Anda di halaman 1dari 1

DOK.

Humas Kementan
JELAJAHI
Presiden Joko Widodo saat mengunjungi kawasan food estate di
Kalimantan Tengah.

Penulis: Ihsanuddin, Rakhmat Nur Hakim | Editor: Bayu Galih

JAKARTA, KOMPAS.com - Presiden Joko


Widodo mengklaim bahwa pemerintah
menghadirkan Undang-Undang Cipta Kerja untuk
memudahkan masyarakat berusaha, khususnya
untuk usaha mikro kecil dan menengah.

Salah satunya, Jokowi menyatakan bahwa UU


Cipta Kerja akan memangkas regulasi yang
tumpang tindih dan prosedur yang rumit.

"Perizinan usaha untuk usaha mikro kecil juga


tidak diperlukan lagi, hanya pendaftaran saja,"
kata Jokowi dalam konferensi pers dari Istana
Bogor pada Jumat (9/10/2020) sore.

Baca juga: Jokowi Buka Suara, UU Cipta Kerja


Diklaim untuk Atasi Pengangguran

Anda mungkin juga menyukai