Anda di halaman 1dari 8

UNIVERSITAS GUNADARMA

SK. No.92/DIKTI/Kep/1996
Fakultas Ilmu Komputer, Teknologi Industri, Ekonomi, Teknik Sipil & Perencanaaan, Psikologi, Sastra
Program Diploma(D3) Manajemen Informatika, Teknik Komputer, Akuntansi, Manajemen
Terakreditasi
Program Sarjana(S1) Sistem Informasi, Sistem Komputer, Informatika, Teknik Elektro, Teknik Mesin,
Teknik Industri, Akuntansi, Manajemen, Arsitektur, Teknik Sipil, Psikologi, Sastra Inggris,
Terakreditasi
Program Magister(S2) Manajemen Sistem Informasi, Manajemen, Teknik Elektro, Psikologi
Program Doktor(S3) Ilmu Ekonomi, Teknologi Informasi/Ilmu Komputer, Psikologi

SOAL UJIAN TENGAH/AKHIR SEMESTER

Mata Kuliah : Kode Etik Psikologi Tanggal : 29 Mei 2021


Fakultas : Psikologi Waktu : 60 Menit
Jenjang / Jurusan : S1 / Psikologi Dosen : Diah Nutrisiani,S.Psi.,M.Psi
Tingkat / Kelas : II / 2PA07, 2PA14 dan 2PA17 Sifat Ujian : Tutup/Buka Buku
Semester/Tahun : PTA / ATA – 2021 /2022 Juml. Soal : 32
Soal Pilihan Ganda

1. Aliran pragmatisme menititkberatkan pada …


a. Intuisi
b. Kebahagiaan
c. Pengalaman
d. Penghormatan
2. Etika secara umum dapat dibagi menjadi 2, yaitu…
a. Etika Khusus
b. Etika Umum
c. A dan B salah
d. A dan B benar
3. Ada dua macam etika yang harus kita pahami bersama dalam menentukan baik dan
buruknya prilaku manusia yaitu….
a. Etika Sopan dan Santun
b. Etika Umum dan Khusus
c. Etika Individual dan Sosial
d. Etika Deskritif dan Normatif
4. Pekerjaan yang dilakukan sebagai kegiatan pokok untuk menghasilkan nafkah hidup dan
yang mengandalkan suatu keahlian ádalah…

Bella Puji Rahmadhani / 11519324


2PA14
a. Keahlian
b. Profesi
c. Bidang
d. Profesional
5. Teori etika dibagi menjadi 2 yaitu, kecuali…
a. Etika Deontologi
b. Etika Teleologi
c. A dan B benar
d. A dan B salah
6. Etika berasal dari bahasa …
a. Yunani
b. Spanyol
c. Rumania
d. Rusia
7. Ilmu yang membahas tentang moralitas atau tentang sesama manusia sejauh berkaitan
dengan moralitas adalah...
A. Etika
B. Etiket
C. Etika Desktiptif
D. Etika Normatif
8. Awalan meta (dari bahasa Yunani) mempunyai arti…
A. Melebihi
B. Melampaui
C. Logika
D. A dan b benar
9. Hati nurani yang melihat kedepan dan menilai perbuatan perbuatan yang akan datang
disebut…
A. Prospektif
B. Retrospektif
C. Meta etika
D. Perbuatan baik

Bella Puji Rahmadhani / 11519324


2PA14
10. Hedonisme merupakan...
a. Idealisme
b. Evolusi
c. Naturalisme
d. Paham Kebahagiaan

11.  Melukiskan tingkah laku moral dalam arti luas, misalnya, adat kebiasaan, anggapan-
anggapan tentang baik buruk, tentang tindakan-tindakan yang diperbolehkan atau tidak.
Adalah etika…

a. Etika Deskriptif
b. Etika Normatif
c. Etika Umum
d. Metaetika

12. Hak ini dimiliki manusia bukan karena hubungan atau fungsi tertentu, melaikan semata-mata
karena ia manusia. Adalah hak…
a. Hak khusus
b. Hak umum
c. Hak individual
d. Hak social

13. Kekuasaan seseorang untuk melakukan sesuatu yang telah ditentukan oleh
undang-undang disebut...
a. Hak Asasi
b. Hak Asasi Manusia
c. Hak
d. Kewajiban

14. Jika Anita meminjam uang sebesar Rp3.000 dari Yuli dengan janji akan mengembalikan
Dalam dua hari, maka Yuli disini mendapatkan hak yang tidak dimiliki oleh orang lain,
salah satu contoh hak?
a. Hak Positif.

b. Hak Umum.
Bella Puji Rahmadhani / 11519324
2PA14
c. Hak Individual.

d. Hak Khusus.

15. Kata “etika” berasal dari kata “ethos” yang dalam bentuk tunggal memiliki banyak arti:
tempat tinggal yang biasa, padang rumput, kandang, habitat, kebiasaan, akhlak, watak,
perasaan, sikap, cara berfikir. Dalam bentuk jamak artinya adalah: adat kebiasaan. Ethos
berasal dari bahasa
a. Bahasa Yunani
b. Bahasa Inggris
c. Bahasa Latin
d. Bahasa Kalbu
16. “Instansi” dalam diri kita yang menilai tentang moralitas perbuatan-perbuatan kita secara
langsung, kini, dan disini merupakan pengertian dari:
a. Hati nurani
b. Etika
c. Moral
d. Kognisi
17. Kemampuan yang dimiliki manusia untuk mengembangkan serta mengarahkan hidupnya.
Kemampuan ini menyangkut kehendak, bahkan merupakan ciri khasnya. Karena itu nama
lain untuk kebebasan ini adalah “kehendak bebas” (free will) merupakan pengertian dari:
a. Kebebasan Fisik
b. Kebebasan Psikologis
c. Kebebasan Yuridis
d. Kebebasan Moral
18. Sesuatu yang menarik bagi kita, sesuatu yang kita cari, sesuatu yang menyenangkan, sesuatu
yang disukai dan diinginkan, singkatnya sesuatu yang baik merupakan pengertian dari:
a. Moral
b. Nilai
c. Hak
d. Norma

Bella Puji Rahmadhani / 11519324


2PA14
19. Klaim yang dibuat oleh orang atau kelompok yang satu terhadap yang lain atau terhadap
masyarakat, dan merupakan klaim yang dapat dibenarkan atau sah merupakan pengertian dari
a. Moral
b. Nilai
c. Hak
d. Norma
20. Paham yang berpendapat bahwa tujuan manusia adalah untuk mencari kesenangan bagi
dirinya sendiri adalah:
a. Hedonisme
b. Eudonisme
c. Utilitarianisme
d. Deontologi
21. Paham yang berpendapat bahwa manusia mengerjar suatu tujuan akhir yaitu kebahagiaan,
dan cara mencapai kebahagiaan itu adalah dengan menjalankan fungsinya dengan baik
adalah:
a. Hedonisme
b. Eudonisme
c. Utilitarianisme
d. Deontologi
22. Paham yang berpendapat bahwa moralitas suatu tindakan harus ditentukan dengan
menimbang kegunaannya untuk mencapai kebahagiaan manusia (the greatest gappiness of
the greatest number) adalah:
a. Hedonisme
b. Eudonisme
c. Utilitarianisme
d. Deontologi
23. Paham yang memandang etika yang mengukur baik tidaknya suatu perbuatan berdasarkan
pada maksud seseorang dalam melakukan perbuatan tersebut. Baik tidaknya perbuatan
dianggap tergantung pada konsekuensinya adalah:
a. Hedonisme
b. Eudonisme

Bella Puji Rahmadhani / 11519324


2PA14
c. Utilitarianisme
d. Deontologi
24. Ada dua sifat hati nurani yaitu...
a. Prospektif dan Retrospektif
b. Rasio teoretis dan Rasio praktis
c. Naratif dan Moral
d. Personal dan Suprapersonal
25. Apa itu kebebasan eksistensial…
a. Kemampuan yang dimiliki manusia untuk mengembangkan serta mengarahkan hidupnya.
b. Seakan – akan memiliki dirinya sendiri ia mencapai taraf otonomi, kedewasaan, otensitas,
kematangan rohani.
c. Semua syarat hidup di bidang ekonomis, sosial dan politik yng diperlukan untuk
menjalankan kebebasan manusia secara konkret dan mewujudkan kemungkinan-
kemungkinan yang terpendam dalam setiap manusia.

d. Dimengerti sebagai terlepas dari segala kewajiban dan keterikatan.

26. Melukiskan tingkah laku moral dalam arti luas, misalnya, adat kebiasaan, anggapan-
anggapan tentang baik buruk, tentang tindakan-tindakan yang diperbolehkan atau tidak.
Adalah etika…
a. Etika Deskriptif
b. Etika Normatif
c. Etika Umum
d. Metaetika
27. Norma atau azas yang diterima oleh suatu kelompok tertentu sebagai landasan tingkah laku
sehari-hari di masyarakat maupun di tempat kerja adalah….
a. Kode Etik
b. Profesi
c. Etiket
d. Etika
28. W.D. Ross menyusun sebuah daftar kewajiban yang semuanya merupakan kewajiban
prima facie. Yang dibawah ini bukan merupakan kewajiban prima facie adalah

Bella Puji Rahmadhani / 11519324


2PA14
a. Kewajiban untuk tidak merugikan orang lain
b. Kewajiban menghormati sesama
c. Kewajiban mengembangkan dirinya
d. Kewajiban terima kasih
29. Mampu menentukan segala pilihan hidupnya. adalah maksud dari kebebasan...
a. kebebasan psikologis
b. kebebasan moral
c. kebebasan fisik
d. kebebasan eksistensial
30. Berikut ini salah satu tahap perkembangan moral menurut Kohlberg
adalah…
a. Super ego
b. Tingkat prakonvensional
c. Moral
d. Id

Essay
1. Tuliskan beberapa perbedaan etika dan etiket, serta berikan contohnya
2. Apa yang dimaksud dengan hak legal? berikan contoh dari hak legal!

Jawaban

1. Etika
a. Selalu berlaku walaupun tidak ada saksi mata,
b. Bersifat mutlak,
c. Etika berkaitan dengan cara dilakukannya suatu perbuatan yang sekaligus memberikan
norma dari perbuatan itu sendiri.
Contohnya: Seseorang yang telah mencuri tetap saja dianggap pencuri, meskipun ia
memiliki tutur kata yang baik.

Etiket

a. Etiket tidak berlaku saat tidak ada orang lain atau saksi mata yang melihat,
b. Bersifat relatif,

Bella Puji Rahmadhani / 11519324


2PA14
c. Etiket menyangkut cara suatu perbuatan harus dilakukan oleh manusia.

Contohnya: Mengangkat satu kaki saat makan di meja makan adalah perilaku yang
dianggap tidak sopan. Tetapi, hal itu tidak berlaku jika makan sendirian, tidak ada orang
yang melihat sehingga tidak ada yang beranggapan bahwa kita tidak sopan.

2. Hak legal adalah hak yang didasarkan atas hukum dalam salah satu bentuk. Contohnya: Hak
hidup merupakan hak asasi manusia yang diatur oleh undang-undang. Undang-undang
negara melaran manusia membunuh dan mengganggu kehidupan orang lain.

Bella Puji Rahmadhani / 11519324


2PA14

Anda mungkin juga menyukai