Anda di halaman 1dari 1

PELAYANAN GUDANG FARMASI DILUAR JAM KERJA

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


06//SPO/00/A-036 00 1 dari 1
RSUD KELET

Ditetapkan oleh:
DIREKTUR
STANDAR RSUD Kelet Provinsi Jawa Tengah
Tanggal Terbit :
PROSEDUR 2 Maret 2015
OPERASIONAL
dr. Widyo Kunto, M.Kes
NIP. 19621116 199010 1 001

PENGERTIAN Tata cara / urutan yang dilakukan petugas gudang dalam melayani
perbekalan farmasi di luar jam kerja ( pukul 14.00 sore )

TUJUAN 1. Sebagai acuan langkah-langkah dalam pelayanan obat dan alat


kesehatan habis pakai di luar jam kerja.
2. Menertipkan kedisiplinan pengambilan obat dan alkes
3. Menjaga keamanan obat dan alkes dalam pengelolaan dan
pengawasan serta pengendalian pendistribusiannya.

KEBIJAKAN 1. Peraturan Direktur RSUD Kelet Provinsi Jawa Tengah Nomor


001 Tahun 2014 tentang Kebijakan Pelayanan Rumah Sakit
2. Peraturan Direktur RSUD Kelet Provinsi Jawa Tengah Nomor
084 tahun 2014 tentang Kebijakan Pelayanan Farmasi
3. Peraturan Direktur RSUD Kelet Provinsi Jawa Tengah Nomor
075 tahun 2014 tentang Pedoman Pelayanan Farmasi

PROSEDUR 1. Tulislah di buku permintaan barang


2. Bawalah buku permintaan tersebut ke gudang bersama petugas
lain sebagai saksi
3. Ambillah obat dan BHP yang cito di luar jam kerja sesuai dengan
buku permintaan barang
4. Ambillah barang tersebut meng-entry ke dalam SIM-RS (SIDIO)
5. (bukan petugas pelaksana no 3) periksalah kembali obat atau
BHP yang diambil
6. Lakukan konfirmasi ulang dalam waktu sekurang-kurangnya 1x24
jam kepada petugas gudang dengan menanda tangani di dalam
buku permintaan barang dan bukti pengeluaran barang yang di
print dari SIM RS (SIDIO)

UNIT TERKAIT 1. Depo farmasi


2. Gudang farmasi

Anda mungkin juga menyukai