Anda di halaman 1dari 13

SILABUS TEMATIK KELAS IV

Tema 2 : Selalu Berhemat Energi


Subtema 3 : Energi Alternatif
Mata Kompetensi Dasar Indikator Materi Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi Sumber Belajar
Pelajaran Pembelajaran Waktu
Pendidikan 1. Menerima, menjalankan 1.1 Mematuhi ajaran agama  Menganalisis • Mendiskusikan Sikap: 24 JP  Buku Guru
Pancasila dan dan menghargai ajaran yang dianutnya. pelaksanaaan pelaksanaan hak dan • Jujur  Buku Siswa
Kewarganegaraan agama yang dianutnya. 1.2.1 Menunjukan hak dan hak dan kewajiban dari masyarakat • Disiplin  Aplikasi Media
1.2 Menghargai kewajiban kewajiban sebagai kewajiban. di lingkungannya dengan • Tanggung SCI
dan hak warga amanah warga  Pelaksanaaan benar terkait hemat energi Jawab  Internet
masyarakat dalam masyarakat dalam hak dan • Santun  Lingkungan
kehidupan sehari-hari kehidupan sehari-hari. kewajiban • Peduli
dalam menjalankan 2.1 Menerapkan perilaku pada • Percaya diri
agama. jujur, disiplin, tanggung masyarakat. • Kerja Sama
2. Menunjukkan perilaku jawab, santun, peduli,  Hak dan
jujur, disiplin, tanggung dan percaya diri dalam kewajiban Jurnal:
jawab, santun, peduli, berinteraksi dengan sebagai warga • Catatan
dan percaya diri dalam keluarga, teman, dan masyarakat pendidik
berinteraksi dengan guru. dalam tentang sikap
keluarga, teman, guru 2.2.1 Mematuhi hak dan kehidupan peserta didik
dan tetangganya. kewajiban sebagai sehari-hari. saat di sekolah
2.2 Menunjukkan sikap amanah warga maupun
disiplin dalam masyarakat dalam informasi dari
memenuhi kewajiban kehidupan sehari-hari. orang lain
dan hak sebagai warga 3.4.1 Menjelaskan hak dan Penilaian Diri:
masyarakat sebagai kewajiban sebagai • Peserta didik
wujud cinta tanah air warga masyarakat dalam mengisi daftar
3.2 Mengidentifikasi kehidupan sehari-hari. cek tentang
pelaksanaan kewajiban 4.4.1 Mengomunikasikan sikap peserta
dan hak sebagai warga pentingnya didik saat di
masyarakat dalam melaksanakan hak dan rumah, dan di
kehidupan sehari-hari kewajiban sebagai sekolah
4.2 Menyajikan hasil warga masyarakat dalam
identifikasi pelaksanaan kehidupan sehari-hari. Pengetahuan
kewajiban dan hak Tes tertulis
sebagai warga • Mengamati
masyarakat dalam kegiatan
kehidupan sehari-hari hemat energi
Bahasa Indonesia 3.1 Mencermati gagasan 3.1.1 Menemukan gagasan  Langkah- • Membaca teks tentang masyarakat
pokok dan gagasan pokok dan gagasan langkah ayo hemat energi sekitar.
pendukung yang pendukung yang pembuatan • Membaca teks/gambar/ • Memahami
diperoleh dari teks lisan, diperoleh dari teks layang-layang. paparan tentang tinggi rendah
tulis, atau visual visual.  Membuat peta ketersediaan sumber nada dan
3.4 Membandingkan teks 3.4.1 Mempraktikkan teks pikiran energi dari alam yang tempo.
petunjuk penggunaan petunjuk yang dibaca. mengenai terbatas •Mendiskusikan
dua alat yang sama dan 4.1.1 Menyajikan gagasan perubahan • Membaca teks/gambar/ pelaksanaan
berbeda. pokok dan gagasan bentuk energi paparan tentang energi hak dan
4.1 Menata informasi yang pendukung yang alternatif alternatif kewajiban dari
didapat dari teks diperoleh dari teks dalam • Membuat teks petunjuk masyarakat di
berdasarkan visual. kehidupan hemat energi sesuai lingkungannya
keterhubungan 4.4.1 Mempraktikkan teks sehari-hari. dengan masalah yang .
antargagasan ke dalam petunjuk berdasarkan  Cara membuat ditemukan di lingkungan •Mendiskusikan
kerangka tulisan kegiatan arus listrik • Membaca teks informasi hak dan
4.4 Menyajikan petunjuk sederhana dan melakukan percobaan kewajiban
penggunaan alat dalam menggunakan tentang sumber energi masyarakat
bentuk teks tulis dan kentang. alternatif dari kentang terhadap
visual menggunakan  Membuat yang mampu lingkungan.
kosakata baku dan poster hemat menghasilkan arus listrik •Mengidentifika
kalimat efektif energi. bertegangan rendah si karakteristik
 Membuat teks ruang dan
petunjuk pemanfaatan
tentang sumber daya
menghemat alam di
energi. lingkungan
 Contoh-contoh sekitar mereka
menghemat • Mengamati
energi dalam teks lagu,
kehidupan mengidentifik
sehari-hari. asi,
 Gagasan mengamati
pokok dan contoh yang
gagasan diberikan
pendukung. guru, berlatih
dan
Ilmu Pengetahuan 3.5 Mengidentifikasi 3.5.1 Mengidentifikasi  Manfaat • Menyajikan laporan
menyanyikan
Alam berbagai sumber energi, manfaat kentangsebagai energi dalam bentuk peta pikiran
lagu Maju Tak
perubahan bentuk sumber energi alternatif bagi hasil pengamatan tentang
Gentar dengan
energi, dan sumber alternative dalam kehidupan perubahan bentuk energi
energi alternatif (angin, kehidupan sehari-hari. sehari-hari. alternatif dalam tinggi rendah
air, matahari, panas 4.5.1 Menyajikan laporan  Manfaat kehidupan sehari-hari nada dan
bumi, bahan bakar hasil pengamatan kentang • Membaca teks, tempo yang
organik, dan nuklir) tentang perubahan sebagai mengamati gambar, tepat
dalam kehidupan sehari- bentuk energy pada sumber energi menjawab pertanyaan, • Memahami
hari kentang. alternatif. berdiskusi dan menuliskan gagasan
4.5 Menyajikan laporan sumber daya alam dan pokok dan
hasil pengamatan dan manfaatnya sebagai gagasan
penelusuran informasi pangan lokal dan energi pendukung
tentang berbagai alternatif dari teks yang
perubahan bentuk energi • Membuat ringkasan dibaca
tentang hubungan
ketersediaan sumber Keterampilan
energi alam dan energi Praktik/Kinerja
alternatif • Mencari
• Mengidentifikasi manfaat informasi dan
kentang sebagai sumber mengomunika
energy alternative dengan sikan
tepat pemanfaatan
Ilmu Pengetahuan 3.1 Mengidentifikasi 3.1.1 Mengidentifikasi  Pemanfaatan • Menemukan dan sumber daya
Sosial karakteristik ruang dan sumber daya alam dan tanaman jarak menuliskan informasi alam wilayah
pemanfaatan sumber pemanfaatannya. sebagai tentang karakteristik setempat.
daya alam untuk 4.1.1 Menyajikan hasil sumber daya bentang alam: pantai, •Melakukan
kesejahteraan identifikasi sumber daya alam alternatif. dataran rendah, dan percobaan
masyarakat dari tingkat alam dan  Pemanfaatan dataran tinggi perubahan
kota/kabupaten sampai pemanfaatannya dalam sumber daya • Melakukan pengamatan di bentuk
tingkat provinsi. bentuk tulisan. alam untuk lingkungan sekitar tentang energi
4.1 Menyajikan hasil kesejahteraan perilaku hemat energi dalam
identifikasi karakteristik masyarakat. kehidupan
ruang dan pemanfaatan sehari hari.
sumber daya alam untuk •Melakukan
kesejahteraan identifikasi
masyarakat dari tingkat sumber energi
kota/kabupaten sampai alternatif .
tingkat provinsi. •Menyanyikan
Seni Budaya dan 3.2 Mengetahui tanda tempo 3.2.1 Memahami tanda tempo  Menyanyikan • Menyanyikan lagu “Aku lagu Aku
Prakarya dan tinggi rendah nada. dan tinggi rendah nada. lagu “Aku Anak Indonesia” sesuai Anak
4.2 Menyanyikan lagu 4.2.1 Menyanyikan lagu “Aku Anak dengan tempo (sedang) Indonesia
dengan memperhatikan Anak Indonesia” sesuai Indoesia” diiringi ketukan dan tinggi sesuai dengan
tempo dan tinggi rendah dengan tempo (sedang) sesuai dengan rendah nada tempo
nada diiringi ketukan dan tempo. • Menyanyikan syair lagu (sedang)
tinggi rendah nada.  Menyanyikan Kring Kring Ada Sepeda diiringi
lagu ”Aku secara berpasangan ketukan dan
Anak dengan tempo dan tinggi tinggi rendah
Indonesia” rendah nada seperti contoh nada.
dengan nada yang diberikan guru •Melakukan
dan tempo percobaan
yang tepat. tentang
perubahan
bentuk energi
angin dalam
kehidupan
sehari-hari :
Membuat
kincir angin
dan kincir air
sederhana
berdasarkan
teks prosedur
•Menuliskan
kembali teks
visual/gambar
tentang
sumber energi
menggunakan
bahasa sendiri
• Membuat
poster tentang
hemat energi
sebagai hak
dan kewajiban
sebagai
individu
•Melakukan
kampanye
cinta
lingkungan di
sekolah
menggunakan
poster
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SD Negeri Glak


Kelas / Semester : IV / 1 (Satu)
Tema 2 : Selalu Berhemat Energi
Sub Tema 3 : Energi Alternatif
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia dan PPKn
Pembelajaran ke : 4
Alokasi waktu : 1 hari

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca)
dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4 Membandingkan teks petunjuk penggunaan dua 3.4.2 Membuat teks petunjuk tentang menghemat
alat yang sama dan berbeda. energi.
4.4 Menyajikan petunjuk penggunaan alat dalam 4.4.2 Menyajikan teks petunjuk dalam bentuk poster.
bentuk teks tulis dan visual menggunakan
kosakata baku dan kalimat efektif.

PPKn
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2 Mengidentifikasi pelaksanaan kewajiban dan hak 3.2.5 Menganalisis pelaksanaan hak dan kewajiban
sebagai warga masyarakat dalam kehidupan pada masyrakat di sekitarnya.
sehari-hari.
4.2 Menyajikan hasil identifikasi pelaksanaan 4.2.5 Mempresentasikan hasil temuannya tentang
kewajiban dan hak sebagai warga masyarakat pelaksanaan hak dan kewajiban masyarakat
dalamkehidupan sehari-hari. disekitarnya.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengamati, siswa mampu menganalisis pelaksanaan hak dan kewajiban pada masyrakat di
sekitarnya dengan teliti.
2. Setelah menganalisis, siswa mampu mempresentasikan hasil temuannya tentang pelaksanaan hak
dan kewajiban masyarakat di sekitarnya dengan benar.
3. Setelah berdiskusi, siswa mampu membuat teks petunjuk tentang menghemat energi dengan benar.
4. Setelah berdiskusi, siswa mampu menyajikan teks petunjuk dalam bentuk poster dengan benar.

D. MATERI POKOK
1. Petunjuk menghemat energi.
2. Membuat poster.

E. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik.
Metode Pembelajaran : Simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan, dan ceramah.

F. MEDIA/ ALAT BANTU DAN SUMBER BELAJAR


Media : Poster
Sumber Belajar : 1.Buku Guru dan Buku Siswa Kelas IV, Tema2: Selalu Berhemat Energi,
Subtema 3: Energi Alternatif, Pembelajaran 4. Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013 (Revisi 2017). Jakarta : Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan.

G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Kelas dibuka dengan salam, menanyakan kabar, dan mengecek kehadiran 15 menit
Pembuka siswa.
2. Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin oleh salah seorang siswa.
3. Pembiasaan membaca.
4. Siswa mengingat kembali kegiatan pengamatan terhadap perilaku masyarakat
dalam menghemat energi.
Kegiatan Inti 1. Siswa akan mempresentasikan hasil pekerjaannya tentang pengamatan yang 110 menit
dilakukannya di dalam kelompok. Setiap kelompok terdiri atas lima siswa.
Setiap kelompok memberikan pendapat mengenai presentasi yang
disampaikan temanya.
2. Isi presentasi tersebut dinilai oleh guru.
3. Setelah presentasi, siswa membuat petunjuk hemat energi sesuai dengan
masalah yang ditemukan di lingkungan.
4. Siswa membaca lagi hasil belajar pada pembelajaran 2, yaitu tentang
kesadaran masyarakat akan hemat energi.
5. Siswa membuat petunjuk menghemat energi sesuai dengan masalah yang
mereka temukan.
6. Siswa dapat membuat brosur yang berisi tentang ajakan untuk hemat listrik.
poster tersebut dapat dipasang di lingkungan.
Kegiatan 1. Siswa melakukan perenungan dengan menjawab pertanyaan yang terdapat 15 menit
Penutup dalam Buku Siswa halaman 130 dan pertanyaan dari guru berdasarkan panduan
yang terdapat pada lampiran pertama Buku Guru halaman 173-174.
2. Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran.
3. Siswa menyimak penjelasan guru tentang aktivitas pembelajaran pada
pertemuan selanjutnya. Termasuk menerima penjelasan tentang kegiatan
bersama orangtua, yaitu siswa diminta membuat kesepakatan dengan anggota
keluarganya untuk hemat energi. Hasil kesepakatan tersebut akan disampaikan
hari berikutnya.
4. Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin salah seorang siswa.

H. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap
Mencatat hal-hal menonjol (positif atau negatif) yang ditunjukkan siswa dalam sikap disiplin
dan tanggungjawabmelaluijurnal.

b. Penilaian Pengetahuan
Muatan Indikator Pencapaian Kompetensi Teknik Penilaian Bentuk Instumen
Bahasa 3.4.2 Membuat teks petunjuk tentang Tes tertulis Soal pilihanganda
Indonesia menghemat energi. Soalisian
Soaluraian
PPKn 3.2.5 Menganalisis pelaksanaan hak Tes tertulis Soal pilihanganda
dan kewajiban pada masyrakat Soalisian
di sekitarnya. Soaluraian

c. Unjuk Kerja
Muatan Indikator Pencapaian Kompetensi Teknik Penilaian Bentuk Instumen
Bahasa 4.4.2 Menyajikan teks petunjuk Unjuk hasil Rubrik penilaian
Indonesia dalam bentuk poster. pada BG halaman
132.
PPKn 4.2.5 Mempresentasikan hasil Unjuk hasil Rubrik penilaian
temuannya tentang pada BG halaman
pelaksanaan hak dan 131.
kewajiban masyarakat
disekitarnya.

d. Pengayaan
Apabila memiliki waktu, siswa dapat mempresentasikan hasil temuannya tentang pelaksanaan
hak dan kewajiban masyarakat disekitarnya.

e. Remedial
Siswa yang belum terampil menyajikan teks petunjuk dalam bentuk poster, akan diberikan
pendampingan oleh guru.

2. Rubrik Penilaian
a. PPKn
Presentasi hasil pengamatan.

Sangat Baik Baik Cukup Perlu Pendampingan


Kriteria
(4) (3) (2) (1)

Menuliskan 10 Menuliskan Menuliskan Yang lainnya


fakta tentang minimal 8 fakta minimal 6 fakta
Fakta kesadaran masyarakat tentang kesadaran tentang kesadaran
hemat energi masyarakat hemat masyarakat hemat
dengan benar. energi dengan benar. energi dengan benar.
Pengelompokka Dari fakta yang Dari fakta yang Dari fakta yang Dari fakta yang
n ditemukan, siswa ditemukan, siswa ditemukan, siswa ditemukan, siswa
mampu mampu mampu mampu
mengelompokkan mengelompokkan mengelompokkan mengelompokkan
semua tindakan ke sebagian besar sebagian tindakan sebagian kecil
dalam hal yang tindakan ke dalam hal ke dalam hal yang tindakan ke dalam hal
baik dan belum yang baik dan belum baik dan belum baik yang baik dan belum
baik dengan benar. baik dengan benar. dengan benar. baik dengan benar.
Kesimpulan Siswa mampu Siswa mampu Menuliskan Masih belum
menuliskan menuliskan kesimpulan dengan mampu menuliskan
kesimpulan dari data kesimpulan dari data kurang kesimpulan.
yang ditemukan yang tepat dan kurang
dengan tepat. ditemukan namun berdasarkan data.
kurang tepat.
Dampak Menuliskan 3 Menuliskan 2 Menuliskan 1 Belum mampu
dampak dari dampak dari dampak dari menuliskan
kesimpulan yang kesimpulan yang kesimpulan yang dampak dari
dihasilkan dengan dihasilkan dengan dihasilkan dengan kesimpulan
benar. benar. benar. yang dihasilkan
dengan benar.
Saran Menuliskan 3 Menuliskan 2 Menuliskan 1 Belum mampu
saran dengan saran dengan saran dengan sesuai. menuliskan saran
sesuai. sesuai. dengan sesuai.

b. Bahasa Indonesia
Membuat teks petunjuk hemat energi.

Sangat Baik Baik Cukup Perlu Pendampingan


Kriteria
(4) (3) (2) (1)

Topik jelas Memilih satu topik Topik yang dipilih Belum mampu
yang fokus tentang kurang fokus. memilih topik untuk
hemat energi. posternya sehingga
membutuhkan
pendampingan penuh.
Teks petunjuk Terdapat teks Memenuhi 2 dari 3 Memenuhi 1 dari 3 Belum memenuhi
petunjuk untuk hemat kriteria yang kriteria yang kriteria yang diberikan.
energi dengan: diberikan. diberikan.
a. langkah-langkah
jelas
b. runtut, dan
c. bisa diaplikasikan
Hak dan Semua contoh-contoh Sebagian besar Sebagian contoh- Sebagian kecil
kewajiban yang diberikan di contoh-contoh yang contoh yang contoh-contoh yang
teks petunjuk hemat diberikan di teks diberikan di teks diberikan di teks
energi petunjuk hemat petunjuk hemat petunjuk hemat
mengaplikasikan energi energi energi
pelaksanaan hak dan mengapliksikan mengaplikasikan mengaplikasikan
kewajiban secara pelaksanaan hak dan pelaksanaan hak dan pelaksanaan hak dan
seimbang. kewajiban secara kewajiban secara kewajiban secara
seimbang. seimbang. seimbang.
Penyajian poster Penyajian poster Penyajian poster Penyajian poster Penyajian poster tidak
menarik dan menarik dan mudah mudah dipahami kurang menarik dan menarik dan sulit
mudah dipahami. namun kurang kurang bisa dipahami.
dipahami. menarik. dipahami.
Refleksi Guru:

Mengetahui
Kepala SD Negeri Glak Guru kelas IV

Susana Loran Siti Setiati Nona Rini, S.Pd


NIP. 19630330 198303 2 007 NIP.
KISI-KISI SOAL
Tema : 2. Selalu Berhemat Energi Kelas/Semester : IV (Empat) / I (Satu)
Sub Tema : 3. Energi Alternatif Tahun Pembelajaran : 2020/2021
Pembelajaran :4

MATA KOMPETENSI BENTUK NOMOR KUNCI


NO IPK INDIKATOR SOAL BUTIR SOAL
PELAJARAN DASAR SOAL SOAL JAWABAN
1. Bahasa 3.4 Membandingkan teks 3.4.2 Membuat teks Disajikan teks petunjuk Berikut ini adalah petunjuk penggunaan setrika Uraian 1 2–1–5–3-4
Indonesia petunjuk petunjuk penggunaan setrika listrik yang disusun secara acak.
penggunaan dua alat tentang listrik yang acak, siswa
yang sama dan menghemat
dapat menentukan Petunjuk penggunaan setrika
berbeda. energi.
urutannya dengan tepat 1. Tunggu beberapa saat hingga panas
2. Tancapkan kabel pada saklar listrik
3. Hati-hati jangan sampai tubuhmu terkena
panas
4. Cabut bila setrika telah selesai digunakan
5. Mulailah menyetrika baju/pakaian yang
diinginkan

Urutkan olehmu sehingga urutannya tepat!


2. PKn 3.2 Mengidentifikasi 3.2.5 Menganalisis Disajikan soal, siswa Apakah mengajak orang lain untuk menghemat Uraian 2 Ya,
pelaksanaan pelaksanaan dapat menjelaskan energi merupakan sebagian kewajiban kamu Karena dengan
kewajiban dan hak hak dan alasan mengapa sebagai warga negara? Berikan alasanmu! mengajak
sebagai warga kewajiban
mengajak orang lain orang lain
masyarakat dalam pada
menghemat energi menghemat
kehidupan sehari-hari. masyrakat di sebagai suatu kewajiban energi, sama
sekitarnya. masyarakat. dengan kita
membantu
menghemat
energi melalui
orang lain
Disajikan soal, siswa Hak apa saja yang bisa kita dapatkan saat banyak Uraian 3 Lingkungan
dapat menyebutkan hak masyarakat mengunakan enegi alternatif! bebas dari
yang dapat diperolehnya polusi udara
jika menggunakan
energi alternatif
SOAL TEMATIK
KELAS : IV (EMPAT)
TEMA 2. SELALU BERHEMAT ENERGI
NAMA : ……………………………
SUB TEMA 3. ENERGI ALTERNATIF
PEMBELAJARAN 4

Jawablah Pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang tepat!


1. Berikut ini adalah petunjuk penggunaan setrika listrik yang disusun secara acak.
Petunjuk penggunaan setrika
a. Tunggu beberapa saat hingga panas
b. Tancapkan kabel pada saklar listrik
c. Hati-hati jangan sampai tubuhmu terkena panas
d. Cabut bila setrika telah selesai digunakan
e. Mulailah menyetrika baju/pakaian yang diinginkan
Urutkan olehmu sehingga urutannya tepat!

2. Apakah mengajak orang lain untuk menghemat energi merupakan sebagian kewajiban
kamu sebagai warga negara? Berikan alasanmu!

3. Hak apa saja yang bisa kita dapatkan saat banyak masyarakat mengunakan enegi alternatif!

Anda mungkin juga menyukai