www.penapengusaha.com // @penapengusaha
POLA JUALAN PEBISNIS ONLINE BERUJUNG TRANSFERAN
Bismillahirrahmanirrahim
Keunggulan dari Berbisnis Online adalah bisa menjangkau pasar yang luas
untuk menjual produk atau jasa kita. Jika kita memiliki Pola jualan yang tepat,
bisnis online yang kita jalankan akan lebih cepat berkembang dan
menghasilkan lebih banyak.
Bisnis online termasuk bisnis yang menjanjikan, kita hanya perlu mempelajari
pola dan strateginya saja selama menjalankannya.
Berasal dari banyak nya pertanyaan : “Kakak, saya sudah promosi sana sini, kok
nggak closing closing juga? Apa yang salah ya dengan iklan saya? “
Tenang, semua yang berbisnis online juga pernah merasakan hal yang sama,
tetapi tentu itu adalah pengalaman lama sebelum mengetahui caranya,
tekniknya, polanya ^^ Ternyata ada loh polanya bisa berujung closing atau
berujung transferan ini
Polanya adalah dengan fokus pada faktor keberhasilan suatu iklan promosi
yang kita buat
Promosi adalah hal utama yang harus diberikan perhatian khusus dalam
berbisnis online. Mengapa ?
Upgrade ilmumu hari ini, praktekkan jika kamu mau upgrade penghasilanmu
juga ^^
Jika teman-teman tidak melakukan hal ini, bisa berdampak pada hasil iklan
yang sia-sia. Jadi, pahami faktor ini agar ke depannya, bisa membuat iklan
yang berujung transferan dari para costumer kita ^^
Gambar adalah faktor utama yang membuat orang berhenti untuk melihat
postingan dan membaca iklan kita.
Ketika kita membuat iklan dengan gambar, buatlah desain atau foto produk
yang menarik. Biasanya yang membuat kamu stay di postingan bisnis online
seseorang itu apa yah ?
Harga masih menjadi alasan utama oleh calon costumer dalam melakukan
pembelian bukan ?
Promosi ini sangat penting untuk Bisnis Online yang dijalankan teman-teman.
Agar maksimal harus dilakukan dengan langkah yang benar, cobalah diawali
dengan melakukan penulisan iklan atau promosi yang tepat dengan teknik
Copywriting.
3. Teknik Closing
Closing adalah Faktor yang membuat semua prospek yang masuk dari sosial
mediamu berubah menjadi pembeli dan membuat iklanmu menghasilkan.
Sehebat atau semenarik apapun iklan yang kamu buat dan ketika banyak chat
yang masuk, tapi ujung-ujungnya nggak closing
Artinya, jika tidak ada follow up yang tepat, maka akan kehilangan orderan
yang seharusnya masuk dan berujung transferan ini.
Follow Up ini penting banget untuk respon pertama dari kamu kepada calon
costumermu secara langsung mengenai produk yang akan dijual
Jadi, manfaat kan bahasa dan komunikasi yang tepat untuk menarik perhatian
dan menimbulkan rasa percaya calon costumermu.
5. Konsisten
Dan. Tetap konsisten dalam menjalankan bisnisnya. Siapa tahu teknik lama
sudah tidak lagi menarik dan menghasilkan, jadi sudah saatnya untuk
melakukan teknik yang baru.
Jadi, Konsisten adalah hal yang tepat dalam mengembangkan bisnis yang
dijalankan.
Selagi kita terus berikhiar, berdo’a dan serahkan hasilnya pada Allah.
InsyaAllah, Allah akan memberikan yang terbaik selagi kita tidak berputus asa
dan terus mencoba.
6. Doa
Inilah faktor penentu iklanmu yang tidak ada hubungan secara langsung
dengan teknik penjualan namun Penting sekali.
Banyak hal yang tidak terduga yang akan muncul saat kita melakukan proses
bisnis ini. Misalnya, dari iklan yang tidak terjadi feedback, sudah ikutin semua
petunjuk Mentor tapi tak kunjung menghasilkan, Instagram kena banned, sudah
follow up namun mendadak tidak jadi transfer, dll
Apakah ada yang salah dari pola dan teknik penjualan kita ?
3. Atau, ada cara kita yang salah, sehingga tidak mendapatkan ridho Allah
Mulai saat ini, mulailah dengan Bismillah, selalu mengawali semua kegiatan
termasuk beriklan dengan berdoa, meluruskan niat, dan selalu memohon
kemudahan pada Allah.
Sehingga, iklan yang kita buat menghasilkan dan juga berkah. Bukan hanya
iklan, tapi semua aktivitas bisnis kita InsyaAllah menjadi amal kebaikan dan
dilimpahkan rejeki yang berkah
Semoga Allah selalu menjaga niat baik kita dan melancarkan setiap proses
yang kita lalui ke depan. Aamiin Yaa Robbal’alamin