Anda di halaman 1dari 11

E. NCP Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang dari Kebutuhan Tubuh b/d Faktor Biologis.

Diagnosa Perencanaan
Implementasi Evaluasi
Keperawatan Tujuan (NOC) : Intervensi (NIC) Rasional
Ketidakseimbangan Setelah dilakukan Pemberian Nutrisi 1. Untuk mengetahui Senin, 05 April 2021 Senin, 05 April 2021
Nutrisi Kurang dari tindakan Total Parenteral apakah Klien
Pukul 08.30 WIB Pukul 08.35 WIB
Kebutuhan Tubuh keperawatan 2x24 (1200) menunjukkan
berhubungan dengan jam pasien kembali tanda dan
Faktor Biologis. diharapkan 1. Monitor tanda- gejala kekurangan 1. Memonitor tanda- S:
kebutuhan tanda vital. nutrisi. tanda vital. Klien mengatakan
metabolik tidak 2. Kaji adanya alergi 2. Untuk mengetahui
menyimpang dengan makanan. kebutuhan badan terasa lemas dan
kriteria hasil : metabolik yang hanya berbaring di
Manajemen Nutrisi harus dikonsumsi
Status Nutrisi (1100) Klien. tempat tidur..
(Dito)
(1004) 3. Mengedukasi Klien
1. Anjurkan Klien
1. Asupan Gizi untuk memantau supaya mengerti O:
Normal. kalori dan asupan tentang kebutuhan
2. Asupan makanan. nutrisi yang harus  Tanda-tanda vital :
Makanan dilakukan sehingga TD = 100/60 mmHg
Normal. proses sehat klien
3. Asupan Cairan semakin tercapai. RR = 21x/i
Normal. N = 78x/I
4. Rasio Berat
Badan T = 36,2oC
Normal.
5. Hidrasi tidak
menyimpang.

(Dito)

Senin, 05 April 2021 Senin, 05 April 2021


Pukul 08.36 WIB Pukul 08.40 WIB
1. Mengkaji adanya S:
alergi makanan. Klien mengatakan tidak
nafsu makan hanya bisa
habis ½ porsi.
O:
(Dito)
1. Klien tampak lemas.
2. Mukosa bibir Klien
tampak kering.

(Dito)
Senin, 05 April 2021 Senin, 05 April 2021
Pukul 08.41 WIB Pukul 09.10 WIB
1. Menganjurkan Klien S:
untuk memantau 1. Klien mengatakan
kalori dan asupan sudah mengikuti
makanan. anjuran dokter.
2. Keluarga Klien
mengatakan sudah
memberikan asupan
(Dito)
kalori dan makan
yang cukup kepada
Klien
O:
1. Klien tampak
mengerti.

(Dito)
Catatan Perkembangan Dx. 1 Hari ke-1
SOAP Implementasi Evaluasi
Selasa, 06 April 2021 Selasa, 06 April 2021 Selasa, 06 April 2021
Pukul 08.00 WIB Pukul 08.07 WIB Pukul 08.10 WIB

S: 1. Memonitor tanda-tanda vital. S:


1. Klien mengatakan badannya masih Klien mengatakan badannya masih lemah
lemah dan hanya bisa duduk di dan hanya bisa duduk di tempat tidur
tempat tidur.
2. Klien mengatakan tidak nafsu makan O:
(Dito)
hanya bisa habis ½ porsi.
3. Klien mengatakan sudah mulai ingin 1. Tanda-tanda vital :
lebih memperhatikan asupan
TD = 100/60 mmHg
makanannya.
O: RR = 21x/i
1. Tanda-tanda vital : N = 78x/I
TD = 110/60 mmHg T = 36,2oC
RR = 23x/i
N = 72x/I
T = 36,7oC
(Dito)
2. Klien tampak lemas
Selasa, 06 April 2021
A : Masalah teratasi sebagian.
P : Melanjutkan Intervensi. Pukul 08.11 WIB Selasa, 06 April 2021
Pukul 08.15 WIB
1. Mengkaji adanya alergi makanan.
S:

Klien mengatakan tidak nafsu makan


(Dito) hanya bisa habis ½ porsi.

O:

1. Klien tampak lemas.


2. Mukosa bibir Klien tampak kering.

(Dito)

Selasa, 06 April 2021

Selasa, 06 April 2021


Pukul 08.15 WIB Pukul 08.20 WIB
1. Menganjurkan Klien untuk S:
memantau kalori dan asupan 1. Klien mengatakan sudah mengikuti
makanan. anjuran dokter.
2. Keluarga Klien mengatakan sudah
memberikan asupan kalori dan makan
yang cukup kepada Klien
(Dito)
O:
1. Klien tampak mengerti.

(Dito)
F. NCP Perfusi Perifer Tidak Efektif b/d Penurunan Konsentrasi Hb
Diagnosa Perencanaan
Implementasi Evaluasi
Keperawatan Tujuan (NOC) : Intervensi (NIC) Rasional
Perfusi Perifer Tidak Setelah dilakukan Pencegahan 1. Untuk mengetahui Kamis, 08 April 2021 Kamis, 08 April 2021
Efektif berhubungan tindakan Sirkulasi (4070) intake dan output
Pukul 07.15 WIB Pukul 07.20 WIB
dengan Penurunan keperawatan 2x24 cairan.
Konsentrasi Hb jam pasien 1. Pertahankan 2. Untuk
diharapkan tidak hidrasi yang mengedukasi Klien 1. Mempertahankan S:
ketidakefektifan cukup. supaya memiliki hidrasi yang
perfusi jaringan 2. Berikan gaya hidup sehat. 1. Klien mengtakan
teratasi dengan informasi 3. Untuk mengetahui cukup.
mengenai cara kepala terasa
kriteria hasil : jumlah
berhenti merokok Hemoglobin dalam pusing.
Hidrasi (0602) pada Klien. taraf normal. 2. Klien mengatakan
1. Tidak ada Peningkatan Perfusi (Dito) mata terasa
peningkatan Serebral (2550)
nitrogen berkunang-kunang
ureum darah. 3. Monitor O:
Keparahan oksigenasi
Kehilangan Darah jaringan. Tanda-tanda vital :
(0413)
 Klien tampak
2. Tidak ada
penurunan lesu dan lemas.
hemoglobin.  Telapak tangan
Status Sirkulasi klien tampak
(0401) pucat.
3. Tekanan darah  Muka tampak
sistol dan
pucat.
diastol dalam
kisaran
normal.

(Dito)

Kamis, 08 April 2021


Kamis, 08 April 2021 Pukul 07.35 WIB
Pukul 07.21 WIB S:
1. Memberikan Klien mengatakan akan
informasi
berhenti merokok
mengenai cara
berhenti merokok O:
pada Klien.
 Klien tampak
lemas.
 Mukosa bibir
(Dito)
Klien tampak
kering.

(Dito)

Kamis, 08 April 2021


Kamis, 08 April 2021 Pukul 07.40 WIB
Pukul 07.36 WIB S:-
1. Monitor oksigenasi O:
jaringan.  Klien tampak lesu
dan lemas.
 Hb : 26,3 g/DL

(Dito)

(Dito)

Anda mungkin juga menyukai