATK

2 Petunjuk Teknis dan SOP Penyelesaian Tugas


3 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
4 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
5 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
6 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
7 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
8 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
9 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
10 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
11 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
12 Standar Operasional Prosedur/Juknis Penyelesaian Tugas
13 Disposisi pimpinan/Surat Perintah Melaksanakan tugas kedinasan lain

9. HASIL KERJA

No. HasilKerja Satuan Hasil


1 Kurikulum pembelajaran Dokumen
2 Silabus pembelajaran Dokumen
3 rencana pelaksanaan pembelajaran Dokumen
4 kegiatan pembelajaran Kegiatan
5 alat ukur/soal sesuai mata pelajaran Dokumen
6 Nilai dan evaluasi proses dan hasil belajar Dokumen
7 analisis hasil penilaian pembelajaran Dokumen
8 pembelajaran/perbaikan dan pengayaan Kegiatan
9 pengawasan penilaian dan evaluasi proses dan hasil
Kegiatan
belajar
10 Bimbingan bagi guru pemula dalam program induksi Kegiatan
11 Bimbingan siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler proses
Kegiatan
pembelajaran
12 Pengembangan Diri Kegiatan
13 Publikasi Ilmiah Kegiatan
14 Karya Inovatif Kegiatan
15 Pelaksanaan Tugas Kedinasan lain Laporan

10.TANGGUNG JAWAB
1. menyelesaikan tugas utama guru yaitu mendidik, mengajar, membimbing,
mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik serta tugas
tambahan yang relevan dengan fungsi sekolah/madrasah;
2. merencanakan pembelajaran/bimbingan, melaksanakan pembelajaran/
bimbingan yang bermutu, menilai dan mengevaluasi hasil pembelajaran/
bimbingan, serta melaksanakan pembelajaran/perbaikan dan pengayaan sesuai
dengan yang dibebankan kepadanya;
3. meningkatkan dan mengembangkan kualifikasi akademik dan kompetensi secara
berkelanjutan sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan
seni sesuai dengan yang dibebankan kepadanya;
4. bertindak obyektif dan tidak diskriminatif atas pertimbangan jenis kelamin,
agama, suku, ras, dan kondisi fisik tertentu, latar belakang keluarga, dan status
sosial ekonomi peserta didik dalam pembelajaran sesuai dengan yang dibebankan
kepadanya;
5. menjunjung tinggi peraturan perundang-undangan, hukum, dan kode etik Guru,
serta nilai agama dan etika sesuai dengan yang dibebankan kepadanya
6. memelihara dan memupuk persatuan dan kesatuan bangsa sesuai dengan yang
dibebankan kepadanya
7. Keefektifan dalam pelaksanaan kegiatan

11.WEWENANG
1. Memilih dan menentukan materi dalam melaksanakan proses
pembelajaran/bimbingan untuk mencapai hasil pendidikan yang bermutu sesuai
dengan kode etik profesi Guru;
2. Memilih dan menentukan strategi dan metode dalam melaksanakan proses
pembelajaran/bimbingan untuk mencapai hasil pendidikan yang bermutu sesuai
dengan kode etik profesi Guru;
3. Memilih dan menentukan media pembelajaran/bimbingan dalam melaksanakan
proses pembelajaran/bimbingan untuk mencapai hasil pendidikan yang bermutu
sesuai dengan kode etik profesi Guru; dan
4. Memilih dan menentukan alat penilaian/evaluasi dalam melaksanakan proses
pembelajaran/bimbingan untuk mencapai hasil pendidikan yang bermutu sesuai
dengan kode etik profesi Guru.

12.KORELASI JABATAN (HUBUNGAN KERJA JABATAN)

No Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal


1. Kepala Sekolah Satuan pendidikan / Petunjuk,
sekolah Arahan&Laporan
2. Kepala Tata Usaha Sekolah Satuan pendidikan / Koordinasi internal
dan Staf Tata Usaha sekolah
3. Wakil Kepala Sekolah, Satuan Pendidikan / Koordinasi internal
Kepala Perpustakaan sekolah
Sekolah, Kepala
Laboratorium Sekolah /
Kepala Bengkel Sekolah
4. Komite Sekolah dan Wali Satuan Pendidikan / Koordinasi
Siswa sekolah
5. Guru Satuan Pendidikan / Koordinasi internal
sekolah
6. Peserta Didik Satuan Pendidikan / Kegiatan Belajar
sekolah Mengajar

13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA

No. Aspek Faktor


1. TempatKerja Dalam / Luar ruangan
2. Suhu Sejuk / Panas
3. Udara Kering / Basah
4. Keadaan Ruangan Cukup
5. Letak -
6. Penerangan Terang
7. Suara Tenang
8. Keadaan Tempat Kerja Bersih
9. Getaran -

14. RESIKO BAHAYA

No. Fisik/ mental Penyebaba


1. - -
2.
3.
4.

15. SYARAT JABATAN

a. Pangkat/Gol. Minimum : Pembina Utama Madya Gol. IV/c. AK minimal 400

b. Pendidikan/Jurusan : S1 Pendidikan
Ideal : S1 Pendidikan sesuai Mata Pelajaran

c. Kursus/Pelatihan
- Penjenjangan : - Diklat Prajabatan
- Teknis Fungsional : -

d. Pengalaman Kerja : -

e. Pengetahuan Kerja : Manajemen Pembelajaran, Metode Pembelajaran

f. Keterampilan Kerja - Melakukan komunuikasi tatap muka pembelajaran


: - Menganalisis tingkat pemahaman siswa terhadap
materi pembelajaran

g. Bakat Kerja -G (Intelegensia) Kemampuan untuk menangkap atau


: memahami instruksi-instruksi dan prinsip-prinsip
yang mendasarinya.
-V (Verbal Aptitude) Kemampuan untuk memahami
arti kata-kata dan menggunakannya secara efektif.
-Q Ketelitian Kemapuan menyerap perincian yang
berkaitan dalam bahan verbal dan dalam tabel

h. Tempramen Kerja -C (Cek) Kemampuan menyesuaikan diri dengan


: kegiatan pengambilan kesimpulan, pembuatan
pertimbangan, atau pembuat keputusan
berdasarkan kreteria yang dapat diukur atau yang
dapat diuji (measurable verifiable criteria).
-K (Konti) kemampuan menyesuaikan diri dengan
kegiatan-kegiatan yang berulang (repetitive), atau
secara terus menerus (Continuously) melakukan
kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat,
prosedur, urutan atau kecepatan yang tertentu.

i. Minat Kerja 2.b. Pilihan melakukan kegiatan yang bersifat ilmiah


: dan teknik
3.a. Pilihan melakukan kegiatan rutin, konkrit dan
teratur

j. UpayaFisik Berdiri, berjalan, duduk, melihat, mendengar,


: berbicara.

k. Kondisi Fisik
1. JenisKelamin Laki-laki/Perempuan
2. Umur : --tahun
3. TinggiBadan : -
4. BeratBadan : -
5. PosturBadan : -
6. Penampilan : Rapih
:
l. Fungsijabatan - .....................................................................
: - .....................................................................
- .....................................................................
- .....................................................................

16.PRESTASI KERJA YANG DIHARAPAKAN :

Waktu
Jumlah
No. HasilKerja Yang di
Satuan
Perlukan
1 Dokumen 1 4.000
2 Dokumen 1 5.000

3 Dokumen 1 5.000

4 Kegiatan 12 5.000

5 Dokumen 6 5.000

6 Dokumen 6 5.000

7 Dokumen 6 5.000
8 Kegiatan 6 5.000
9 Kegiatan 6 5.000
10 Kegiatan 6 5.000

11 Kegiatan 6 5.000

12 Kegiatan 6 5.000

13 Kegiatan 6 5.000

14 Kegiatan 6 5.000

15 Laporan 12 3.000

17. BUTIR INFORMASI LAIN :


……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………

Bandar Lampung, 2017

Kepala Dinas Pendidikan dan Sekretaris Dinas Pendidikan dan


Kebudayaan Provinsi Lampung Kebudayaan Provinsi Lampung

Drs. SULPAKAR, MM Drs. ASWARODI, M.Si


Pembina Utama Madya Pembina Tingkat I
NIP. 19690205 198910 1 002 NIP. 19700611 199003 1 003

Anda mungkin juga menyukai