Anda di halaman 1dari 3

SERAH TERIMA PEKERJAAN

Meliputi :

1. Melakukan pendataan karyawan yang keluar/masuk sebagai peserta BPJS Kesehatan


2. Melakukan pendataan karyawan yang keluar/masuk sebagai peserta BPJS
Ketenagakerjaan
3. Humas yang berhubungan dangan pihak BPJS Kesehatan & Ketenagakerjaan
4. Akomidasi tiket dan karyawan
5. Membuat surat menyurat (Surat Pengalam Kerja, Surat Pemberitahuan Karyawan
Berhenti)
6. Pengarsipan SKT, Copy Surat Pengalaman Kerja,Copy Surat Pemberhentian Karyawan
Berhenti
7. Lain lain terkait dengan administrasi untuk mendukung kelancaran oprasional
(koordinasi dengan Bapak Adji, ibu Linda, Bapak Ruzdhan).

Banjarmasin, 10 Februari 2020

Yang Menyerahkan Tugas Yang Menerima Tugas

Putri Azmi Herny Puspita Sari

Mengetahui,

Linda, SE
SERAH TERIMA PEKERJAAN
Meliputi :

1. Mengupdate data karyawan baru (pusat dan cabang) setiap bulan


2. Mengupdate data karyawan resign (pusat dan cabang) setiap bulan
3. Membuat surat mutasi, demosi, dan promosi (pusat dan cabang)
4. Membuat IOM setiap hari libur atau cuti bersama
5. Pengarsipan surat (ST/SP, Mutasi, demosi dan promosi)
6. Menerimakan dan memproseskan SKT (pusat dan cabang)
7. Lain lain yang berkaitan dengan administrasi untuk mendukung kelancaran oprasional
( Koordinasi dengan Pak Adji, Ibu Linda dan Bapak Ruzdhan).

Banjarmasin, 10 Februari 2020

Yang Menyerahkan Tugas Yang Menerima Tugas

Putri Azmi Dayu Arya Pambudiarti

Yang Mengetahui

Linda, SE
SERAH TERIMA PEKERJAAN
Meliputi :

1. Absensi karyawan (pusat dan cabang )


a) Merekap jumlah hari kerja karyawan dari tanggal 21 s/d 20
b) Merekap ketidakhadiran karyawan (saki, izin, cuti dan alpha) dari tanggal
21 s/d 20
c) Merekap keterlambatan karyawan dari tanggal 21 s/d 20
2. Cuti karyawan (pusat dan cabang)
a) Memperbaharui cuti karyawan berdasarkan tanggal masuk kerja
b) Memperbaharui jumlah sisa cuti karyawan setiap bulannya
3. Rekap lembur karyawan (pusat dan cabang)
a) Menghitung lemburan karyawan sesuai pengajuan yang telah disetujui oleh
atasan
4. Mengambil kartu BPJS ketenagakerjaan dan kesehataan yang telah didaftarkan
5. Lain lain yang berkaitan dengan administrasi untuk mendukung kelancaran oprasional
( Koordinasi dengan Pak Adji, Ibu Linda dan Bapak Ruzdhan).

Banjarmasin, 10 Februari 2020

Yang Menyerahkan Tugas Yang Menerima Tugas

Putri Azmi Trisia P Dewi

Mengetahui,

Linda, SE

Anda mungkin juga menyukai