Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami haturkan kehadirat Tuhan yang Maha Kuasa, karena atas penyertaannya.
Sehingga kelompok kami dapat menyelesaikan tugas makalah ini. Makalah ini dibuat, untuk memenuhi
persyaratan nilai tugas pada mata kuliah manajemen PAUD.
Selain itu, makalah ini bertujuan untuk menambah wawasan kami sebagai calon guru PAUD dalam
memahami pentingnya memiliki pengetahuan terkait dengan ilmu manajemen dalam lingkup hubungan
kerjasama PAUD dengan masyarakat, peran orang tua, masyarakat dan hubungan lembaga PAUD dengan
masyarakat dan model pemberdayaan hubungan sekolah dengan masyarakat.
Meskipun demikian, kami menyadari bahwa makalah ini masih banyak kelemahannya. Untuk itu,
saran dari pembaca sangat dinantikan.

Anda mungkin juga menyukai