Anda di halaman 1dari 21

FOKUS

APAKAH HAL YANG TERKAIT DENGAN


GAMBAR-GAMBAR TERSEBUT DI
PELAJARI DALAM ILMU BIOLOGI?

BIOLOGI ITU APA?????

APA YANG AKAN KITA PELAJARI


DALAM BIOLOGI ???
WHAT IS BIOLOGY?

Biologi dari dua kata, yaitu bios = hidup dan logos =


ilmu. Ilmu yang mempelajari
Jadi, Biologi adalah ilmu yang mempelajari makhluk
hidup dan makhluk mati yang pernah hidup,
misalnya fosil
Ruang Cabang-
cabang
Lingkup Biologi
Biologi 1. Objek
2. Tema/ Permasalahan
3. Hirarki kehidupan
Manfaat?
Keselamatan Kerja
di Laboratorium
 Tata tertib
 Cara guna alat
 Prosedur Metode Ilmiah Sikap Ilmiah
a. Merumuskan Masalah
b. Mengumpulkan Data
c. Merumuskan Hipotesis
d. Melakukan eksperimen
e. Menganalisa Data
f. Kesimpulan

Publikasi
Ilmiah
a. Membutuhkan nutrisi
b. Mengalami pertumbuhan dan perkembangan
c. Melakukan adaptasi
d. Bernapas
e. Memiliki mekanisme transportasi sel
f. Melakukan reproduksi
g. Melakukan metabolisme
h. Melakukan ekskresi
i. Mengalami proses regulasi dan kepekaan
menanggapi rangsangan
KONKRET

BIOLOGI
SEBAGAI EMPIRIS

SAINS
SISTEMATIKA

UNIVERSAL

OBYEKTIF LOGIS
 Archaebacteria
 Eubacteria
 Protista (protista mirip jamur, protista mirip
tumbuhan (alga), protitista mirip hewan (protozoa)
 Fungi/jamur
 Plantae( lumut,paku,Gymnospermae,
Angiospermae)
 Animalia(Porifera,Coelenterata,Vermes, Mollusca,
Echinodermata, Arthropoda, Chordata (Pisces,
Amphibi, Reptil , Aves, Mamalia)
Gb. Struktur Keilmuan Biologi menurut BSCS
Molekul: gabungan dua atom atau lebih yang berikatan kuat,netral, dan stabil

Sel: interaksi antar molekul yang membentuk unit terkecil dari kehidupan

Jaringan: interaksi antarsel yang bentuk dan fungsinya sama

Organ : interaksi antarjaringan yang mempunyai fungsi tertentu

Sistem organ: interaksi antarorgan yang menjalankan fungsi tertentu

Individu: interaksi antarsistem organ yang membentuk satu tubuh makhluk hidup

Populasi: interaksi antarindividu sejenis di suatu lingkungan tertentu

Komunitas: interaksi antarpopulasi di suatu lingkungan tertentu

Ekosistem: interaksi antarkomunitas dan antara komunitas dengan lingkungan abiotiknya

Bioma: interaksi antarekosistem yg meliputi wilayah yang luas

Biossfer:interaksi antarbioma yg membentuk lapisan kehidupan di bumi


Bioma: gurun,stepa,
sabana,tundra,taiga,
hutan hujan tropis,
hutan gugur

Molekul: DNA,
Karbohidrat, lemak,
protein

S
E
L

Sistem Organ: Jaringan tumbuhan :


sistem pernapasan, epidermis,parenkim,kolenkim
ekskresi, percernaan, ,sklerenkim,endodermis,
peredaran darah, xilem dan floem
reproduksi,koordinasi,dan Jaringan Hewan: epitelium,
sistem imun Organ otot, ikat, dan saraf
1. Berdasarkan objek kajiannya : zoologi, botani,
mikrobiologi, bakteriologi, dan entomologi.

2. Berdasarkan struktur dan fungsi makhluk hidup:


sitologi, histologi, morfologi, fisiologi, dan anatomi

3. Berdasarkan tema pokoknya: evolosi, genetika,


ekologi, etologi

4. Berdasarkan objek dan tema pokoknya: genetika


manusia, genetika tumbuhan, ekologi
tumbuhan, dan ekologi hewan
Beberapa cabang dari Biologi
1.Biologi Molekuler= mengkaji komponen penyusun makhluk pada tingkat molekul
2.Biologi Reproduksi= mendalami tentang perkembangbiakan
3.Biokimia= mempelajari komponen kimia pada tubuh makhluk hidup terkait ilmu lain
4.Sitologi= mempelajari tentang sel (cell)
5.Histologi= mempelajari tentang jaringan (tissue)
6.Embriologi= mempelajari tentang perkembangan embrio
7.Organologi= mempelajari tentang organ
8.Anatomi= mempelajari struktur bagian-bagian tubuh
9.Morfologi= mempelajari penampakan bentuk bagian-bagian tubuh
10.Dermatologi= mempelajari kulit dan penyakitnya
11.Artrologi= mempelajari tentang sendi
12.Epidemiologi= mempelajari tentang penularan penyakit
13.Zoologi= mempelajari tentang dunia hewan (fauna)
14.Botani= mempelajari tentang dunia tumbuha (flora)
15.Bryologi= okus mempelajari tentang lumut
16.Entomologi = mempelajari tentang serangga
17.Etologi= mempelajari perilaku hewan, mekanisme serta faktor-faktor penyebabnya
18.Farmakologi= mempelajari obat-obatan, interaksi dan efeknya terhadap tubuh manusia
19. Genetika= mempelajari tentang pewarisan sifat
20. Evolusi= mempelajari perubahan makhluk hidup dalam jangka panjang
Berbagai profesi atau pekerjaan yang berkaitan dengan biologi

1 2
3

4 5 6
Bagi Masa Depan
bagi diri sendiri: bagi lingkungan:
Bangsa:
1. Membantu 1. Sebagai
1. Memiliki
mengenal pengetahuan
pengetahuan untuk
dirinya sebagai dasar untuk
diversifikasi
makhluk hidup memelihara
pemanfaatan SDH
dan membantu kualitas dan
dlm rangka
mengenal kelestarian lingk.
ketahanan pangan
lingkungannnya 2. Sebagai
bangsa.
2. Memiliki pengetahuan
2. Memiliki
pemahaman dasar untuk
pengetahuan untuk
diri yang lbh melakukan
pengembangan
dalam konservasi SDH
IPTEK di bidang
3. Memiliki agar tidak punah
kedokteran,
pengetahuan
pertanian, industri
pemanfaatan
pangan dan
SDAH
sandang
Kedokteran: Industri: Pertanian:
1. Penemuan 1. Mengetahui jenis 1. Penemuan bibit
antibiotik hewan dan tumbuhan unggul
2. Penemuan yg dapat menghasilkan 2. Pengendalian hama
vaksin bahan-bahan industri secara biologis
contohnya tanaman 3. Meningkatkan
kina sebagai obat produksi pangan
Peternakan: malaria melalui rekayasa
1. Penemuan ternak 2. Pemanfaatan jenis genetika, dan kultur
unggul mlli mikroba dalam jaringan
inseminasi atau pembuatan tempe,
kawin silang,
nata de coco, oncom,
misalnya ayam
ras, ayam broiler, , yoghurt, dan lain-lain Masalah Sosial:
sapi perah Penggunaan tes DNA
2. Fertilisasi in vitro untuk menangani kasus
→ sapi unggul kejahatan ataupun bayi
yang tertukar di rumah
sakit
Tugas 1
Lengkapilah tabel berikut tentang cabang biologi, objek kajian, permasalahan
biologi, dan profesi yang berbasis biologi

Objek kajian Nama cabang Permasalahan Profesi dalam


Biologi Biologi Bidang Ini

Tumbuhan Botani Keanekaragama Ahli botani


n tumbuhan,
hubungan
tumbuhan dgn
makhluk lain,
proses fisiologis
tumbuhan,dll
Tugas 2
Kasus 1 :
Suatu hari Anisa membeli sebuah produk susu dengan merk “Yakult” di supermarket di dekat
rumahnya. Awalnya mega berfikir rasa susu tersebut akan sama seperti susu sapi yang sering ia
minum di setiap pagi. Ternyata setelah di minum rasa susu tesebut sedikit asam. Setelah itu, ia
menayakan kepada ayahnya mengapa rasa susu tersebut bisa menjadi asam. Ayah menjelaskan
susu tersebut bukanlah susu biasa sebab didalam susu tersebut telah di tambahkan bakteri
Lactobacillus casei yang sangat baik untuk saluran pencernaan kita.

Kasus 2: Bulan lalu, kabupaten gunung kidul di gemparkan oleh


keberadaan ulat bulu dalam jumlah banyak dalam sebuah areal
perkebunan. Ulat bulu tersebut memakan daun-daun pada pohon
yang tumbuh. Dalam satu pohon, jumlah ulat bulu dapat mencapai
ratusan untuk mengurangi jumlah ulat bulu pada perkebunan
tersebut, para penduduk menyemprotkan insektisida pada pohon yang
terserang ulat bulu.

Lengkapilah tabel di bawah ini berdasarkan kasus yang ada


Objek Tingkat Organisasi Kehidupan Persoalan Cabang Ilmu
Biologi Biologi Biologi
Kasus 1
Kasus 2

Anda mungkin juga menyukai