Anda di halaman 1dari 19

AUDIT ATAS:

ESTIMASI AKUNTANSI (SA 540)


KELANGSUNGAN USAHA ( SA570)
…..
. ….....

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 1


SA 540
Audit Atas Estimasi Akuntansi

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 2


Audit Atas Estimasi Akuntansi

Definisi
 Estimasi akuntansi adalah suatu penaksiran atas suatu jumlah
moneter ketika metoda pengukuran yang akurat tidak tersedia.
 Istilah estimasi akuntansi digunakan untuk
1. suatu jumlah yang diukur pada nilai wajar dimana terdapat
ketidak pastian estimasi (estimasi akuntansi nilai wajar),
dan
2. jumlah2 lain yang memerlukan estimasi.

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 3


Audit Atas Estimasi Akuntansi

Tanggungjawab Manajemen
• Manajemen bertanggung jawab untuk membuat estimasi
akuntansi yang dicantumkan dalam laporan keuangan.
• Pertimbangan diperlukan untuk mengestimasi suatu jumlah
pada tanggal laporan keuangan yang didasarkan atas
 pengetahuan dan pengalaman tentang peristiwa masa
lalu dan sekarang,
 asumsi tentang kondisi yang diharapkan ada, dan
 tindakan yang diharapkan akan dilaksanakan

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 4


Audit Atas Estimasi Akuntansi

Auditor
• Mengevaluasi kepantasan estimasi akuntansi yang dibuat
oleh manajemen dalam konteks laporan keuangan secara
keseluruhan.
• Dalam merencanakan dan melaksanakan prosedur untuk
mengevaluasi estimasi akuntansi, auditor harus
mempertimbangkan, baik faktor subjektif maupun objektif,
dengan suatu sikap skeptisme profesional,

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 5


Audit Atas Estimasi Akuntansi

Evaluasi atas Estimasi Akuntansi


Tujuan auditor adalah untuk memperoleh keyakinan memadai
bahwa:
• Semua estimasi akuntansi yang material bagi laporan
keuangan telah ditetapkan.
• Estimasi akuntansi tersebut masuk akal dalam kondisi yang
bersangkutan.
• Estimasi akuntansi disajikan sesuai dengan kerangka
pelaporan keuangan yang berlaku dan diungkapkan secara
memadai

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 6


Audit Atas Estimasi Akuntansi

Evaluasi atas Estimasi Akuntansi


Dalam mengevaluasi kepantasan estimasi akuntansi, auditor
memusatkan kepada faktor dan asumsi yang:
• Signifikan terhadap estimasi akuntansi.
• Peka terhadap perubahan
• Penyimpangan dari pola historis
• Subjektif dan dicurigai menimbulkan salah saji dan diduga
memihak

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 7


Audit Atas Estimasi Akuntansi

Sifat Estimasi Akuntansi


Estimasi akuntansi mengandung ketidakpastian yang dapat
berdampak pada risiko kesalahan material estimasi akuntansi
1. Ketidakpastian estimasi yang relatif rendah :
• Estimasi akuntansi dalam entitas yang bisnisnya tidak
kompleks
• Estimasi yang berhubungan dengan transaksi rutin
• Estimasi akuntansi nilai wajar yang metode pengukurannya
sederhana dan mudah
• Estimasi akuntansi yang diperoleh dari data yang tersedia
(observable data).

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 8


Audit Atas Estimasi Akuntansi

Sifat Estimasi Akuntansi


2. Ketidakpastian estimasi yang relatif tinggi :
• Estimasi akuntansi yang berkaitan dengan hasil dari suatu
perkara
• Estimasi akuntansi nilai wajar dari istrumen keuangan
derivatif yang tidak diperdagangkan
• Estimasi akuntansi nilai wajar yang menggunakan model
yang dikembangkan oleh entitas dengan tingkat
spesialisasi yang tinggi.

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 9


SA 570 Kelangsungan Usaha

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 10


Kelangsungan Usaha

Going Concern Assumption


• Under the going concern assumption, an entity is viewed
as continuing in business for the foreseeable future.
• General purpose financial statements are prepared on a
going concern basis, unless management either intends
to liquidate the entity or to cease operations, or has no
realistic alternative but to do so.

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 11


Kelangsungan Usaha

Tanggungjawab Manajemen
• IAS/PSAK requires management to make an assessment
of an entity’s ability to continue as a going concern.
• The detailed requirements regarding management’s
responsibility to assess the entity’s ability to continue as a
going concern and related financial statement disclosures
may also be set out in law or regulation.

Jika perusahaan menghadapi masalah going concern,


manajemen harus mengungkapkannya dalam catatan atas
laporan keuangan (IAS/SAK)

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 12


Kelangsungan Usaha

Tujuan auditor :
• Memperoleh bukti yang cukup & tepat tentang ketepatan
penggunaan asumsi kelangsungan usaha oleh manajemen
dalam laporan keuangan;
• Untuk menyimpulkan, berdasarkan bukti audit yang
diperoleh, apakah terdapat suatu ketidakpastian material
terkait dengan suatu peristiwa/kondisi yang dapat
menyebabkan keraguan signifikan atas kemampuan
entitas untuk mempertahankan kelangsungan usahanya;
• Menentukan dampak terhadap laporan auditor .

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 13


Kelangsungan Usaha

Tanggungjawab Auditor
Menilai apakah terdapat kesangsian besar terhadap
kemampuan entitas dalam mempertahankan
kelangsungan usahanya dalam periode tidak lebih
dari satu tahun kedepan (SA 570).

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 14


Kelangsungan Usaha
Kondisi/Peristiwa Yang Mengindikasikan Masalah
Going Concern
• Operating losses yang berulang & signifikan
• Kekurangan modal kerja
• Rasio keuangan utama buruk
• Operating cash flow negatif
• Tidak mampu menyelesaikan kewajiban jt tempo
pada waktunya.
• Penolakan pemasok atas permintaan pembelian kredit
• Kehilangan pelanggan utama
• Pemogokan tenaga kerja, PHK

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 15


Kelangsungan Usaha
Kondisi/Peristiwa Yang Mengindikasikan Masalah
Going Concern
• Menghadapi masalah hukum yang dapat berdampak
negatif terhadap operasi entitas
• Dividen yang sudah lama terutang
• Penjualan aset2 produktif
• Kekosongan manajemen kunci
• Kekurangan pasokan bahan baku
• Perubahan peraturan/kebijakan pemerintah yang
berdampak buruk bagi entitas
• Bencana alam

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 16


Kelangsungan Usaha
Prosedur Audit
• Prosedur analitis (trend & rasio)
• Review peristiwa kemudian
• Review kepatuhan terhadap persyaratan utang &
penyelesaian utang
• Baca risalah rapat komisaris, komite audit, direksi
• Meminta pendapat penasehat hukum klien tentang
masalah hukum yang sedang dihadapi dan kemungkinan
hasilnya
• Mengevaluasi rencana manajemen dalam satu tahun
kedepan

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 17


Kelangsungan Usaha
Prosedur Audit

Evaluasi Identifikasi masalah Tidak ada masalah


Masalah going concern going concern
Going
Concern Dapatkan rencana
manajemen & evaluasi unmodified
apakah dapat secara
efektif dilaksanakan

Dapat dilaksanakan Dapat dilaksanakan Tidak ada/dapat


& disclosed tapi tidak disclosed dilaksanakan

Unmodified with qualified disclaimer


emphasis of matter
paragraph
@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 18
End

@Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran - 2016 10 - 19

Anda mungkin juga menyukai