Anda di halaman 1dari 6

ASUHAN KEPERAWATAN ANAK PADA An. A.

N DENGAN
DIAGNOSA MEDIS INFEKSI SALURAN KEMIH DI
RUANGAN E ATAS RSUP PROF. DR. R. D. KANDOU
MANADO

Clinical Teacher :

Djoni Ransun, S.Pd, M.Kes

Clinical Instructure :

Ns. Grace Sumombo, S.Kep

Disusun oleh :

Nama : Kimberly Kaligis

NIM : 711440119067

Kelompok : IV

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


POLITEKNIK KESEHATAN MANADO
T.A 2020/2021
005 Limfosit 41 20-40 %
006 Monosit 10 2-8 %
MCV 85.4 80.0-100.0 Fl

1. Terapy Saat Ini

No. Nama Obat Dosis Frekuensi Cara Pemberian


1. D5 1/2 NS 24ml /jam IV
2. Ceftriaxone 1gr /12 jam IV
3. Paracetamol 500mg /8jam PO
4. Na. Diclofenac 50mg /8jam PO

ANALISA DATA

DATA ETIOLOGI MASALAH


Ds : Agen pencedera fisiologis Nyeri Akut
- Pasien mengatakan nyeri pada pinggang
lalu menjalar perut bagian bawah
- Pasien mengatakan nyeri saat
membungkuk
Do :
Pasien tampak meringis saat bergerak

Ds : Intoleransi
- Pasien mengatakan merasa lemah badan Kelemahan Aktivitas
Do :
Pasien tampak lemah dan pucat

DIAGNOSA KEPERAWATAN

1. D.0077 Nyeri Akut b.d Agen pencedera fisiologis


2. D.0056 Intoleransi Aktivitas b.d Kelemahan

INTERVENSI KEPERAWATAN

Diagnosa Keperawatan SLKI SIKI


D.0077 Nyeri Akut b.d L.08066 Tingkat Nyeri I.08238 Manajemen Nyeri
Agen pencedera fisiologis Setelah dilakukan tindakan Obs :
keperawatan selama 3x8 jam - Identifikasi lokasi,
diharapkan tingkat nyeri karakteristik, durasi,
pasien menurun dengan frekuesi, kualitas,
criteria hasil : intensitas nyeri
- Keluhan nyeri menurun - Identifikasi skala nyeri
- Meringis menurun - Monitor efek samping
- Gelisah menurun penggunaan analgetik
- Kesulitan tidur Terapeutik :
menurun - Berikan teknik
nonfarmakologis untuk
mengurangi rasa nyeri
- Fasilitasi istirahat dan
tidur
Edukasi :
- Jelaskan strategi
meredakan nyeri
- Anjurkan memonitor
nyeri secara mandiri
- Anjurkan teknik
nonfarmakologis untuk
menguragi rasa nyeri
Kolaborasi :
- Kolaborasi pemberian
analgetik,
D.0056 Intoleransi L.05047 Toleransi I.05178 Manajemen Energi
Aktivitas b.d Kelemahan Aktivitas Obs :
Setelah dilakukan tindakan - Identifikasi gangguan
keperawatan selama 3x8 jam fungsi tubuh yang
diharapkan toleransi mengakibatkan
aktivitas pasien menigkat kelelahan
dengan criteria hasil : - Monitor kelelahan fisik
- Kemudahan dalam dan emosional
melakukan aktivitas - Monitor lokasi dan
sehari-hari meningkat ketidaknyamanan
- Keluhan lelah menurun selama melakukan
- Perasaan lemah aktivitas
menurun Terapeutik :
- Sediakan lingkungan
nyaman dan rendah
stimulus
- Lakukan latihan
rentang gerak pasif
dan/atau aktif
Edukasi :
- Anjurkan melakukan
aktivitas secara
bertahap
- Ajarkan strategi koping
untuk mengurangi
kelelahan

IMPLEMENTASI KEPERRAWATAN DAN EVALUASI

No. Waktu Implementasi Evaluasi


Dx
Senin, 17 P : pasien mengatakan
Mei 2021 nyeri saat membungkuk
Q : nyeri terasa menjalar
1 14:00 - Mengidentifikasi lokasi, ke pinggang kanan
karakteristik, durasi, frekuesi, R : terasa di perut bawah
kualitas, intensitas nyeri dan pinggang kanan
- Mengidentifikasi skala nyeri S:4
16:00 - Memonitor efek samping T : ± 1menit
penggunaan analgetik
- Memberikan teknik S:
nonfarmakologis untuk -Pasien mengekuh nyeri
19:00 mengurangi rasa nyeri pinggang kanan menjalar
- Memfasilitasi istirahat dan tidur ke perut bagian bawah
- Menjelaskan strategi meredakan - pasien mengatakan nyeri
nyeri saat membungkuk
- Menganjurkan memonitor nyeri O : Pasien tampak
20:00 secara mandiri meringnis
- Menganjurkan teknik A : Masalah belum teratasi
nonfarmakologis untuk P : Intervensi dilanjutkan
menguragi rasa nyeri
- Kolaborasi pemberian analgetik,
2 14:00 - Identifikasi gangguan fungsi S : - Pasien mengeluh
tubuh yang mengakibatkan lemah badan
kelelahan -Pasien mengatakan nyeri
15:00 - Monitor kelelahan fisik dan saat membungkuk
emosional O : Pasien tampak lemah
- Monitor lokasi dan TD : 118/70 mmHg
ketidaknyamanan selama N : 80x/ menit
17:00 melakukan aktivitas R : 21x/menit
- Sediakan lingkungan nyaman S : 36,8⁰C
dan rendah stimulus A : Masalah belum teratasi
- Lakukan latihan rentang gerak P : Intervensi dilanjutkan
19:00 pasif dan/atau aktif
- Anjurkan melakukan aktivitas
secara bertahap
- Ajarkan strategi koping untuk
mengurangi kelelahan
Selasa, 18 P : pasien mengatakan
Mei 2021 nyeri saat membungkuk
Q : nyeri terasa menjalar
1 07:00 - Mengidentifikasi lokasi, ke pinggang kanan
karakteristik, durasi, frekuesi, R : terasa di perut bawah
kualitas, intensitas nyeri dan pinggang kanan
- Mengidentifikasi skala nyeri S:3
09:00 - Memonitor efek samping T : ± 1menit
penggunaan analgetik
- Memberikan teknik
nonfarmakologis untuk S : Pasien mengatakan
12:00 mengurangi rasa nyeri sudah bisa melakukan
- Memfasilitasi istirahat dan tidur teknik nonfarmakologis
- Menjelaskan strategi meredakan O : Pasien tampak baik
nyeri A : Masalah teratasi
- Menganjurkan memonitor nyeri sebagian
14:00 secara mandiri P : Intervensi dilanjutkan
- Menganjurkan teknik
nonfarmakologis untuk
menguragi rasa nyeri
- Kolaborasi pemberian analgetik,
2 08:00 - Mengidentifikasi gangguan S : pasien mengatakan
fungsi tubuh yang sudah bisa melakukan
mengakibatkan kelelahan sebagian aktivitas ringan
- Memonitor kelelahan fisik dan O : pasien tampak lebih
10:00 emosional bertenaga
- Memonitor lokasi dan TD : 130/80 mmHg
ketidaknyamanan selama N : 80x/ menit
melakukan aktivitas R : 22x/menit
11:00 - Menyediakan lingkungan S : 36,5⁰C
nyaman dan rendah stimulus
- Melakukan latihan rentang A : masalah sebagian
gerak pasif dan/atau aktif teratasi
13:00 - Menganjurkan melakukan P : lanjutkan Intervensi
aktivitas secara bertahap
- Mengajarkan strategi koping
untuk mengurangi kelelahan
Rabu, 19 P : pasien mengatakan
Mei 2021 nyeri saat membungkuk
Q : nyeri terasa menjalar
1 14:00 - Mengidentifikasi lokasi, ke pinggang kanan
karakteristik, durasi, frekuesi, R : terasa di perut bawah
kualitas, intensitas nyeri dan pinggang kanan
- Mengidentifikasi skala nyeri S:2
16:00 - Memonitor efek samping T : ± 1menit
penggunaan analgetik
18:00 - Memberikan teknik
nonfarmakologis untuk S : pasien mengatakan
mengurangi rasa nyeri nyeri sudah berkurang
- Memfasilitasi istirahat dan tidur O : pasien tampak rileks
- Menjelaskan strategi meredakan A : masalah teratasi
nyeri P : intervensi dihentikan
19:00 - Menganjurkan memonitor nyeri
secara mandiri
- Menganjurkan teknik
nonfarmakologis untuk
menguragi rasa nyeri
- Kolaborasi pemberian analgetik,
2 14:30 - Identifikasi gangguan fungsi S : Pasien mengatakan
tubuh yang mengakibatkan sudah bisa melakukan
kelelahan aktivitas sendiri
- Monitor kelelahan fisik dan O : pasien tampak bisa
emosional melakukan aktivitas
15:00 - Monitor lokasi dan mandiri
ketidaknyamanan selama TD : 133/79 mmHg
melakukan aktivitas N : 84x/ menit
15:30 - Sediakan lingkungan nyaman R : 22x/menit
dan rendah stimulus S : 36,5⁰C
- Lakukan latihan rentang gerak
16:00 pasif dan/atau aktif A : masalah teratasi
- Anjurkan melakukan aktivitas P : intervensi dihentikan,
secara bertahap pasien pulang
- Ajarkan strategi koping untuk
mengurangi kelelahan

Anda mungkin juga menyukai