Anda di halaman 1dari 1

Laboratorium Bahan Galian Sie.

Petrologi 2014

SYENIT

Syenit adalah batuan beku asam intrusif yang artinya batuan syenit terbentuk
di dalam permukaan bumi, bersifat asam karena magma yang membentuk batuan
syenit adalah magma yang bersifat asam. Batuan syenit kadar asam kuarsanya hampir
sama dengan diorite dan mineral penyusunnya adalah soda potash, feldspar, sedikit
hornblende, biotit dan augit. Keterdapatan biotit cuma sedikit karena si magma yang
membentuk batuan syenit lebih memilih untuk membentuk feldspar disbanding biotit
jadi keterdapatan biotit pada batuan syenit hanya sedikit. Syenit juga disebut batuan
beku plutonik.

Batuan beku syenit punya butir yang kasar. Komposisi batuan beku syenit
sama seperti granit tapi kuarsa yang tedapat dalam batuan ini hanya sedikit (<5%).
Komponen feldspar yang dominan dalam batuan beku syenit adaah orthoclase,
sedangkan plagioklas, hornblende, dan biotit hanya sedikit (<10%). Warna yang
cerah dari syenit berasal dari orthoclase karena orthoclase mempunyai cirri warnanya
abu-abu sampai merah daging, hal itu yang menyebabkan warna dari batuan beku
syenit berwarna cerah.

Nama : Alfi Hasna Anggrahini


NIM :111.130.009
Plug : 6
Page 1

Anda mungkin juga menyukai