Anda di halaman 1dari 5

Univeristas Hamzanwadi 2021

PERTEMUAN 9

Proteus

Pada materi sebelumnya saya membawakan materi tentang simulasi arduino di proteus. Lalu
dapat komentar dari viewer tentang bagaimana cara menambahkan library arduino ke dalam
proteus agar dapat disimulasikan di proteus. Oke kita langsung saja ke materi tentang cara
menambahkan library arduino ke dalam proteus.

Bahan yang perlu dipersiapkan, yaitu :

Software Proteus,

Library Arduino, unduh disini. Bisa juga mencari berselancar di dunia internet.

Setelah semua bahan tersedia, sekarang waktunya beraksi :D hehe..

Langkah pertama extract file "Proteus" yang sudah diunduh tadi dan buka foldernya. Seperti
pada tampilan berikut:

Kemudian extract juga file "Library Arduino" yang sudah diunduh tadi. Lihat hasilnya:

1|Page Pendidikan Informatika Ahmad Fathoni, S.Kom., M.Pd


Univeristas Hamzanwadi 2021

Nah langkah selanjutnya yaitu memindahkan file hasil extract "Library Arduino" ke folder
"LIBRARY" Proteus. Lihat gambar:

Salin file yang dilingkari ke dalam folder "LIBRARY" Proteus. Seperti pada gambar berikut:

Setelah selesai menyalin, maka akan seperti ini:

2|Page Pendidikan Informatika Ahmad Fathoni, S.Kom., M.Pd


Univeristas Hamzanwadi 2021

Untuk mengetahui apakah Library Arduino sudah berhasil ditambahkan ke Proteus, caranya
buka folder "Proteus" kemudian masuk ke folder "BIN". Pilih file "ISIS". Seperti gambar
berikut:

3|Page Pendidikan Informatika Ahmad Fathoni, S.Kom., M.Pd


Univeristas Hamzanwadi 2021

Pada tampilan Proteus, klik "Pick from Libraries" seperti gambar dibawah:

Maka akan tampil seperti tampilan berikut:

4|Page Pendidikan Informatika Ahmad Fathoni, S.Kom., M.Pd


Univeristas Hamzanwadi 2021

Ketik "Arduino" pada kolom "Keywords", maka akan tampil pilihan arduino. Jika seperti ini,
maka proses menambahkan library arduino ke dalam proteus berhasil!!!. Seperti gambar
dibawah ini:

1.

5|Page Pendidikan Informatika Ahmad Fathoni, S.Kom., M.Pd

Anda mungkin juga menyukai