Anda di halaman 1dari 1

Keanekaragaman Bagian yang Digunakan

Bagian tumbuhan obat yang digunakan oleh masyarakat terdiri dari 10 bagian tumbuhan obat,

yaitu akar, daun, buah, getah, batang, kulit batang, kulit buah, seluruh bagian/herba,

umbi/rimpang dan bunga (Gambar 3). Bagian tumbuhan bermanfaat obat yang paling banyak

ditemukan adalah daun (50 jenis, 46%).

Anda mungkin juga menyukai