Anda di halaman 1dari 6

SAP

(Satuan Acara Penyuluhan)

HIPERTENSI

Tema : Hipertensi

Sub Pokok Bahasan : Pencegahan dan penanganan penyakit Hipertensi

Sasaran : Pasien dan keluarga pasien

Waktu : 15-30 menit

Hari/Tanggal : Selasa, 13 desember 2018

Tempat : Kp panauan, desa: Sukajaya

A. Tujuan
1. Tujuan Umum
Setelah mengikuti penyuluhan, keluarga pasien mampu mengerti dan
memahami tentang Hipertensi serta mengenai cara pencegahan dan
penanggulangannya
2. Tujuan Khusus
a. Keluarga  dapat menjelaskan pengertian Hipertensi
b. Keluarga dapat menyebutkan penyebab terjadinya Hipertensi  
c. Keluarga dapat menyebutkan tanda dan gejala Hipertensi
d. Keluarga dapat menyebutkan komplikasi dari Hipertensi
e. Keluarga dapat menyebutkan cara pencegahan Hipertensi
B. Metode :
Ceramah dan tanya jawab
C. Media :
liflet
D. Manfaat :
Bagi mahasiswa
a. Sebagai sarana berinteraksi dengan keluarga

1
b. Untuk mengaplikasikan ilmu yang didapat di bangku perkuliahan
c. Menambah pengalaman dalam melakukan penyuluhan
Bagi keluarga
a. Menambah wawasan keluarga mengenai cara pencegahan dari penyakit
Hipertensi

E. Materi :
Terlampir
F. Strategi Pelaksanaan

Langkah- Kegiatan
No. Waktu Kegiatan Sasaran
langkah penyuluhan

1. Pendahuluan 5 menit - Memberi salam - Menjawab


salam
- Perkenalan
-  Mendengar dan
- Menjelaskan
memperhatikan
maksud dan tujuan

- Menyebutkan
materi yang akan
diberikan

2. Penyajian 10 - Menjelaskan Sub - Mendengarkan


menit pokok bahasan : dengan seksama

1. Menjelaskan - Menjawab
pertanyaan yang
a. Pengertian
diajukan
Hipertensi
b. Penyebab
Hipertensi
c. Tanda dan gejala

2
Hipertensi
d. Komplikasi dari
Hipertensi
e. Pencegahan
Hipertensi

- Selalu memberikan
selingan pertanyaan
pada saat
menjelaskan pokok
bahasan

3. Evaluasi 10 -   Meminta keluarga - Menyebutkan


menit untuk menjawab dan menjelaskan 
pertanyaan penyuluh

4. Penutup 5 menit - Mengucapkan - Memberi kesan


terima kasih atas dan pesan
peran keluarga
- Menjawab
- Mengucapkan salam
salam penutup

G. Evaluasi :

Kehadiran Keluarga Bapak O saat penyuluhan 100%

Keluarga Bapak O, dapat menyebutkan :

1.      Pengertian Hipertensi

2.      Minimal 3 dari 5 penyebab timbulnya Hipertensi

3.      Minimal 5 dari 10 tanda dan gejala Hipertensi

4.      Minimal 2 dari 4 komplikasi dari Hipertensi

3
5.      Menyebutkan Pencegahan Hipertensi

H. MATERI PENYULUHAN

PENGERTIAN HIPERTENSI

Hipertensi adalah peningkatan abnormal pada tekanan sistolik 140 mm Hg atau lebih
dan tekanan diastolic 120 mmHg (Sharon, L.Rogen, 1996).
Hipertensi adalah peningkatan tekanan darah sistolik lebih dari 140 mmHg dan
tekanan darah diastolik lebih dari 90 mmHg (Luckman Sorensen,1996).
Hipertensi adalah suatu keadaan dimana terjadi peningkatan tekanan darah sistolik
140 mmHg atau lebih dan tekanan darah diastolic 90 mmHg atau lebih. (Barbara
Hearrison,1997)
Dari ketiga definisi diatas dapat disimpulkan bahwa hipertensi adalah peningkatan
tekanan darah yang abnormal dengan sistolik lebih dari 140 mmHg dan diastolik lebih dari 90
mmHg..

FAKTOR RESIKO HIPERTENSI

a. Faktor resiko yang tidak dapat diubah, yaitu: umur, jenis kelamin, dan riwayat
keluarga
b. Faktor resiko yang dafat diubah, yaitu: merokok, kurang makn buah dan sayuran,
konsumsi garam berlebih, kurang aktivitas fisik, berat badan berlebih atau
kegemukan, dan stres.

TANDA DAN GEJALA HIPERTENSI

a. Meningkatnya tekanan darah > 140/90 mmHg


b. Sakit kepala
c. Epistaksis (Mimisan)
d. Pusing/migrain
e. Rasa berat ditengkuk
f. Sukar tidur
g. Mata berkunang kunang

4
h. Lemah dan lelah
i. Muka pucat
j. Suhu tubuh rendah.

KOMPLIKASI HIPERTENSI

a.       Perdarahan retina bahkan gangguan penglihatan sampai kebutaan

b.      Gagal jantung

c.       Gagal ginjal

d.      Pecahnya pembuluh darah di otak ( Stroke)

PENCEGAHAN HIPERTENSI     

CERDIK

Cek kesehatan secara berkala

Enyahkan asap rokok

Rajin aktivitas fisik

Diet seimbang

Istirahat cukup

Kelola stres

DAFTAR PUSTAKA

5
1. Sylvia A. Price. 2000. Patofisiologi. EGC. Jakarta.
2. Ignatisius. Donna. 1995. Medical Surgical Nursing Philadephia. Sender Company.
3. Anonim.2009. Hipertensi.Available: http://www.blogdokter.net/2007/03/25/hipertensi
-tekanan-darah-tinggi/.
4. Anonim.2009. PenyakitDarahTinggi.Available:http://www.infopenyakit.com/2008/01
/penyakit-darah-tinggi-hipertensi.html.

Anda mungkin juga menyukai