Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SDIT QORDOVA


Mata pelajaran : ENGLISH
Kelas/ Semester : II / GASAL
Materi pokok : Talking About Foods
Alokasi Waktu/Pelaksanaan : 2X35 menit (1 x pertemuan) / Kamis, 15 Oktober 2020

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui video yang ditonton, Siswa dapat menambah kosakata tentang Foods dan talking about foods.

B. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


1. KEGIATAN PENDAHULUAN (10 menit)
a. Motivasi invitasi
Guru menanyakan perasaan siswa dan kesiapannya dalam belajar.
b. Apersepsi
Guru menanyakan tentang makanan kesukaan siswa.
c. Preview
Guru menyampaikan tahapan yang akan dipelajari hari ini
2. KEGIATAN INTI (45 MENIT)
Langkah
Pembelajaran Kegiatan Belajar Skenario Pembelajaran
T Menyimak materi dalam Siswa menyimak video
Telaah video
E Mengidentifikasi isi  Siswa menyebutkan nama-nama makanan dan rasa dalam bahasa inggris dalam video.
Eksplorasi materi
R Menyusun kata-kata  Siswa mengelompokan foods and drinks dan tastenya.
Rumuskan tentang foods and taste.
P Menyebutkan nama- Siswa menyebutkan kembali nama-nama mainan dalam bahasa inggris seperti yang dicontohkan Guru dalam
Presentasikan nama mainan. video.

3. KEGIATAN PENUTUP (ADU) (15 MENIT)


Langkah Kegiatan Belajar Skenario Pembelajaran
Pembelajaran
A Menemukan kata tentang Siswa megelompokkan foods and drinks dari daftar nama-nama yang disediakan.
Aplikasikan foods and drinks.
D Menyimpulkan materi Siswa menyimpulkan materi yang telah disampaikan
Duniawi
U Mengidentifikasi bahwa Allah Siswa membaca terjemahan Surat Al Baqarah ayat 168
Ukhrowi memerintahkan untuk makan
makanan halal dan baik.
C. PENILAIAN
Penilaian Sikap : jurnal
Penilaian Pengetahuan : Latihan (Buku paket)
Penilaian Keterampilan : Read aloud (Membaca nyaring sesuai yang dicontohkan)
Rancaekek, 9 Oktober 2020
Mengetahui,
Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

Aan Yulia,S.Pt Yuni Yulianingsih, S.Pd.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SDIT QORDOVA


Mata pelajaran : PAI
Kelas/ Semester : II / GASAL
Materi pokok : Memahami makna Al Khaliq
Alokasi Waktu/Pelaksanaan : 2X35 menit (1 x pertemuan) / Senin, 12 Oktober 2020

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui kegitan menyimak video, siswa dapat mengetahui makna Al Asmaul Husna Al Khaliq.

E. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


1. KEGIATAN PENDAHULUAN (10 menit)
a. Motivasi invitasi
Guru menanyakan perasaan siswa dan kesiapannya dalam belajar.
b. Apersepsi
Guru menanyakan bahasan materi sebelumnya tentang Asmaul Husna
c. Preview
Guru menyampaikan tahapan yang akan dipelajari hari ini
2. KEGIATAN INTI (45 MENIT)
Langkah
Pembelajaran Kegiatan Belajar Skenario Pembelajaran
T Menyimak materi dalam Siswa menyimak video yang diberikan oleh.
Telaah video
E Mengidentifikasi isi Siswa mengidentifikasi makna Al Khaliq yang disampaikan dalam video
Eksplorasi materi
R Memberikan contoh Siswa menyebutkan bukti-bukti kekuasaan Allah melalui ciptaanNya.
Rumuskan bukti sifat Al Khaliq
P Menyanyikan lagu Siswa menyanyikan lagu tentang sifat Allah Al Khaliq.
Presentasikan tentang Al Khaliq

3. KEGIATAN PENUTUP (ADU) (15 MENIT)


Langkah Kegiatan Belajar Skenario Pembelajaran
Pembelajaran
A Menjawab pertanyaan tentang Siswa menjawab pertanyaan mengenai sifat Al khaliq pada buku paket
Aplikasikan sifat Al Khaliq
D Menyimpulkan materi Siswa menyimpulkan materi tentang sifat Allah Al Khaliq
Duniawi
U Menumbuhkan rasa cinta dan Siswa menyebutkan apa-apa yang ada di langit dan di bumi yang mereka kagumi yang semuanya
Ukhrowi kagum pada Allah merupakan ciptaan Alllah.
F. PENILAIAN
Penilaian Sikap : jurnal
Penilaian Pengetahuan :soal (quizizz)
Penilaian Keterampilan : kedisiplinan dalam belajar
Rancaekek, 10 September 2020
Mengetahui,
Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

Aan Yulia,S.Pt Yuni Yulianingsih, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai