Anda di halaman 1dari 7

BIOLOGI

BAB SISTEM GERAK


3
A. RINGKASAN MATERI
A. Otot
Otot merupakan salah satu alat gerak yang sangat berperan dalam pergerakan. Otot memiliki
bentuk dan ukuran yang berbeda-beda sesuai dengan kepentingan dan fungsi masing-masing.
Dengan kata lain, bentuk otot menentukan fungsi dan cara kerjanya. Di dalam tubuh ada tiga
macam jenis otot.
1. Otot polos
Otot polos dapat ditemukan pada organ-organ dalam, kecuali jantung dan lidah. Selain itu,
otot polos dapat ditemukan pada dinding pembuluh darah, iris mata, dinding saluran
pencernaan makanan dan melapisi suatu organ yang berongga. Otot ini tidak bergaris-garis
atau berserabut dan merupakan oto tidak sdar. Sistem kerjanya lambat sehingga otot ini
tidak mudah lelah. Bentuk sel seperti gelendong dengan inti di tengah. Sel-sel otot polos
punya kemamuan membelah diri sehingga jaringan ini bisa memperbaiki kurusakan pada
luka.
2. Otot lurik
Otot lurik sering disebut otot rangka. Memiliki ciri khusus, yaitu posisi inti sel berada diluar
yang lebih dari satu. Otot lurik memiliki serabut, merupakan otot sadar dan sistem kerjanya
cepat sehingga otot ini cepat lelah. Sel-sel otot rangka tidak dapat membelah. Contohmya
otot dahi.
Otot lurik memiliki beberapa fungsi sebagai berikut :
1 Penyokong jaringa lunak
2 Tempat keluar masuknya suatu zat
3 Mempertahankan suhu tubuh
4 Mempertahankan bentuk tubuh dan posisi tubuh

3. Otot jantung
Otot jantung hanya dapat ditemukan pada jantung. Otot ini bergaris-garis sama halnya
dengan otot lurik, tetapi otot ini hanya memiliki satu inti sel dan strukturnya bercabang.
Merupakan otot tak sadar dan sistem geraknya sedang sehingga tidak mudah lelah.

B. Rangka
Selain otot tubuh memiliki rangka sebagai alat gerak lain. Pada dasarnya, rangka tubuh dibagi
menjadi dua kelompok.
1 Rangka pada angggota badan, yaitu :
- Tulang gelang pada bahu
- Tulang gelang pada pinggul
- Tulang gerak atas
- Tulang gerak bawah
2 Rangka aksial, yaitu:
- Tulang dada
- Tulang rusuk
- Ruas tulang belakang

1
Ruas tulang belakang terdiri dari 26 tulang yang saling bersendi sehingga
memungkinkan proses pergerakan ke depan, kebelakang, dan samping. Ruas-ruas
tersebut diantaranya adalah
 Lima ruas vertebrata lumbalis, yaitu ruas yanag berhubungan dengan ruas bagian
tubuh diantara kedua paha dan tulang ekor bagian bawah.
 Tujuh ruas Vertebrata carvikalis, yaitu ruas yang menyusun bagian leher
 Dua belas Vertebrata thorakalis, yaitu ruas yang menyusun rongga dada bagian
belakang

- Tulang tengkorak
Dua bagian utama yang merupakan bagan penyusun pada tulang tengkorak adalah
neurokranium, berfungsi sebagai tulang yang melindungi otak dan splanknokranium
sebagai tulang penyusun wajah.
1) Neurokranium terdiri atas beberapa bagian berikut
o Tulang ethomidal
o Tulang frontal
o Tulang osaifital
o Tulang pariental
o Tulang sphenoidal
o Tulang temporal
2) Splanknokranium terdiri atas beberapa bagian berikut
o Tulang atap pada mulut
o Tulang penyusun wajah
o Dinding dan alas sisi pada hidung
o Tulang yang membentuk rongga mata

C.
D. Hubungan antartulang
a. Amfiarthrosis

2
Amfiarthrosis merupakan hubungan antartulang yang memungkinkan adanya sedikit gerakan
pad tulang. Bentuk hubungan antar tulang yang satu dengan yang lain pada amfiarthrosis
disambung oleh serabut yang dikenal dengan serabut kolagen.
Beberapa bentuk hubungan antartulang amfiarthrosis
- Simfisis, yaitu hubungan antar ruas tulang belakang yang disambung fibrokartilago
- Sindesmosis, yaitu hubungan antara tibia dan fibula yang disambung ligament.
b. Diarthrosis
Diarthrosis merupakan hubungan antartulang yang dapat membuat tulang bergerak dengan
bebas. Diarthrosis sering disebut hubungan synovial karena pada persendian ini dikelilingi
membran synovial dan kapsul atrikular. Ada beberapa tipe hubungan diarthrosis yang
dikenal.
- Sendi engsel : pergerakan pada lutut, siku dan antar tulang pada jari tangan atau
kaki
- Sendi ellipsoidal : pergerakan pada persendian antar tulang jari-jari dan tulang
metacarpal, tulang metatarsal, dan falag
- Sendi pelana : pergerakan antara carpometakarpal dengan ibu jari
- Sendi peluru : pergerakan sendi antara bahu dan pinggul
- Sendi putar : pergerakan antara tulang tengkorak dan tulang atlas
c. Sinartrosis
Sinarthrosis merupakan bentuk hubungan antartulang yang tidak mampu membuat tulang
bergerak. Pada hubungan ini, tulang yang satu dengan tulang yang lain disambung suatu
jaringan yang dikenal dengan jaringan fibrosa (jaringan tulang rawan). Ada beberapa tipe
hubungan sinarthrosis.
E. Kelainan sistem gerak
 Arthritis : kerusakan pada persendian kartilago
 Kifosis : kelainan tulang yang melengkung ke depan
 Lordosis : kelainan tulang yang melengkung belakang
 Osteoporosis : keroposnya tulang yang dapat menyebabkan tulang retak atau patah
 Rakhitis : kelainan tulang pada anak karena kekurangan vitamin D

3
B. SOAL PENGANTAR
berbentuk rongga yang berisi sum-sum
1. Gerak vertebrata bisa terjadi bila ada tulang adalah…
faktor yang saling menunjang, yaitu… A. Sistem havers
A. Rangsang-saraf-otot B. Osteoblas
B. Rangsang-support-stabilitas C. Osteoclas
C. Propulasi-support-stabilitas D. Canaculi
D. Saraf-stabilitas-support E. Lamella
E. Support-stabilitas-rangka 8. Ptotein otot yang tersusun atas aktin dan
2. Otot disebut sebagai alat gerak aktif, myosin disebut…
karena memiliki kemampuan untuk… A. Sktomiosin
A. Kontraksi B. Sarkoplasma
B. Memanjang C. Asetilkolin
C. Berelaksasi D. Myofibril
D. Menyimpan glikogen E. Sarkomer
E. Memecah ATP 9. Selesai berlari-lari napas kita menjadi
3. Berikut ini adalah fungsi rangka pada tersengal-sengal. Hal ini terjadi karena
vertebrata, kecuali… pengaruh dari…
A. Membentuk sel darah A. Asam laktat hasil pembakaran ATP
B. Melindungi alat tubuh yang lemah B. Laktasidogen hasil pemecahan
C. Alat gerak pasif glikogen
D. Menunjang tegaknya tubuh C. Asamalaktat hasil pembongkaran
E. Tempat melekatnya otot polos glikogen
4. Sinfibrosis dapat dijumpai pada D. ATP dan ADP pada fase anaerob
persambungan… E. Glukosa darah yang menurun drastis
A. Ruas tulang belakang 10. Kram (kejang otot) dapat terjadi karena...
B. Tulang lutut A. Otot keras, kaya asam dan suhu
C. Ruas tulang rusuk dingin
D. Antar tulang tengkorak B. Tulang retak, otot lemah dan suhu
E. Ruas-ruas tulang jari panas
5. Suatu sendi yang memungkinkan gerakan C. Sendi tulang infeksi, suhu dingin dan
berputar atau rotasi dapat ditunjukkan cukup energi
pada… D. Otot dan tulang melekat, cukup
A. Antar ruas tulang belakang energi dan suhu dingin
B. Hubungan antara tulang lengan atas E. Infeksi sendi, suhu dingin dan cukup
dan tulang belikat energi
C. Antar tulang atlas dengan tulang 11. Asam susu dapat segera duhilangkan
cranium denga penambahan…
D. Antara lengan atas dengan pengumpil A. Istirahat yang lama
dan tulang hasta B. Penambahan oksigen
E. Antara tulang paha dan tulang pinggul C. Sering berolahraga
6. Sendi peluru dapat ditunjukkan pada… D. Mandi setelah bekerja
A. Persambungan pada tulang pangkal E. Banyak makanan yang bergizi
lengan dengan tulang hasta dan 12. Persendian antar tulang-tulang yang
tulang pengumpil membentuk tengkorak disebut sendi…
B. Tulang paha dengan tulang kering A. Sinfibrosis
dan tulang betis B. Sinkondrosis
C. Tulang leher dan tulang kepala C. Sinarthrosis
D. Tulang paha dan tulang pinggul D. Endartrosis
E. Antara ruas-ruas tulang jari E. Diarthrosis
7. Bagian tulang yang dapat merombak sel- 13. Gerak yang terjadi antara tulang ibu jari
sel tulang yang telah terbentuk sehingga dan tulang telapak tangan adalah dua
arah, kedepan dan kebelakang atau kekiri

4
dan kekanan. Sendi yang
menghubungkan tulang ini termasuk…
A. Sendi engsel
B. Sendi putar
C. Sendi peluru
D. Sendi pelana
E. Sendi rotasi
14. Bagian tulang yang berfungsi memberi
makanan sel-sel tulang adalah…
A. Kanal havers
B. Lakuna
C. Osteosit
D. Periosteum
E. Osteoblas
15. Posisi duduk yang salah dapat
menyebabkan posisi tulang belakang
dapat membengkok kearah kiri atau
kekanan. Gangguan tersebut dapat
digolongkan pada…
A. Skoliosis
B. Sklerosis
C. Kifosis
D. Lordosis
E. Arthritis

5
C. SOAL EVALUASI/KUIS
1. Jaringan epitel berikut ini yang memiliki 8. Lapisan yang pada perkembangannya
fungsi sebagai alat proteksi tubuh akan membentuk organ alat indera, otak
adalah… dan jaringan saraf spinal adalah lapisan…
A. Epitel pipih selapis A. Endoderm
B. Epitel pipih berlapis banyak B. Epitel
C. Epitel silindris C. Mesoderm
D. Epitel silindris berlapis banyak D. Kartilago
E. Epitel pipih berlapis dan bersilia E. Ectoderm
2. Berikut yang merupakan pasangan jenis 9. Jaringan yang mengikat tulang dengan
otot beserta cara kerjanya adalah… tulang adalah…
A. Otot polos, sadar A. Otot
B. Otot lurik, sadar B. Tendon
C. Otot jantung, sadar C. Ligament
D. Otot lurik, involunter D. Dermia
E. Otot jantung, involunter E. Kartilago
3. Berikut termasuk jaringan ikat atau 10. Ilmuan yang menyatakan bahwa setiap
penyokong, kecuali… hewan tersusun atas sel adalah…
A. Tulang rawan A. Max Schultz
B. Tulang kompak B. Rudolf Virchow
C. Saraf C. Johannes purkinye
D. Limfa D. Felix durjadin
E. Darah E. Teodor Schwann
4. Sel tulang rawan disebut… 11. Komponen darah yang terlibat dalam
A. Kondrosit proses pembekuan darah adalah…
B. Kondroblas A. Plasma darah
C. Perikondrium B. Trombosit
D. Hialin C. Eosinofil
E. Kartilago D. Limfosit
5. Berikut ini termasuk tulang pipa, kecuali E. Basofil
tulang… 12. Jaringan-jaringan dibawah ini merupakan
A. Tengkorak jaringan ikat dewasa, kecuali…
B. Pengumpil A. Otot
C. Kering B. Osteon
D. Betis C. Kartilago
E. Rawan D. Darah
6. Sel darah yang berfungsi dalam E. Limfe
mekanisme kekebalan tubuh adalah… 13. Jaringan yang menutupi atau melapisi
A. Eosinofil seluruh permukaan organ tubuh luar dan
B. Eritrosit dalam pada hewan disebut dengan
C. Netrofil jaringan…
D. Limfosit A. Ikat
E. Granulosit B. Epitel
7. Bagian sel saraf yang berfungsi sebagai C. Penyokong
pembawa rangsangan ke badan sel D. Limfe
adalah… E. Saraf
A. Neurit 14. Jaringan epitel yang berfungsi dalaam
B. Badan nissel sekresi adalah jaringan epitel…
C. Dendrite A. Kubus selapis
D. Akson B. Silindris selapis
E. Selubung myelin C. Silindris lapis banyak
D. Kubus berlapis banyak
E. Pipih berlapis banyak

6
15. Bekerja dibawah saraf tidak sadar
(involunter), lambat menanggapi rangsang
, inti satu dan terletak ditengah
sitoplasma , tidak mengandung serabut
otot dan terdapat pada organ visceral
merupakan ciri dari…
A. Otot lurik
B. Otot jantung
C. Otot polos
D. Saraf otonom
E. Saraf viseral

Anda mungkin juga menyukai