Anda di halaman 1dari 20

LAPORAN AKHIR

KULIAH KERJA NYATA TA.2020/2021


SEBAGAI RELAWAN PENGUATAN DATA
MELALUI APLIKASI INARISK

Oleh :
SILVIA LESTARI
NPM 717.6.2.0920

UNIVERSITAS WIRARAJA
2020

i
HALAMAN PENGESAHAN

Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tahun Akademik 2020/2021 dengan tema “MENGABDI
UNTUK PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN COVID-19 MELALUI MERDEKA BELAJAR”
sebagai Relawan Penguatan Data melalui aplikasi InaRISK.
Laporan akhir ini dibuat untuk memenuhi persyaratan kelulusan Kuliah Kerja Nyata (KKN)
TA.2020/2021 yang dilaksanakan pada tanggal 03 s.d 22 Agustus 2020.
Telah disahkan pada tanggal 19 Agustus 2020.

Dosen Pembimbing Lapang,

Emdat Suprayitno, S.Kep, Ns., M.Kep.

NIDN.0705128704

ii
KATA PENGANTAR

Puji Syukur kehadirat Allah SWT atas berkat Rahmat dan Karunia Nya yang telah diberikan,
sehingga dapat menyelesaikan Laporan akhir ini dengan tema “MENGABDI UNTUK
PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN COVID-19 MELALUI MERDEKA BELAJAR”. sebagai
Relawan Penguatan Data melalui aplikasi InaRISK.laporan akhir ini disusun sebagai salah satu
syarat pemenuhan kelulusan Kuliah Kerja Nyata (KKN) TA.2020/2021 Fakultas Ilmu Kesehatan,
Prodi Keperawatan, Sumenep.
Penulis menyadari dalam penyusunan laporan akhir ini tidak akan selesai tanpa
bantuan dari berbagai pihak. Karena itu pada kesempatan ini kami ingin mengucapkan terima
kasih kepada:
1. Bapak Emdat Suprayitno,S.Kep.,Ns.,M.Kep.selaku Dosen Pembimbing Lapangan Fakultas
Ilmu Kesehatan Universitas Wiraraja Sumenep.
2. Mahasiswa Prodi S1 Keperawatan 6B Angkatan 2017 terima kasih atas bantuan serta
motivasinya dalam penyusunan laporan akhir ini.
3. Serta pihak lain yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu atas bantuannya secara
langsung maupun tidak langsung sehingga Proposal ini dapat terselesaikan dengan baik.
Penulis menyadari bahwa laporan akhir ini masih terdapat banyak kekurangan dan jauh dari
kata sempurna karna keterbatasan waktu dan tenaga,sumber pustaka,saran dan kritik dari
pembaca sangat membantu untuk langkah penyusunan selanjutnya.

Sumenep,19 Agustus 2020

Silvia Lestari

iii
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN.............................................................................................................ii

KATA PENGANTAR.......................................................................................................................iii

BAB I.............................................................................................................................................5

PENDAHULUAN............................................................................................................................5

1.1 Hasil Pendataan personal InaRISK.....................................................................................5

1.2 Hasil Pendataan keluarga inti InaRISK................................................................................6

1.3 Hasil Pendataan keluarga Dasawisma InaRISK...................................................................8

BAB II..........................................................................................................................................14

HASIL PENGISIAN KUESIONER GOOGLE FORM PADA LAMAN....................................................14

2.1 Hasil screenshot lembar pertama.....................................................................................14

2.2 Hasil screenshot lembar terakhir......................................................................................14

BAB III.........................................................................................................................................15

PENUTUP....................................................................................................................................15

3.1 Kesimpulan.......................................................................................................................15

3.2 Saran................................................................................................................................15

DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................................................16

LAMPIRAN..................................................................................................................................17

iv
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Hasil Pendataan personal InaRISK

NAMA :Silvia Lestari


NPM :717.6.2.0920
PRODI : S1 Ilmu Keperawatan
DOSEN PEMBIMBING LAPANG :Emdat Suprayitno,S.Kep.,Ns.,M.Kep.

PENDATAAN PERSONAL (SELF ASSESMENT) Keterangan*)

Waktu Minggu,02 Agustus 2020 Hari & Tanggal


Pengisian
Lama Waktu Menit / Jam /
7 menit/ jam 07:49/Minggu
Pengisian Hari
Awalnya saya merasa kebingungan saat
pertama kali membuka aplikasi InaRISK saya
Kendala Saat kurang paham saat pembekalan namun setelah
Pengisian saya bertanya kepada DPL dan teman saya ,
saya sudah lebih pahami saat mengisi inarisk
tidak kebingungan lagi.
Sangat bermanfaat sekali karna kita mengetahui
Deskripsi / Narasi
penilaian diri kita seberapa resikonya diri kita
terpapar terhadap virus COVID-19 melalui
Manfaat
kosioner dari aplikasi inarisk dan kita diberi
Aplikasi Inarisk
rekomendasi untuk lebih waspada terhadap
virus ini sesuai dengan pertanyaan yang kita
jawab.

Saran / jika saya selesai mengisi data langsung


Masukan dimasukkan ke penilaian sebelumnya.
Status Laporan 02 Agustus 2020 Tgl Kirim Laporan

v
Bukti Pengisian
Screenshots
Data

1.2 Hasil Pendataan keluarga inti InaRISK

PENDATAAN KELUARGA (INTI) Keterangan*)

Nama Kepala
HARTONO Cukup Jelas
Keluarga

Utara Kebun Kelapa,rt05/rw03, desa kalianget


Alamat Tinggal Cukup Jelas
barat,kecamatan kalianget,kab.Sumenep.

saya memanggil ayah ibu dan adik saya , karna


saya tinggal bersama dengan mereka , setelah
terkumpul saya memberi tau kalau saya Deskripsi /
Proses / Teknik
mendapat tugas KKN dari kampus untuk Narasi / Foto /
Sosialisasi
menanyakan bebarapa pertanyaan yang saya Video
akan bacakan melalui aplikasi inarisk, dimulai
dari ayah kemudian ibu setelah itu adik saya.
Waktu Pengisian Minggu,02 Agustus 2020 Hari & Tanggal

Lama Waktu Menit / Jam /


10 menit/jam:(08:18)/Minggu
Pengisian Hari

Kendala Saat Kedua orang tua saya menjawab dengan lancar Deskripsi /
Pengisian dan mereka tau adanya covid, cara mencegah Narasi
dan dampaknya . dibandingkan dengan adik
saya kurang paham dan lancar dalam menjawab

vi
pertanyaan dari saya.namun saya tetap
membantunya sambil menjelaskan pertanyaan
yang diberikan.
Tentu bermanfaat sekali karna keluarga saya
semakin tau seberapa resikonya mereka
Manfaat Aplikasi terpapar oleh virus covid ini , dan saya
Inarisk menjelaskan apa saja saran yang diberikan oleh
aplikasi inarisk untuk mereka sesuai dengan
pertanyaan yang mereka jawab.
jika saya selesai mengisi data langsung
Saran / Masukan
dimasukkan ke penilaian sebelumnya.
Status Laporan Tgl Kirim
02 Agustus 2020
Pendataa Laporan

Bukti Pengisian
Screenshots
Data Inarisk

Bukti hasil screenshot ibu saya(Sahwati)

vii
Bukti hasil screenshot adik saya (izza fadilah)

1.3 Hasil Pendataan keluarga Dasawisma InaRISK

PENDATAAN KELUARGA (DASAWISMA) Keterangan*)

Nama Kepala Keluarga MOH.LAMRI Cukup Jelas


Dusun Kebun Kelapa,RT05/RW03,desa
1
Alamat Tinggal kaliangetbarat,kecamatan
kalianget,kab.sumenep,jawa timur.

Nama Kepala Keluarga MOH.ZAINI


Dusun Kebun Kelapa,RT05/RW03,desa
2
Alamat Tinggal kaliangetbarat,kecamatan
kalianget,kab.sumenep,jawa timur.

3 Nama Kepala Keluarga ACH.WITO WIDODO

viii
Dusun Kebun Kelapa,RT05/RW03,desa
Alamat Tinggal kaliangetbarat,kecamatan
kalianget,kab.sumenep,jawa timur.
Nama Kepala Keluarga MASYHUDI

Dusun Kebun Kelapa,RT05/RW03,desa


4
Alamat Tinggal kaliangetbarat,kecamatan
kalianget,kab.sumenep,jawa timur.
Nama Kepala Keluarga BENY CANDRA ARISANDI

Dusun Kebun Kelapa,RT05/RW03,desa


5
Alamat Tinggal kaliangetbarat,kecamatan
kalianget,kab.sumenep,jawa timur.
Nama Kepala Keluarga ACH.ALWI

Dusun Kebun Kelapa,RT05/RW03,desa


6
Alamat Tinggal kaliangetbarat,kecamatan
kalianget,kab.sumenep,jawa timur.
Nama Kepala Keluarga IMAM SYAKRANI

Dusun Kebun Kelapa,RT05/RW03,desa


7
Alamat Tinggal kaliangetbarat,kecamatan
kalianget,kab.sumenep,jawa timur.
Nama Kepala Keluarga SAHIRUDDIN

Jl.Sartika,RT07/RW04,desa kalianget
8
Alamat Tinggal barat,kec kalianget,kab sumenep, jawa
timur.
Nama Kepala Keluarga RAHMAN

Dusun sempangan, RT06/RW04,Desa


9
Alamat Tinggal kalianget barat, kec.kalianget,kab
sumenep,jawatimur.
Nama Kepala Keluarga RUDIANSYAH
1 Dusun sempangan, RT06/RW04,Desa
0 Alamat Tinggal kalianget barat, kec.kalianget,kab
sumenep,jawatimur

ix
Saya mendatangi rumah perkepala keluarga
secara bergilir dengan memakai masker ,
hand sanitezer dan tak lupa juga jarak
dengan setiap kepala keluaraga,sebelumnya
saya menjelaskan tujuan saya mendatangi
rumah mereka yaitu saya sedang melakukan
tugas KKN dari kampus dimana nanti saya
membutuhkan kartu keluarga, dan akan
menayakan beberapa pertanyaan, untuk
teknik sosialisasinya saya menggunakan
sosialisasi informal saya melakukan
sosialisasi dengan keluarga dan tetangga
dekat saya dengan memberikan pertanyaan
Proses / Teknik Deskripsi /
sesuai inarisk yang saya bacakan jika ada
Sosialisasi Narasi
kepala keluarga yang kurang paham atau
kurang jelas dengan pertanyaan saya, maka
saya akan mengulagi pertanyaan tersebut.
namun, ada tiga kepala keluarga yaitu
Ach.alwi dan Imam syakrani, rudiansyah
yang saya tanyakan lewat telfon karna
beliau ada di jakarta dan semua kepala
keluarga menjawab pertanyaan saya dengan
sangat baik.saya juga menyampaikan apa
saja rekomendasi yang disampaikan melalui
aplikasi inarisk kepada masing masing
kepala keluarga sesuai dengan pertanyaan
yang mereka jawab.
Untuk kepala keluarga nomor Urut:

1-4 Minggu,02 Agustus 2020 Hari &


Waktu Pengisian
5-8 Senin ,03 Agustus 2020 Tanggal

9-10 Rabu ,19 Agustus 2020

x
Lama Waktu Menit / Jam /
Masing-masing KK sekitar 10 menit
Pengisian Hari

pada saat saya mendatangi rumah


perkepala keluarga kadang ada yang masih
Kendala Saat kerja dan untuk kepala keluarga yang
Pengisian dijakarta kadang keputus-putus oleh
jaringan sehingga harus menelfon kembali
sampai pertanyaan terselesaikan.

Tentu bermanfaat sekali karna kepala


Deskripsi /
keluarga semakin tau seberapa resikonya
Narasi
mereka terpapar oleh virus covid ini , dan
Manfaat Aplikasi
saya menjelaskan apa saja saran yang
Inarisk
diberikan oleh aplikasi inarisk untuk mereka
sesuai dengan pertanyaan yang mereka
jawab.
jika saya selesai mengisi data langsung
Saran / Masukan
dimasukkan ke penilaian sebelumnya.
Tgl Kirim
Status Laporan Tanggal ,02,03,19 Agustus 2020.
Laporan

Bukti Pengisian Data Inarisk Dasawisma

Bukti KK-1 Bukti KK-2

xi
Bukti KK-3 Bukti KK-4

Bukti KK-5 Bukti KK-6

Bukti KK-7 Bukti KK-8

xii
Bukti KK-9 Bukti KK-10

xiii
BAB II

HASIL PENGISIAN KUESIONER GOOGLE FORM PADA LAMAN

2.1 Hasil screenshot lembar pertama

2.2 Hasil screenshot lembar terakhir

xiv
BAB III

PENUTUP

3.1 Kesimpulan

Laporan yang telah kami laksanakan akhirnya dapat berjalan dengan baik dan
lancar. Meskipun terdapat beberapa faktor kendala baik secara teknis maupun non
teknis, namun semuanya itu dapat kami lalui berkat bantuan dari anggota kepala
keluarga dan semua pihak yang bersedia untuk membantu.
Keberadaan Kuliah Kerja Nyata di Desa kalianget barat, Kecamatan kalianget,
Kab. Sumenep telah membuahkan sebuah hubungan terjalinnya tali silaturahim antar
mahasiswa KKN dan warga setempat.
Sebelumnya mereka tidak memakai masker ketika bepergian namun perlahan
mereka sudah menggunakan masker, awalnya mereka tidak mencuci tangan tapi
sudah mulai ada perubahan mencuci tangan ketika masuk keluar rumah ataupun
berada ditempat umum sudah mulai menjaga jarak.

3.2 Saran

a. Kepada masyarakat hendaknya bekerjasama dalam mencegah covid jika memang


ada anggota masyarakat yang dicurigai terkena covid segera lapor kepada ketua RT
agar melakukan pemeriksaan karna disekitar rumah banyak pendatang dari luar
kota namun mereka tidak melakukan karantina mandiri.
b. Kepada DPL lebih memberikan informasi mengenai tugas laporan akhir agar tidak
merasa kebingungan diperjelas apa saja yang perlu dimasukkan dalam laporan
akhir nanti seperti hasil dokumentasi dll,agar sama antar kelompok.
c. Kepada kepala desa pemberian bantuan berupa ember cuci tangan masih belum
merata pembagiannya di setiap rumah .
d. Agendakan Penyemprotan desinfektan antar rumah setiap bulan sekali sekali
secara rutin.
e. Kepada aparat pemerintah himbauan kepada seluruh masyarakat agar tidak
menggelar hajatan di tengan pandemi karna beresiko terpapar covid, karna di desa
saya sudah mulai ada hajatan yang mengundang banyak orang.

xv
f. Kepada kampus unija sudah sangat membantu selama proses penyusunan laporan
dengan pembagian kuota setiap individu dan dana senilai 1.000.000 setiap
kelompok.

xvi
DAFTAR PUSTAKA

GUGUS TUGAS PERCEPATAN PENANGANAN COVID-19 “PANDUAN INARISK PERSONAL_SELF


ASSESSMENT”.

GUGUS TUGAS PERCEPATAN PENANGANAN COVID-19 “PANDUAN INARISK KELUARGA_SELF


ASSESSMENT”.

TIM KKN UNIVERSITAS WIRARAJA.(2020).”MENGABDI UNTUK PENCEGAHAN DAN


PENANGGULANGAN COVID-19 MELALUI MERDEKA BELAJAR”.

https://bit.ly/KKNWIRARAJA2020/

http://kkn.lppmwiraraja.ac.id/informasi.php

https://www.youtube.com/watch?v=WeR0oRRo2GA&feature=youtu.be

xvii
LAMPIRAN

Dokumentasi hasil foto KK

Foto KK Moh lamri Foto KK-2

Foto KK-3 Foto KK-4

Foto KK-5 Foto KK-6

xviii
Foto KK-7 Foto KK-8

Foto KK-9 Foto KK-10

xix
xx

Anda mungkin juga menyukai