Anda di halaman 1dari 12

Silabus

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Klungkung


Mata Pelajaran : Biologi
Bidang Keahlian : Kesehatan dan Pekerjaan Sosial
Kelas / Semester : X / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2021/2022

Kompetensi Inti :
 KI-1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
 KI-2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif
melalui keteladanan, pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia.
 KI 3: Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Kesehatan dan Pekerjaan Sosial pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat
nasional, regional, dan internasional.
 KI4: Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan lingkup
Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Kesehatan dan Pekerjaan Sosial. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur
sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Kompetensi Materi Kegiatan


Indikator Sumber Belajar Penilaian
Dasar Pembelajaran pembelajaran Alokasi Waktu
3.1 Menganalisis 3.1.1. Menjelaskan Keanekaragaman Mengamati 6 JP  Kementerian Pengetahuan:
berbagai tingkat perbedaan berbagai Hayati Penayangan video/gambar Pendidikan dan • Tes tulis
keanekaragaman tingkat Membaca buku tentang Kebudayaan. • Tes lisan
hayati keanekaragaman keanekaragaman hayati dan Buku Mata • Penugasan
hayati kasus ekologi Pelajaran Biologi. • Portofolio
3.1.2. Menjelaskan Jakarta: • Proyek/
perbedaan Menanya Kementerian penugasan
karakteristik fauna Membuat pertanyaan tentang Pendidikan dan
endemik di daerah pengertian, jenis,
Kompetensi Materi Kegiatan
Indikator Sumber Belajar Penilaian
Dasar Pembelajaran pembelajaran Alokasi Waktu
yang dipisahkan garis keanekaragaman hayati serta Kebudayaan.
Walace-Weber di ekologi; hubungan  Modul/bahan
Indonesia keanekaragaman hayati ajar,
3.1.3. Menjelaskan sistem dengan ekologi  Internet,
klasifikasi makhluk  Sumber lain yang
hidup Mengumpulkan informasi relevan
3.1.4. Menganalisis • Diskusi kelompok untuk
masalah mencari data tentang
keanekaragaman pengertian, jenis,
hayati di Indonesia keanekaragaman hayati
4.1 Melakukan 4.1.1 Membuat hasil serta ekologi; hubungan
klasifikasi observasi atau keanekaragaman hayati
berbagai tingkat pengamatan berbagai dengan ekologi
keanekaragaman tingkat • Melakukan analisis ekologi
hayati keanekaragaman di lingkungan terkait dengan
hayati di Indonesia keanekaragaman hayati
4.1.2 Mempresentasikan
upaya pelestarian Menalar/mengasosiasi
keanekaragaman Mengolah dan
hayati di Indonesia menyimpulkan data hasil
berdasarkan hasil analisis
analisis dan observasi
Mengomunikasikan
• Mempresentaskan hasil
diskusi dan pengamatan
kelompok tentang ekologi
lingkungan
• Membuat laporan tertulis
hasil diskusi dan
pengamatan kelompok
Kompetensi Materi Kegiatan
Indikator Sumber Belajar Penilaian
Dasar Pembelajaran pembelajaran Alokasi Waktu
3.2 Menganalisis 3.2.1 Menjelaskan struktur Anatomi tubuh Mengamati 6 JP  Kementerian Pengetahuan:
struktur dan fungsi anatomi tubuh manusia Mengamati Video/gambar Pendidikan dan • Tes tulis
anatomi tubuh manusia secara tentang struktur tubuh Kebudayaan. • Tes lisan
manusia umum Manusia Buku Mata • Penugasan
3.2.2 Membedakan fungsi Membaca kasus tentang Pelajaran Biologi. • Portofolio
dari setiap organ Anatomi tubuh manusia Jakarta: • Proyek/
tubuh manusia Kementerian penugasan
4.2 Menunjukkan hasil 4.2.1 Menyimpulkan Menanya Pendidikan dan
kajian struktur dan hubungan anatomi Membuat pertanyaan tentang Kebudayaan.
fungsi anatomi dengan sistem tubuh anatomi tubuh manusa serta  Modul/bahan
tubuh manusia manusia hubungan anatomi tubuh ajar,
4.2.2 Membuat gambar dengan postur tubuh serta  Internet,
bentuk anatomi tubuh berbagai kelainan rangka dan  Sumber lain yang
manusia secara penyakit terkait dengan relevan
Terampil anatomi tubuh

Mengumpulkan informasi
Diskusi kelompok untuk
mencari data tentang anatomi
tubuh manusa serta hubungan
anatomi tubuh dengan postur
tubuh serta berbagai kelainan
rangka dan penyakit terkait
dengan anatomi tubuh

Menalara/mengasosiasi
Mengolah dan menyimpulkan
data hasil diskusi kelompok

Mengomunikasikan
• Mempresentaskan hasil
diskusi dan pengamatan
kelompok
• Membuat laporan tertulis
Kompetensi Materi Kegiatan
Indikator Sumber Belajar Penilaian
Dasar Pembelajaran pembelajaran Alokasi Waktu
hasil diskusi kelompok

3.3 Menganalisis virus 3.3.1 Mengidentifikasi ciri- Virus Mengamati 4 JP  Kementerian Pengetahuan:
berdasarkan ciri, ciri virus Mengamati video / gambar / Pendidikan dan • Tes tulis
sifat, dan 3.3.2 Mengidentifikasi membaca kasus penyakit Kebudayaan. • Tes lisan
fungsinya struktur virus terkait dengan virus Buku Mata • Penugasan
3.3.3 Mengidentifikasi sifat Pelajaran Biologi. • Portofolio
dan fungsii virus Menanya Jakarta: • Proyek/
3.3.4 Menjelaskan peranan Menanyakan tentang Kementerian penugasan
virus dalam pengertian, jenis, ciri, Pendidikan dan
kehidupan sehari- pertumbumbuhan, cara Kebudayaan.
hari replikasi, peran virus serta  Modul/bahan
hubungan virus dengan ajar,
4.3 Mengintegrasikan 4.3.1 Mengintegrasikan berbagai macam penyakit  Internet,
jenis-jenis virus jenis-jenis virus  Sumber lain yang
berdasarkan ciri, berdasarkan ciri, sifat Mengumpulkan informasi relevan
sifat dan fungsinya dan fungsinya Diskusi kelompok untuk
memperoleh data tentang
pengertian, jenis, ciri, cara
replikasi, peran virus serta
hubungan virus dengan
berbagai macam penyakit
dengan menggunakan
berbagai sumber

Menalara/mengasosiasi
• Diskusi kelompok untuk
menganalisis dan mengolah
data terkait dengan virus
• Menyimpulkan data

Mengomunikasikan
• Mempresentasikan hasil
diskusi dan kesimpulan
Kompetensi Materi Kegiatan
Indikator Sumber Belajar Penilaian
Dasar Pembelajaran pembelajaran Alokasi Waktu
• Membuat laporan tertulis
3.4 Menganalisis 3.4.1 Menjelaskan Kingdom monera: Mengamati 6 JP  Kementerian Pengetahuan:
archaebacteria pembagian jenis  Archaebacteria Mengamati video/ gambar Pendidikan dan • Tes tulis
dan eubacteria monera  Eubacteria /membaca kasus penyakit Kebudayaan. • Tes lisan
berdasarkan ciri, 3.4.2 Menjelaskan ciri-ciri terkait bakteri, archaebacteria Buku Mata • Penugasan
sifat dan fungsinya Archaebacteria dan dan eubacteria Pelajaran Biologi. • Portofolio
Eubacteria Jakarta: • Proyek/
3.4.3 Menjelaskan Menanya Kementerian penugasan
klasifikasi Menanyakan tentang Pendidikan dan
Archaebacteria dan pengertian, jenis, ciri, Kebudayaan.
Eubacteria pertumbumbuhan, cara  Modul/bahan
3.4.4 Memberi contoh replikasi, peran bakteri ajar,
masing-masing archaebacteria dan eubacteria  Internet,
klasifikasi serta hubungan bakteri  Sumber lain yang
Archaebacteria dan dengan berbagai macam relevan
Eubacteria penyakit
3.4.5 Mendeskripsikan
struktur Eubacteria Mengumpulkan informasi
3.4.6 Mendeskripsikan Diskusi kelompok untuk
klasifikasi Eubacteria memperoleh data tentang
berdasarkan bentuk, pengertian, jenis, ciri, cara
alat gerak, cara replikasi, peran bakteri,
mendapatkan archaebacteria dan eubacteria
makanan dan cara serta hubungan bakteri
respirasinya dengan berbagai macam
3.4.7 Menjelaskan cara penyakit dengan
reproduksi menggunakan berbagai
Eubacteria sumber
3.4.8 Mendiskripsikan
archaebacteria dan Menalara/mengasosiasi
eubacteria dalam • Diskusi kelompok untuk
bidang kesehatan menganalisis dan mengolah
4.4 Membedakan 4.4.1 Menyajikan data data terkait dengan bakteri,
archaebacteria tentang ciri-ciri dan archaebacteria dan
Kompetensi Materi Kegiatan
Indikator Sumber Belajar Penilaian
Dasar Pembelajaran pembelajaran Alokasi Waktu
dan eubacteria peran archaebacteria eubacteria
berdasarkan ciri, dan eubacteria dalam • Menyimpulkan data
sifat dan fungsinya kehidupan
Mengomunikasikan
• Mempresentasikan hasil
diskusi dan kesimpulan
• Membuat laporan tertulis

3.5 Menganalisis 3.5.1 Menjelaskan ciri-ciri Jamur Mengamati 4 JP  Kementerian Pengetahuan:


jamur berdasarkan umum divisi dalam Mengamati video / gambar / Pendidikan dan • Tes tulis
ciri, sifat dan kingdom fungi membaca kasus penyakit Kebudayaan. • Tes lisan
fungsinya 3.5.2 Mendeskripsikan ciri, terkait dengan jamur Buku Mata • Penugasan
sifat dan fungsi Jamur Pelajaran Biologi. • Portofolio
4.5 Membedakan 4.5.1 Menyajikan data Menanya Jakarta: • Proyek/
jamur berdasarkan contoh peran jamur Menanyakan tentang Kementerian penugasan
ciri, sifat dan bagi kehidupan pengertian, jenis, ciri, Pendidikan dan
fungsinya 4.5.2 Membandingkan pertumbumbuhan, cara Kebudayaan.
reproduksi pada replikasi, peran jamur serta  Modul/bahan
jamur, khamir dan hubungan bakteri dengan ajar,
kapang berbagai macam penyakit  Internet,
 Sumber lain yang
Mengumpulkan informasi relevan
Diskusi kelompok untuk
memperoleh data tentang
pengertian, jenis, ciri, cara
replikasi, peran jamur serta
hubungan jamur dengan
berbagai macam penyakit
dengan menggunakan
berbagai sumber

Menalara/mengasosiasi
 Diskusi kelompok untuk
Kompetensi Materi Kegiatan
Indikator Sumber Belajar Penilaian
Dasar Pembelajaran pembelajaran Alokasi Waktu
menganalisis dan
mengolah data terkait
dengan jamur
 Menyimpulkan data
 Mengomunikasikan
 Mempresentasikan hasil
diskusi dan kesimpulan
 Membuat laporan tertulis
Silabus
Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Klungkung
Mata Pelajaran : Biologi
Bidang Keahlian : Kesehatan dan Pekerjaan Sosial
Kelas / Semester : X / Genap
Tahun Pelajaran : 2021/2022

Kompetensi Inti :
 KI-1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
 KI-2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif
melalui keteladanan, pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia.
 KI 3: Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Kesehatan dan Pekerjaan Sosial pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat
nasional, regional, dan internasional.
 KI4: Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan lingkup
Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Kesehatan dan Pekerjaan Sosial. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur
sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Aloksi


Kompetensi Dasar Sumber Belajar Penilaian
Kompetensi Pembelajaran Pembelajaran Waktu
3.6 Mendiagnosis 3.6.1. Menjelaskan pengertian Enzim dan Mengamati 6 JP  Buku Mata Pengetahuan:
metabolisme dan Enzim metabolisme  Membaca masalah kesehatan Pelajaran • Tes tulis
enzim 3.6.2. Menjelaskan Fungsi terkait dengan enzym dan Biologi Bidang • Tes lisan
Enzim metabolisme Keahlian • Penugasan
3.6.3. Menjelaskan pengertian Kesehatan • Portofolio
Metabolisme Menanya Kurikulum • Proyek/
3.6.4. Mengidentifikasi  Mengajukan pertanyaan 2013. penugasan
hubungan enzim dan
Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Aloksi
Kompetensi Dasar Sumber Belajar Penilaian
Kompetensi Pembelajaran Pembelajaran Waktu
metabolisme tentang hubungan enzyme Kementerian
4.6 Menggunakan konsep 4.6.1. Mempresentasikan dengan proses metabolisme Pendidikan
metabolisme dan konsep metabolisme dan serta hubungan enzyme dan
enzim di bidang enzim di bidang dengan respirasi aerob dan Kebudayaan.
kesehatan kesehatan hubungan enzyme dan  Modul/bahan
4.6.2. Membuat laporan tertulis metabolism dengan kesehatan ajar,
tentang konsep manusia  Internet,
metabolisme dan enzim di  Sumber lain
bidang kesehatan Mengumpulkan informasi yang relevan
 Diskusi kelompok untuk
menemukan jawaban tentang
hubungan enzyme dengan
proses metabolism serta
hubungan enzyme dengan
respirasi aerob

Menalara/mengasosiasi
 Mengolah dan menyimpulkan
data hasil diskusi kelompok

Mengomunikasikan
 Mempresentasikan hasil
diskusi kelompok,
 Membuat laporan tertulis

3.7 Mengidentifikasi 3.7.1 Menjelaskan Pengertian, Sel, Jaringan Mengamati 6 JP  Buku Mata Pengetahuan:
klasifikasi sel, Struktur dan fungsi Sel dan organ tubuh  Mengamati Pelajaran • Tes tulis
jaringan, organ tubuh pada manusia dan manusia dan video/gambar/mengkaji Biologi Bidang • Tes lisan
manusia dan hewan hewan kasus secara berkelompok Keahlian • Penugasan
hewan
tentang klasifikasi sel, Kesehatan • Portofolio
3.7.2 Mengidentifikasi Sel
jaringan, organ tubuh Kurikulum • Proyek/
tumbuhan dan hewan manusia dan hewan 2013. penugasan
3.7.3 Mengidentifikasi Jaringan Kementerian
Menanya
Tumbuhan Pendidikan
 Mengajukan pertanyaan
Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Aloksi
Kompetensi Dasar Sumber Belajar Penilaian
Kompetensi Pembelajaran Pembelajaran Waktu
3.7.4 Mengidentifikas fungsi tentang hubunganklasifikasi sel, dan
jaringan pada manusia jaringan, organ tubuh manusia Kebudayaan.
dan hewan dan hewan  Modul/bahan
4.7 Menunjukkan 4.7.1 Menyajikan klasifikasi ajar,
Mengumpulkan informasi  Internet,
klasifikasi sel, sel, jaringan, organ tubuh  Diskusi kelompok untuk  Sumber lain
jaringan, organ tubuh manusia dan hewan menjawab pertanyaan tentang yang relevan
manusia dan hewan 4.7.2 Mempresentasikan hubungan klasifikasi sel,
klasifikasi sel, jaringan, jaringan, organ tubuh manusia
organ tubuh manusia dan dan hewan
hewan  Melakukan kajian terkait
klasifikasi sel, jaringan, organ
tubuh manusia dan hewan

Menalara/mengasosiasi
 Mengolah dan menyimpulkan
data hasil diskusi .

Mengomunikasikan
 Presentasi hasil diskusi
kelompok
 Membuat laporan tertulis
3.8 Menerapkan 3.8.1. Menjelaskan arti, Bioteknologi dan Mengamati 6 JP  Buku Mata Pengetahuan:
pengembangan prinsip dasar, dan jenis- Aplikasinya  Membaca kasus dan Pelajaran • Tes tulis
bioteknologi serta jenis bioteknologi pemanfaatan bioteknologi di Biologi Bidang • Tes lisan
manfaat dan 3.8.2. Menganalisis peran bidang kesehatan Keahlian • Penugasan
dampaknya dalam bioteknologi serta Kesehatan • Portofolio
masyarakat implikasi hasil-hasil Menanya Kurikulum • Proyek/
bioteknologi  Mengajukan pertanyaan 2013. penugasan
Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Aloksi
Kompetensi Dasar Sumber Belajar Penilaian
Kompetensi Pembelajaran Pembelajaran Waktu
4.8 Menggunakan 4.8.1. Mempresentasikan hasil tentang arti, prinsip dasar dan Kementerian
pengembangan diskusi kelompok tentang jenis-jenis Bioteknologi , serta Pendidikan
bioteknologi serta pengembangan apakah ada pengaruh dan
manfaat dan bioteknologi serta perkembangan bioteknologi Kebudayaan.
dampaknya di manfaat dan dampaknya dengan perkembangan di  Modul/bahan
masyarakat dalam dalam masyarakat bidang kesehatan. ajar,
memecahkan 4.8.2. Menggunakan  Internet,
masalah-masalah di pengembangan Mengumpulkan informasi  Sumber lain
bidang kesehatan bioteknologi serta  Diskusi kelompok untuk yang relevan
manfaat dan dampaknya mencari jawaban tentang arti,
di masyarakat dalam prinsip dasar dan jenis-jenis
memecahkan masalah- Bioteknologi , serta apakah ada
masalah di bidang pengaruh perkembangan
kesehatan bioteknologi dengan
perkembangan di bidang
kedokteran.

Menalar/mengasosiasi
 Mengolah dan menyimpulkan
data hasil diskusi tentang
bioteknologi di bidang
kedokteran dan kesehatan

Komunikasi
 Mempresentasikan hasil diskusi
kelompok
 Membuat laporan
3.9 Menganalisis sistem 3.9.1. Menjelaskan sistem Sistem Mengamati 6 JP  Buku Mata Pengetahuan:
reproduksi pada reproduksi pada manusia Reproduksi  Mengamati Pelajaran • Tes tulis
manusia 3.9.2. Mengidentifikasi Struktur  Struktur dan video/gambar/mengkaji Biologi Bidang • Tes lisan
dan fungsi organ fungsi organ kasus secara berkelompok Keahlian • Penugasan
reproduksi reproduksi tentang organ reproduksi Kesehatan • Portofolio
3.9.3. Menganalisa Gangguan  Gangguan Kurikulum • Proyek/
pada struktur dan fungsi
Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Aloksi
Kompetensi Dasar Sumber Belajar Penilaian
Kompetensi Pembelajaran Pembelajaran Waktu
organ reproduksi pada Menanya 2013. penugasan
4.9 Mengintegrasikan 4.9.1. Mempresentasikan hasil struktur dan  Mengajukan pertanyaan Kementerian
antara organ dengan analisa dan diskusi fungsi organ tentang hubungan struktur dan Pendidikan
proses reproduksi kelompok tentang sistem reproduksi fungsi organ reproduksi dan dan
manusia di bidang reproduksi pada manusia kelainan struktur dan fungsi Kebudayaan.
kesehatan 4.9.2. Membuat laporan tertulis organ reproduksi  Modul/bahan
tentang sistem reproduksi ajar,
pada manusia Mengumpulkan informasi  Internet,
 Diskusi kelompok untuk  Sumber lain
menjawab pertanyaan tentang yang relevan
hubungan struktur dan fungsi
organ reproduksi dan kelainan
struktur dan fungsi organ
reproduksi
 Melakukan kajian terhadap
kelainan pada struktur dan
fungsi organ reproduksi yang
menyebabkan gangguan
sistem organ reproduksi i
manusia
Menalara/mengasosiasi
 Mengolah dan menyimpulkan
data hasil diskusi .

Mengomunikasikan
 Presentasi hasil diskusi
kelompok
 Membuat laporan tertulis

Anda mungkin juga menyukai