Anda di halaman 1dari 2

“Pentingnya Mengetahui Bahaya Metanol”

M engetahui bahaya metanol begitu penting. Mengapa demikian? Karena metanol begitu
dekat dengan kehidupan kita sehari-hari. Metanol dapat masuk ke dalam tubuh, karena
terhirup, tertelan atau kontak dengan kulit. Sebelum membahas lebih dalam tentang
bahaya methanol, tahukah kalian apa itu metanol?
Metanol adalah cairan tidak berwarna dan sedikit
berbau dengan rumus kimia CH3OH. Metanol disebut
juga methyl acohol, wood spirit, carbinol, wood
alcohol, dan wood naphta. Metanol bersifat larut dalam
air, etanol, eter, dan cairan organik lainnya. Selain
terdapat dalam spiritus, metanol digunakan pula dalam
produk-produk seperti: cairan pembersih tape head,
contact cleaner, cairan pembersih roda kendaraan,
cairan pembersih kaca mobil, cat dan thinner, lem,
tinta, dll.
Ini Dia Bahaya Metanol, Mengerikan Kasus Kematian di Berbagai Negara di
Selain sangat beracun, bahaya metanol adalah Dunia Akibat Metanol
sifatnya yang sangat mudah terbakar (flammable). 1. Ratusan orang tewas dan ribuan lainnya
Campuran antara uap metanol dan udara
jatuh sakit akibat mengonsumsi cairan
menghasilkan campuran yang bersifat eksplosif.
metanol di Iran
Jika metanol bereaksi dengan oksidator kuat,
maka akan terjadi kebakaran dan ledakan.
2. Lebih dari 100 orang dilaporkan
meninggal di Meksiko akibat keracunan
Bagi kesehatan, bahaya metanol tergantung dari alkohol yang mengandung metanol.
tingkat paparan dan lamanya waktu paparan. 3. Empat orang meninggal dunia di
Yang paling berbahaya tentu saja kematian. Selain Amerika Serikat akibat gegabah
itu, berikut ini adalah bahaya metanol bagi
menenggak hand sanitizer yang
kesehatan seperti di rilis oleh US National
mengandung metanol.
Library of Medicine:
4. 10 warga Lamongan tewas akibat arak,
• kerusakan sistem saraf hasil laboratorium mengandung 28
• kerusakan pada otak persen metanol
• sakit kepala dan pusing
• kehilangan kesadaran Itulah beberapa kasus kematian yang disebabkan
• muntah karena metanol. Methanol tidak dapat tercium
• dermatitis atau infeksi kulit atau dirasakan lidah bila dicampur dengan
• insomnia minuman. Jadi jika tidak sengaja tertelan maka
• kelainan pada kelahiran akan sangat berbahaya bagi tubuh.

Ni Made Mahachandra Saraswati Mastera (27)


XII MIPA 1

Anda mungkin juga menyukai