Anda di halaman 1dari 66

LAPORAN INDIVIDU

PRAKTIK KERJA LAPANGAN TERPADU

BIDANG KEGIATAN
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Disusun Oleh :
Via Anjalinia Tambunan/51117029/DIV Teknologi Laboratorium Medis

Dosen Pembimbing :
1. Enderia Sari, SST.,M.keb/1006172
2. Nurhidayanti, M.si/1280556

INSTITUT ILMU KESEHATAN DAN TEKNOLOGI


MUHAMMADIYAH PALEMBANG
2020/2021
PENGESAHAN LAPORAN INDIVIDU PKLT

1. Judul Kegiatan : Edukasi Rapid Test Antibodi dan


Antigen dalam Mendeteksi Covid-19
2. Bidang Ilmu : Teknologi Laboratorium Medis
3. Pelaksana Kegiatan
a. Nama lengkap : Via Anjalinia Tambunan
b. NIM : 51117029
c. Prodi : DIV Teknologi Laboratorium Medis
d. Fakultas : Sains dan Teknologi
e. No Tel/Hp : 081285367516
f. Alamat Email : viaanjaliniaaa@gmai.com
4. Pembimbing I
a. NamaLengkapdanGelar :Enderia Sari, SST.,M.Keb
b. NIDN/NBM :
c. AlamatRumahdan No Tel./HP :

d. Alamat email :

5. Pembimbing II
d. NamaLengkapdanGelar :Nurhidayanti, M.Si
e. NIDN/NBM :
f. AlamatRumahdan No Tel./HP :
g. d. Alamat email :
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur saya panjatkan ke-Hadirat Allah SWT, karena telah
melimpahkan Rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan
laporan Praktik Kerja Lapangan Terpadu yang dilaksankan di Desa Pengabuan
Kecamatan Abab Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir.
Saya menyadari sepenuhnya dalam penyusunan laporan ini banyak
kesalahan baik dalam bentuk tulisan maupun secara lisan. Maka dari itu saya
meminta maaf jika terdapat kesalahan dalam penulisan nama, gelar, maupun
tempat.
Akhir kata saya banyak mengucapkan banyak terimakasih kepada pihak
yang terlibat dalam Praktet Kerja Lapangan Terpadu ini. Mudah-mudahan laporan
ini dapat bermanfaat dan dapat menambah wawasan serta sebagai informasi yang
bermanfaat untuk kita semua.
DAFTAR ISI

Halaman judul...................................................................................................
Halaman pengesahan........................................................................................
Kata pengantar..................................................................................................
Daftar isi...........................................................................................................
BAB l PENDAHULUAN................................................................................
A. Analisis situasi......................................................................................
B. Permasalahan masyarakat.....................................................................
BAB II SOLUSI PERMASALAHAN...........................................................
A. Solusi yang ditawarkan.........................................................................
BAB llI METODE PELAKSANAAN...........................................................
A. Nama dan jenis kegiatan.......................................................................
B. Waktu dan tempat.................................................................................
C. Peserta...................................................................................................
D. Tahapan kegiatan..................................................................................
E. Jadwal kegiatan.....................................................................................
BAB IV HASIL DAN LUARAN...................................................................
A. Peserta ..................................................................................................
B. Proses kegiatan.....................................................................................
1. Persiapan.........................................................................................
2. Penutup...........................................................................................
C. Hasil penilaian terkait pengabdian masyarakat....................................
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN..........................................................
A. Kesimpulan...........................................................................................
B. Lampiran...............................................................................................
BAB I

A. Analisis Situasi
Virus corona termasuk superdomain biota, kingdom virus. Virus
corona adalah kelompok virus terbesar dalam ordo Nidovirales. Semua
virus dalam ordo Nidovirales adalah nonsegmented positive-sense RNA
viruses. Virus corona termasuk dalam familia Coronaviridae, sub familia
Coronavirinae, genus Betacoronavirus, subgenus Sarbecovirus.
pengelompokan virus pada awalnya dipilah ke dalam kelompok-
kelompok berdasarkan serologi tetapi sekarang berdasar pengelompokan
filogenetik, virus corona berbentuk bulat dengan diameter sekitar 125 nm
(Parwanto, 2020)
Kasus virus corona muncul dan menyerang manusia pertama kali
di provinsi Wuhan, China. Awal kemunculannya diduga merupakan
penyakit pneumonia, dengan gejala serupa sakit flu pada umumnya. Gejala
tersebut di antaranya batuk, demam, letih, sesak napas, dan tidak nafsu
makan. Namun berbeda dengan influenza, virus corona dapat berkembang
dengan cepat hingga mengakibatkan infeksi lebih parah dan gagal organ.
Kondisi darurat ini terutama terjadi pada pasien dengan masalah kesehatan
sebelumnya. Karena penularan virus corona yang sangat cepat inilah
Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menetapkan virus corona sebagai
pandemi pada 11 Maret 2020. Status pandemi atau epidemi global
menandakan bahwa penyebaran Covid-19 berlangsung sangat cepat hingga
hampir tak ada negara di dunia yang dapat memastikan diri terhindar dari
virus corona (Mona, 2020)
Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia untuk pertama kalinya
mengonfirmasi kasus Covid-19 Hingga per tanggal 28 Mei 2020, tercatat
31.024 kasus Covid-19 yang telah menyebar di 34 provinsi di Indonesia,
WHO telah merekomendasikan metode Reverse Transcription-
Polymerase Chain Reaction (RT-PCR) sebagai gold standard diagnosis
infeksi SARS-CoV-2, metode RT-PCR berfungsi mendeteksi adanya virus
dalam tubuh pasien melalui reaksi rantai polimerase dengan primer atau
probe yang khusus menargetkan genom SARS-CoV-2, sehingga jumlah
cDNA SARS-CoV-2 dalam spesimen pasien dapat dihitung namun salah
satu metode yang dapat digunakan untuk mengetahui adanya antibodi di
dalam tubuh adalah rapid test antibody.
Swab antigen dilakukan pada tubuh pasien dengan cara
pengambilan melalui swab (usapan) orofaring dan nasofaring yang
tentunya harus dilaksanakan oleh petugas yang kompeten. Cara kerja alat
swab antigen ini yaitu jika pada tubuh pasien terdapat antigen spesifik
SARS COV2, maka antigen tersebut akan berikatan secara spesifik dengan
antibodI yang tersedia di alat rapid sehingga pada akhirnya akan
memunculkan warna pada garis tes (T) di alat rapid. Pengerjaan tes ini
sederhana dan cepat yaitu sekitar 15 – 30 menit (Suswanti, 2020)

B. Permasalah Masyarakat
Peningkatan kasus Covid-19 yang terjadi di masyarakat didukung
oleh proses penyebaran virus yang cepat, baik dari hewan ke manusia
ataupun antara manusia. Penularan virus SARS-CoV-2 dari hewan ke
manusia utamanya disebabkan oleh konsumsi hewan yang terinfeksi virus
tersebut sebagai sumber makanan manusia, utamanya hewan keleawar.
Proses penularan Covid-19 kepada manusia harus diperantarai oleh
reservoir kunci yaitu alphacoronavirus dan betacoronavirus yang
memiliki kemampuan menginfeksi manusia. Kontak yang erat dengan
pasien terinfeksi Covid-19 akan mempermudah proses penularan Covid-19
antara manusia. Proses penularan Covid-19 disebabkan oleh pengeluaran
droplet yang mengandung virus SARS-CoV-2 ke udara oleh pasien
terinfeksi pada saat batuk ataupun bersin. Droplet di udara selanjutnya
dapat terhirup oleh manusia lain di dekatnya yang tidak terinfeksi Covid-
19 melalui hidung ataupun mulut. Droplet selanjutnya masuk menembus
paruparu dan proses infeksi pada manusia yang sehat berlanjut Secara
klinis, representasi adanya infeksi virus SARS-CoV-2 pada manusia
dimulai dari adanya asimtomatik hingga pneumonia sangat berat, dengan
sindrom akut pada gangguan pernapasan, syok septik dan kegagalan
multiorgan, yang berujung pada kematian, hal ini akan meningkatkan
ancaman dalam masa pandemi Covid-19 sehingga jumlah kasus Covid-19
di masyarakat dapat terus meningkat. Guna melawan adanya peningkatan
kasus Covid-19, maka berbagai tindakan preventif mutlak harus
dilaksanakan, baik oleh pemerintah ataupun masyarakat. Upaya preventif
sejauh ini merupakan praktik terbaik untuk mengurangi dampak pandemi
Covid19, mengingat belum adanya pengobatan yang dinilai efektif dalam
melawan virus SARS-CoV-2. Saat ini, tidak adanya vaksin untuk SARS-
CoV-2 yang tersedia dan telah memenuhi berbagai fase uji klinis, sehingga
upaya preventif terbaik yang dilakukan adalah dengan menghindari
paparan virus dengan didasarkan pada PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan
Sehat) (Emy, 2020)
Masyarakat di Desa Pengabuan banyak belum memahami cara
pemeriksaan antibody dan antigen Covid-19. Oleh karena itu akan di
adakannya Edukasi tentang Efektivitas Pemeriksaan Rapid Test Antibodi
dan Antigen dalam Mendetkesi Covid-19.
BAB II

A. Solusi yang ditawarkan


1. Melakukan penyuluhan kepada masyarakat tentang Efektivitas
Pemeriksaan Rapid Test Antibodi dan Antigen dalam Mendetkesi
Covid-19.
2. Pemahaman kekurangan dan kelebihan Pemeriksaan Rapid Test
Antibodi dan Antigen dalam Mendetkesi Covid-19.
3. Melakukan penyuluhan kepada masyarakat terhadap tindakan
preventif yang dapat digunakan untuk mengurangi risiko terkena
infeksi covid 19
BAB III
METODE PELAKSANAAN

A. Nama dan Jenis Kegiatan


Nama Program Kerja Kegiatan Praktek Kerja Lapangan Terpadu
(PKLT) adalah pengabdian masyarakat dengan judul ”Efektivitas
Pemeriksaan Rapid Test Antibodi dan Antigen dalam Mendeteksi Covid-
19”. Jenis kegiatan yang akan dilakukan antara lain: Penyuluhan
Pemeriksaan rapid test antibodi dan antigen dalam mendeteksi Covid-19
dengan baik dan benar oleh mahasiswi IKesT Muhammadiyah Palembang
Program Studi Div Teknologi Laboratorium Medis.

B. Waktu dan Tempat


Program Kerja Kegiatan Praktek Kerja Lapangan Terpadu (PKLT)
dilaksanakan pada :
Waktu : 15 Februari – 10 Maret 2021
Tempat : Desa Pengabuan Kecamatan Abab Kabupaten Pali
Sumatera Seatan Palembang
Penyuluhan pemeriksaan rapid test antibodi dan antigen dalam mendeteksi
Covid-19 dilakukan pada :
Hari / Tgl :
Tempat : Balai Desa Pengabuan

C. Peserta
Peserta yang mengikuti penyuluhan warga desa Pengabuan
Kecamatan Abab Kabupaten Pali

D. Tahapan Kegiatan
1. Persiapan Kegiatan
a. Menyiapkan kerangka acuan dan Satuan acara penyuluhan
(SAP) tentang pemeriksaan rapid test antibodi dan antigen
dalam mendeteksi Covid-19
b. Menyiapkan leaflet berisi materi pemeriksaan rapid test antibodi
dan antigen dalam mendeteksi Covid-19, kelebihan dan
kekurangan pemeriksaan tersebut
c. Menyiapkan surat izin kepada perangkat Desa Pengabuan
Kecamatan Abab Kabupaten Pali
d. Menyiapkan absensi peserta.
e. Berkoordinasi dengan pihak pihak perangkat Desa untuk
kontrak waktu pelaksanaan penyuluhan pemeriksaan rapid test
antibodi dan antigen dalam mendeteksi Covid-19.

2. Pelaksanaan Kegiatan
a. Memperkenalkan diri kepada peserta dan menyampaikan tujuan
b. Menjelaskan materi kepada peserta selama 15 menit
c. Memberi materi pemeriksaan rapid test antibodi dan antigen
dalam mendeteksi Covid-19
d. Peserta diberi kesempatan untuk bertanya terkait materi yang
sudah didapatkan.
e. Memberikan pertanyaan kepada peserta terkait materi yang telah
disampaikan

3. Penutupan
a. Mengucapkan Salam
E. Jadwal Kegiatan
Berisikan jadwal kegiatan implementasi dimulai dari penyusunan kerangka acuan sampai pembuatan laporan kegiatan.
NO KEGIATAN MINGGU I MINGGU II MINGGU III
18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 1 2 3 4 5 6 7
1 KORDINASI
AWAL
2 PENDATAAN

3 ANALISA
MASALAH

4 PERSIAPAN
INPLEMENTASI

5 PENYUSUNAN
PERENCANAAN

6 PERSIAPAN
IMPLENTANIS

7 IMPLENTANSI
SESUAI
KEAHLIAN
PRODI
8 PROTOCOL
PENCEGAHAN
COVID-19
EVALUASI
9 PEMBUATAN
LAPORAN
BAB IV
HASIL DAN LUARAN

A. Peserta
Peserta kegiatan ini adalah masyarakat Desa Pengabuan
Kecamatan Abab Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir

B. Proses kegiatan
Proses kegiatan Praktek Kerja Lapangan Terpadu Adalah Sebagai
berikut :

No Tahap Proses Keterangan


1 Pendahuluan a. Kordinasi dengan kepala
Desa Pengabuan
b. Memperkenalkan diri
c. Mempersiapkan alat yang
akan dipakai saat penyuluhan

2 Proses a. Di awali dengan memberikan


kegiatan surat izin PKLT kepada
kepala Desa Pengabuan
b. Menjelaskan tentang
penyuluhan yang akan
dilakukan
c. Membuat kontak waktu
kepada masyarakat yang akan
dijadikan responden dalam
penyuluhan
d. Melakukan musyawarah
terhadap program kerja kerja
yang akan dilakukan
3 Penutup a. Mengucapkan terimakasih
kepada kepala desa dan
masyarakat Desa Pengabuan
C. Hasil Penilaian Terhadap Masyarakat
Masyarakat Desa Pengabuan sangat antusias diadakannya
penyuluhan tentang edukasi rapid test antibodi dan antigen dalam
mendeteksi Covid-19, sehingga masyarakat lebih mengerti dan paham
tentang pemeriksaan rapid test Covid-19.
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
Berdasarkan pengabdian masyarakat yang dilakukan pada
bulan februari-maret tahun 2021 ini dengan judul “Edukasi Rapid Test
Antibodi dan Antigen dalam Mendeteksi Covid-19”
didapatkan kesimpulan sebagai berikut :
1. Masyarakat Desa Pengabuan wajib mengtahui tentang
pemeriksaan laboratorium
2. Masyarakat Desa Pengabuan wajib paham tentang pemeriksaan
Rapid Test Covid-19
B. Saran
Diharapkan kepada seluruh masyarakat Desa Pengabuan
Kecamatan Abab Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir agar lebih
banyak menambah wawasan terhadap pemeriksaan Covid-19 tidak
hanya rapid test saja namun perlu pengetahuan terhadap perbedaan
pemeriksaan rapid test dan pemeriksaan RT-PCR dalam mendeteksi
Covid-19.
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

1. Lampiran Biodata Mahasiswa


Identitas Diri Pelaksana Kegiatan
A. Identitas Diri
1. Nama lengkap : Via Anjalinia Tambunan
2. Jenis kelamin : Perempuan
3. Program studi : DIV Teknologi Laboratorium Medis
4. Fakultas : Sains dan Teknologi
5. Nim : 51117029
6. Tempat tanggal lahir : Pengabuan, 21 Januari 2021
7. Email : viaanjaliniaaa@gmail.com
8. Nomor Telepon/HP : 081285367516

B. Riwayat Hidup
SMP SMA D3/S1
Nama SMP Negeri 1 SMA Negeri 1 DIV TLM
institusi Tanah Abang Tanah Abang muhammadiyah
Palembang
Jurusan/prodi - IPA DIV TLM
Tahun 2013-2015 2015-2017 2017-2021
masuk-lulus

C. Riwayat Pelatihan
No Jenis Pelatihan Masa Aktif

D. Riwayat Organisasi
No Jenis Pelatihan Masa Aktif
E. Riwayat Seminar Ilmiah
No Jenis Pelatihan Masa Aktif

Semua data yang telah diisikan dan tercantum dalam


biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara
hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian
dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk
memenuhi salah satu persyaratan dalam penyelesaian Praktik Kerja
Lapangan Terpadu Tahun 2021.

Palembang, Maret 2021


Pelaksana,

Via Anjalinia Tbn


NIM: 51117029
2. Lampiran Biodata Dosen Pembimbing
Identitas Diri Dosen Pembimbing 1
3. Lampiran Buku Catatan Harian Pengabdian Masyarakat
BUKU CATATAN HARIAN PENGABDIAN MASYARAKAT
(BCHPM0 PRAKTEK KERJA LAPANGAN TERPADU Ikest
MUHAMMADIYAH PALEMBANG
NOMOR BHCP
TAHUN 2020/2021
Keterangan Pengusul
Judul : Edukasi Rapid Test Antibodi dan Antigen dalam
mendeteksi Covid-19
Pelaksan Kegiatan : Via Anjalinia Tambunan
Fakultas : Sains dan Teknologi
Tahun pelaksana : 2021
Catatan kemajuan pelaksana kegiatan masyarakat
No Tanggal Kegiatan Capaian kemajuan (Berisi data yang
di peroleh, keterangan data, sketsa,
gambar analisis tingkat, dll)
1 18 Kunjungan Secara lisa izin dibeikan untuk
februari kelapangan pelaksanaan kegitan pengabdian
2021 didesa masyarakat
pengabuan
Pendahuluan,
dan
koordinasi
awal
pelaksanaan
2 19-20 Pembagian
februari kuesiner
2021 Covid-19
3 27 Implementasi
februari
2021
Palembang, Maret 2021
Diketahui Diketahui Pelaksana Kegiatan,
Dosen Pembimbing Dosen Pembimbing

Enderia Sari, SST.,M.keb Nurhidayatanti,M.si Via Anjalinia Tbn


51117029
4. Lampiran Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagaian Tugas
Berikut Susunan organisasi tim kegiatan dan pembagian tugas :

No Nama Intasi Jabatan Bidang Alokasi Uraian


Lengkap Ilmu Waktu Tugas
NIM
atau
NIDN
1
2
3

5. Lampiran satuan acara penyuluhan (SAP)


A. Satuan acara penyuluhan (SAP)
Topik : Edukasi Rapid test Antibodi dan Antigen dalam
Mendeteksi Covid-19
Hari/tanggal : Sabtu, 27 februari 2021
Waktu : 13.00 WIB s/d selesai
Penyaji : Via Anjalinia Tbn
Tempat : Balai Desa Pengabuan

B. Tujuan
1. Tujuan umum
Setelah dilakukan penyuluhan tentang “Edukasi Rapid Test
Antibodi dan Antigen dalam mendeteksi Covid-19, diharapkan
masyarakat paham terhadap pemeriksaan rapid test Covid-19
2. Tujuan khusus
Setelah dilakukan penyuluhan tentang “Edukasi Rapid Test
Antibodi dan Antigen dalam mendeteksi Covid-19, mampu
a. Mengetahui pemeriksaan rapid test antibodi
b. Mengetahui pemeriksaan rapid test antigen
c. Mengetahui perbedaan pemeriksaan rapid test dengan RT-
PCR
C. Sasaran
Masyarakat Desa Pengabuan Kecamatan Abab Kabupaten
Penukal Abab Lematang Ilir.

D. Materi (terlampir)
Edukasi Rapid Test Antibodi dan Antigen dalam mendeteksi Covid-19

E. Pelaksana kegiatan
Kegiatan dari pelaksanaan pemberian penyuluhan tentang
Edukasi Rapid Test Antibodi dan Antigen dalam mendeteksi Covid-19
antara lain :
No Pelaksana Waktu Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Sasaran
1 pendahulua 10 a. Memberikan salam Menjawab salam
n menit b. Memperkenalkan
diri
c. Menjelaskan
maksud dan tujuan Menjawab
d. Memberikan Pelayanan
quisioner
2 Penyajian 20 Menjelaskan materi : Mendengarkan
menit 1. Pemeriksaan rapid dengan seksama
antigen
2. Pemeriksaan rapid
antibodi
3. Perbedaan rapid test
dan RT-PCR
1.
3 Evaluasi 10 a. Tanya jawab Partisipasi aktif
menit b. Memberikan
jawaban
4 penutup 5 menit a. Meminta Memberi pesan dan
memberikan kesan kesan
dan pesan
b. Memberi salam Menjawab salam

F. Metode
1. Penyuluhan
2. Diskusi
3. Demontrasi

G. Media
Leaflet Edukasi Rapid Test Antibodi dan Antigen dalam
mendeteksi Covid-19

H. Evaluasi
1. Bagaimana cara pemeriksaan rapid test antibodi ?
2. Bagaiaman cara pemeriksaan rapid test antigen ?
3. Apa saja perbedaan pemeriksaan rapid test dengan
RT-PCR ?
6. Daftar hadir peserta
7. Berita Acara Pengabdian Masyarakat
8. Lampiran Dokumentasi Foto/Vidio Kegiatan
a. Kordinasi awal dengan kepala Desa Pengabuan

b. Pembagian quisioner pada masyarakat


C. Kegiatan implementasi/penyuluhan
c. Leaflet
d. Quisiner rapid test antibodi dan antigen dalam pemeriksaan
Covid-19
1. Sampel apa yang di gunakan untuk pemeriksaan rapid test ?
A. Darah
B. Spuntum
C. Feses
D. Jaringan
2. Berapa lama dibutuhkannya hasil pemeriksaan rapid test ?
A. Seharian
B. Berjam jam
C. 30 menit
D. Kurang lebih 15 menit
3. Rapid test covid-19 hanya merupakan pemeriksaan ?
A. Mendeteksi virus corona
B. Pemeriksaan akhir
C. Skrining/deteksi dini
D. Semua benar
4. Pemeriksaan apa yang cukup akurat dalam mendeteksi covid-19 ?
A. Rapid test antibodi
B. Rapid test antigen
C. RT-PCR
D. Semua benar
5. Apa kesingkatan dari RT-PCR ?
A. Polymerase chain reaction
B. Polimerase cain reaction
C. Polimer chain reaction
D. Polymarase caen reaction
6. Pemeriksaan Rapid test bertujuan untuk mendeteksi apa ?
A. Imunoglobin G dan M dalam darah
B. Genetik virus lewat RNA
C. Imunoglobin G saja
D. Imunoglobin M saja
7. Sampel yang digunakan untuk pemeriksaan RT-PCR ?
A. Darah
B. Spuntum
C. Feses
D. Sampel lendir dalam hidung atau tenggorokan
8. Manfaat rapid test antigen ?
A. Tes Skrining cepat
B. Langsung mendekteksi corona
C. Pemeriksaan akhir
C. Semua salah
9. Langkah yang tepat untuk mencegah virus corona menurut who adalah
sbb, kecuali
A. Mencuci tangan sesering mungkin
B. Hindari menyentuh wajah
C. Hindari keramaian
D. Tidak memakai masker
10. Langkah yang tepat untuk mencegah virus corona menurut who adalah
?
A.Jika sehat tidak usah memakai masker
B. Tidak perlu mencuci tangan setelah memegang uang
C. Boleh menyentuk wajah
D. Hindari bersalaman atau bersentuhan dengan orang lain
Hasil Quisioner dari 20 isian peserta sbb :
No Soal Benar Salah
1 Sampel apa yang di gunakan 20
untuk pemeriksaan rapid
test ?
2 Berapa lama dibutuhkannya 20
hasil pemeriksaan rapid test ?
3 Rapid test covid-19 hanya 20
merupakan pemeriksaan ?
4 Pemeriksaan apa yang cukup 20
akurat dalam mendeteksi
covid-19 ?
5 Apa kesingkatan dari RT- 17 3
PCR ?
6 Pemeriksaan Rapid test 8 10
bertujuan untuk mendeteksi
apa ?
7 Sampel yang digunakan 20
untuk pemeriksaan RT-
PCR ?
8 Manfaat rapid test antigen ? 20
9 Langkah yang tepat untuk 20
mencegah virus corona
menurut who adalah sbb,
kecuali
10 Langkah yang tepat untuk 20
mencegah virus corona
menurut who adalah ?
9. Hasil Tabulasi Data Individu
1. Gambaran Umum Tentang Covid-19 di Masyarakat
No. GAMBARAN UMUM TENTANG COVID 19 DI MASYARAKAT Jumlah %
1 Jawaban SALAH 0 0,0
2 Jawaban BENAR 504 100,0
Jumlah 504 100

GAMBARAN UMUM TENTANG COVID 19 DI MASYARAKAT


600

504
500

400

300
Jumlah

200

100

0
0
Jawaban SALAH Jawaban BENAR
2. Mencuci Tangan
No. MENCUCI TANGAN Jumlah %
1 Jawaban SALAH 40 20,0
2 Jawaban BENAR 160 80,0
Jumlah 200 100

MENCUCI TANGAN
180
160
160

140

120

100
Jumlah

80

60
40
40

20

0
Jawaban SALAH Jawaban BENAR
3. Menggunakan Masker
No. MENGGUNAKAN MASKER Jumlah %
1 Jawaban SALAH 78 39,0
2 Jawaban BENAR 122 61,0
Jumlah 200 100

MENGGUNAKAN MASKER
140
122
120

100

78
80
Jumlah

60

40

20

0
Jawaban SALAH Jawaban BENAR
4. Social Distancing
No. SOSIAL DISTANCING Jumlah %
1 Jawaban SALAH 40 50,0
2 Jawaban BENAR 40 50,0
Jumlah 80 100

SOCIAL DISTANCING
45
40 40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

0
Jawaban SALAH Jawaban BENAR
5. Presentase AIK
a. Pernah Mendengar Muhammadiyah
No
. Pernah mendengar Muhammadiyah Jumlah %
1 Ya 38 95,0
2 Tidak 2 5,0
Jumlah 40 100

PERNAH MENDENGAR MUHAMMADIYAH


40 38

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
2
0
Ya Tidak
b. Mengikuti Acara yang diselenggarakan Muhammadiyah
No Pernah mengikuti Acara yang diselenggarakan oleh
. Muhammadiyah Jumlah %
1 Ya 3 7,5
2 Tidak 37 92,5
Jumlah 40 100

PERNAH MENGIKUTI ACARA YANG DISELENGGARAKAN OLEH


MUHAMMADIYAH
40
37
35

30

25
Jumlah

20

15

10

5 3

0
Ya Tidak
c. Istri Sedang Hamil Membaca Zikir
No
. Istri sedang hamil apakah dituntun membaca Zikir Jumlah %
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

ISTRI HAMIL DITUNTUN MEMBACA ZIKIR


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak
d. Bisa Membaca Al-Quran
No
. Bisa Membaca Al Quran Jumlah %
1 Ya 40 100,0
3 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

BISA MEMBACA AL QURAN


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak
e. Bayi Baru Lahir di Azankan
No
. Bayi baru lahir apakah diaankan Jumlah %
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

BAYI BARU LAHIR DIAZANKAN


45

40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

0
Ya Tidak
f. Mensholatkan Jenazah dengan Doa yang Sesuai
No
. Bisa mensholatkan janazah dengan doa yang sesuai Jumlah %
1 Ya 25 62,5
2 Tidak 15 37,5
Jumlah 40 100

BISA MENSHOLATKAN JENAZAH DENGAN DOA YANG SESUAI


30

25
25

20

15
Jumlah

15

10

0
Ya Tidak
g. Menggunakan Masker Saat ke Masjid
No
. Menggunakan masker saat pergi ke masjid Jumlah %
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

MENGGUNAKAN MASKER SAAT PERGI KE MASJID


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak
h. Ada Cuci Tangan dan Handsanitizer di Masjid
No
. Apakah ada cuci tangn atau Hand sanitizer di sepan masjid Jumlah %
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

ADA CUCI TANGAN DAN HANDSANITIZER DIDEPAN MASJID


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak
i. Poster atau Baleho depan Masjid
No
Jumlah %
. Ada poster atau Baleho protokoler kesehatan didepan masjid
1 Ya 33 82,5
2 Tidak 7 17,5
Jumlah 40 100

ADA POSTER ATAU BALEHO PROTOKOLER KESEHATAN DIDEPAN MASJID


35 33

30

25

20
Jumlah

15

10
7

0
Ya Tidak
j. Pengaturan Jarak Saat di Masjid
No
. Apakah Ada pengaturan jarak dalammelakukansholat di masjid Jumlah %
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 C

ADA PENGATURAN JARAK DALAM MELAKUKAN SHOLAT DI MASJID


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak
k. Jamaah Sedang Flue, Demam, Batuk, untuk tidak Hadir di Masjid
No
. Adakah jamaah sedang flu, demam,batuk untuk tidak hadir dimasjid Jumlah %
1 Ya 3 7,5
2 Tidak 37 92,5
Jumlah 40 100

HIMBAUAN PENGURUS MASJID UNTUK JAMAAH YANG DEMAM, BATUK,


FLU UNTUK TIDAK KEMASJID
40
37
35

30

25
Jumlah

20

15

10

5 3

0
Ya Tidak
6. Presentase TLM
a. Pernah melakukan pemeriksaan darah selaa pandemi
No
. Pernah melakukan pemeriksaan darah selama Pandemi Jumlah %
1 Ya 3 7,5
2 Tidak 37 92,5
Jumlah 40 100
PERNAH MELAKUKAN PEMERIKASAAN DARAH SELAMA PANDEMI
40
37
35

30

25
Jumlah

20

15

10

5 3

0
Ya Tidak

b. Melakukan donor darah


No
. Pernah melakukan donor darah Jumlah %
1 Ya 0 0,0
2 Tidak 40 100,0
Jumlah 40 100
PERNAH MELAKUKAN DONOR DARAH
45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak

c. Pemeriksaan laboratorium
No
. Pernah melakukan test Laboratorium Jumlah %
1 Ya 3 7,5
2 Tidak 37 92,5
Jumlah 40 100
PERNAH MELAKUKAN TEST LABORATORIUM
40
37
35

30

Jumlah 25

20

15

10

5 3

0
Ya Tidak

d. Tes swab Covid-19


No. Pernah Melekukan test swab covid-19 Jumlah %
1 Ya 0 0,0
3 Tidak 40 100,0
Jumlah 40 100
PERNAH MELAKUKAN TEST SWAP COVID-19
45
40
40

35

30

Jumlah 25

20

15

10

5
0
0
ja Tidak

e. Rapid test antibodi covid-19


No
. Pernah melakukan rapid test anti body covid-19 Jumlah %
1 Ya 0 0,0
2 Tidak 40 100,0
Jumlah 40 100
PERNAH MELAKUKAN RAPID TEST ANTI COVID-19
45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak

f. Test antigen Covid-19


No
. Pernah melakukan test Antigent covid-19 Jumlah %
1 Ya 0 0,0
2 Tidak 40 100,0
Jumlah 40 100

PERNAH MELAKUKAN TEST ANTIGEN COVID-19


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak

g. Terbiasa mencuci tangan sebelum sesudah melakukan kegiatan


No
. Terbiasa mencuci tangan sebelum dan sedudah melakukan kegiatan Jumlah %
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

TERBIASA MENCUCI TANGAN SEBELUM DAN SESUDAH MEAKUKAN KEGIATAN


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak

h. Apakah bakteri atau virus dapat menyebabkan menurunnya imun


No
. Apakah bakteri atau virus dapat menyebabkan menurunnya Imum Jumlah %
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

BAKTERI ATAU VIRUS DAPAT MENYEBABKAN MENURUNNYA IMUM


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak

i. Mengetahui bahaya jika terinfeksi bakteri


No
Jumlah %
. Mengetahui bahaya jika terinfeksi baKteri
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

MENGETAHUI BAHAYA JIKA TERINFEKSI BAKTERI


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak

j. Bakteri makanan dapat menyebabkan diare


No Bakteri makanan dapat menyebabkan diare Jumlah %
.
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

BAKTERI MAKANAN DAPAT MENYEBABKAN DIARE


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak

k. Apakah antibitok yang diberikan dokter hanya diminum sekali saja


No
. Apakah anti biotik yang diberikan dokter hanya diminum sekali saja Jumlah %
1 Ya 0 0,0
2 Tidak 40 100,0
Jumlah 40 100

ANTI BIOTIK YANG DIBERIKAN DOKTER HANYA DIMAKAN SEKALI SAJA


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak
l. Kecaicangan dapat menginfeksi semua umur
No. Kecacingan dapat menginfeksi semua umur Jumlah %
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

KECACINGAN DAPAT MENGINFEKSI SEMUA UMUR


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak
m. Tidak mencuci tangan dengan benar bisa menyebabkan kecacingan
No
Jumlah %
. Tidak mencuci tangan degan benar bisa menyebabkan cacingan
1 Ya 38 95,0
2 Tidak 2 5,0
Jumlah 40 100

TIDAK MENCUCI TANGAN DENGAN BENAR BISA MENYEBABKAN CACINGAN


40 38

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
2
0
Ya Tidak

Axis Title
n. Penyakit yang diakibatkan oleh jamur menular
No
. Penyakit yang diakibatkan oleh jamur menular Jumlah %
1 Ya 40 100,0
2 Tidak 0 0,0
Jumlah 40 100

PENYKIT YANG DIAKIBATKAN OLEH JAMUR MENULAR


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak
o. Mengkonsumsi daging yang kurang matang berbahaya bagi tubuh
No
. Mengkonsumsi daging yang kurang matang berbahaya bagi tubuh Jumlah %
1 Ya 0 0,0
2 Tidak 40 100,0
Jumlah 40 100

MENGKONSUMSI DAGING YANG KURANG MATANG BERBAHAYA BAGI TUBUH


45
40
40

35

30

25
Jumlah

20

15

10

5
0
0
Ya Tidak

Anda mungkin juga menyukai