Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
I DENGAN DIAGNOSA
DIABETES MELLITUS DI RSU MUHAMMADIYAH CIREBON
Tugas ini disusun untuk memenuhi stase: Keperawatan Gawat Darurat & Kritis
Disusun Oleh:
TAHUN 2021
Resume Asuhan Keperawatan IGD Pada Tn. I Dengan Diagnosa Diabetes
Mellitus
Pengkajian
A. Identitas klien
Nama : Tn. I
Usia : 66 tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Tanggal masuk : 04 Juni 2021
NO. RM : 07483
Diagnosa medik : Diabetes mellitus
4. Abdomen (IPPA)
5. Ekstermitas / muskuloskeletal
Ekstermitas Atas
Pada saat melakukan pengkajian ekstremitas atas bagian kanan klien tampak
terpasang infuse, dan akral teraba hangat.
Ekstermitas Bawah
Pada saat melakukan pengkajian klien tidak ada pembengkakan, tidak ada nyeri
tekan. Ekstermitas bawah tidak ada lesi, tidak ada pembengkakan, tidak ada
varises,
Kekuatan Otot :
5 5
5 5
6. Kulit/integumen
Pada saat melakukan pengkajian warna kulit klien tampak berwarna sawo
matang, turgor kulit normal, CRT (Capillary Refill Time) < 2.
7. Genitalia
Pasien tidak terpasang kateter
E. Pemeriksaan penunjang
F. Terapi medis
Terapi Dosis Rute Efek
Oseltamivir 2 x 75 mg Oral Antivirus
Azithromycin 1 x 500 mg Intravena Antibiotik
Vitamin d 2 x 1000 Suplemen
Vitamin c 2 x 1000 Intravena Suplemen
Zinc 2 x 20 mg oral Seng
Riilus 1x1 Oral Sinbiotik
Ondansetron 2x4g Intravena antiemetik
Omeprazol 1 x 40 mg Intravena
Sliding Per 6 jam - -
RL 1500 u/ 24jam Intravena Cairan
Elektrolit
G. Analisa data
NO Data Etiology Problem
1. Ds : DM Domain 4. Kelas 4.
(00032).
- Pasien mengatakan batuk pilek Ketidakefektifan
sudah 3 hari tidak sembuh- Hyperglikemia bersihan jalan nafas b.d
sembuh mukus yang berlebihan
Do :
- Pasien terlihat batuk immune dysfunction
- Ttv :
- TD : 120/80 mmHg
- N : 88 x/menit
- RR : 22 x/menit
- S : 36,2oC Sars-cov-2
- Dada klien simetris kiri dan
kanan
- pernafasan klien tampak dalam, Gangguan
- klien tidak terpasang O2 pernafasan
- klien tidak menggunakan otot
bantu pernafasan
- Tidak adanya nyeri tekan, tidak Ketidakefektifan
ada teraba massa atau benjolan, bersihan jalan
- fremitus traktil terasa bergetar nafas
pada bagian kiri dan kanan
- Terdengar bunyi redup
- Ronchi
2. Ds : faktor genetik, Domain 2 nutrisi. Kelas 4
pengrusakan metabolisme. (00179).
- Keluarga mengatakan imunologik Risiko ketidakstabilan
bahwa klien memiliki kadar glukosa darah
riwayat penyakit DM b.d ketidakseimbangan
semenjak 2 tahun yang lalu kerusakan sel beta produksi insulin
Do :
- GDS pemeriksaan 288 ketidakseimbangan
mg/dl produksi insulin
Ttv :
- TD : 120/80 mmHg
- N : 88 x/menit gula dalam darah
- RR : 22 x/menit tidak dapat dibawa
- S : 36,2oC masuk ke dalam sel
hiperglikemi
Risiko
Ketidakstabilan
Kadar Glukosa
Darah
Kasus : DM