Anda di halaman 1dari 13

Lesson Plan TK B (Term I 2021/2022)

Theme : Occupation,Kinds of Transportation

Indicator:

Bahasa Indonesia KD 3.10-4.10, dan 3.12-4.12

 Untuk mengenal abjad dan menulis abjad tersebut.

Art & Craft KD 3.6-4.6,2.3, 2.4

 Develop their creativity through painting, cutting and pasting.

Mengembangkan kreatifitas melalui melukis, menempel dan menggunting.

 Developing their motorist skill.

Mengembangkan kemampuan motorik.

 Develop their eye and hand coordination.

Mengembangkan koordinasi mata dan tangan


Art and Craft KD: 3.6-4.6,2.3.
Art and craft NURSERY: (3 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan menggambar dan mewarnai bentuk rumah pada buku


gambar mereka masing-masing

Materials: 

1. Buku gambar
2. Krayon

Activities: 

 Murid-murid akan menggambar sekolah sesuai dengan imajinasi


mereka dan dibimbing oleh guru
 Murid-murid juga akan mewarnai rumah yang telah mereka gambar
kemudian mengguntingnya jika sudah selesai lalu disimpan

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan


melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan sesuatu kemudian
melatih anak untuk mengenal warna dengan baik

Art and craft NURSERY: (24 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan membuat bus sekolah dari bahan origami

Materials: 

1. 2 lembar kertas origami bebas warna


2. Gunting

3. Glue stick

Activities: 

 Murid-murid akan melipat badan bus dengan instruksi dari guru


 Murid-murid akan memotong badan bus dengan gunting
 Murid-murid akan memotong pola ban dan kaca mobil bus
 Murid-murid akan menempelkan kaca mobil bus dan ban pada badan
bus

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk membuat pola pada


badan bus sekolah dan melatih daya kreatifitas mereka untuk
melengkapi bus sekolah

Art and craft NURSERY: (31 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan membuat gambar guru di buku gambar mereka dan


mengguntingnya

Materials: 

1. Buku gambar
2. krayon
3. Gunting

Activities: 
 Murid-murid akan menggambar guru sesuai instruksi dari guru
 Murid-murid akan mewarnai gambar guru tersebut
 Murid-murid akan memotong pola dari gambar guru yang mereka
kerjakan
 Murid-murid akan menempelkan gambar sekolah, karya bus sekolah
dan gambar guru yang telah diselesaikan dalam 3 minggu ke kertas
karton warna putih yang telah disediakan menjadi satu projek.
Kemudian memberi warna sebagai hiasan pada kertas karton
masing-masing

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan


melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan seperti apa guru
bagi mereka.

Art and Craft KD: 3.6-4.6,2.3.


Art and craft K1: (6 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan menggambar dan mewarnai bentuk rumah sakit pada


buku gambar mereka masing-masing

Materials: 

1. Buku gambar
2. Krayon

Activities: 

 Murid-murid akan menggambar rumah sakit sesuai dengan imajinasi


mereka dan dibimbing oleh guru
 Murid-murid juga akan mewarnai rumah sakit yang telah mereka
gambar kemudian mengguntingnya jika sudah selesai lalu disimpan

Assessment: 
Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan
melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan sesuatu kemudian
melatih anak untuk mengenal warna dengan baik

Art and craft K1: (13 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan menggambar dan mewarnai bentuk bendera


Indonesia pada buku gambar mereka masing-masing

Materials: 

1. Buku gambar
2. Krayon

Activities: 

 Murid-murid akan menggambar bendera Indonesia sesuai dengan


bimbingan oleh guru
 Murid-murid juga akan mewarnai bendera Indonesia kemudian
menghias kertas tersebut agar lebih indah

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan


melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan sesuatu kemudian
melatih anak untuk mengenal warna dengan baik

Art and craft K1: (20 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan menggambar dan mewarnai ambulance pada buku


gambar mereka masing-masing

Materials: 
1. Buku gambar
2. Krayon

Activities: 

 Murid-murid akan menggambar ambulance sesuai dengan imajinasi


mereka dan dibimbing oleh guru
 Murid-murid juga akan mewarnai ambulance yang telah mereka
gambar kemudian mengguntingnya jika sudah selesai lalu disimpan

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan


melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan sesuatu kemudian
melatih anak untuk mengenal warna dengan baik

Art and craft K1: (27 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan membuat gambar dokter di buku gambar mereka dan


mengguntingnya

Materials: 

1. Buku gambar
2. krayon
3. Gunting

Activities: 

 Murid-murid akan menggambar dokter sesuai instruksi dari guru


 Murid-murid akan mewarnai gambar dokter tersebut
 Murid-murid akan memotong pola dari gambar dokter yang mereka
kerjakan
 Murid-murid akan menempelkan gambar rumah sakit, karya
membuat ambulance dan gambar dokter yang telah diselesaikan
dalam 3 minggu ke kertas karton warna putih yang telah disediakan
menjadi satu projek. Kemudian memberi warna sebagai hiasan pada
kertas karton masing-masing

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan


melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan seperti apa
dokter bagi mereka.

Art and Craft KD: 3.6-4.6,2.3.


Art and craft K2: (4 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan menggambar dan mewarnai bentuk kantor polisi pada


buku gambar mereka masing-masing

Materials: 

1. Buku gambar
2. Krayon

Activities: 

 Murid-murid akan menggambar kantor polisi sesuai dengan imajinasi


mereka dan dibimbing oleh guru
 Murid-murid juga akan mewarnai kantor polisi yang telah mereka
gambar kemudian mengguntingnya jika sudah selesai lalu disimpan

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan


melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan sesuatu kemudian
melatih anak untuk mengenal warna dengan baik
Art and craft K2: (11 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan menggambar dan mewarnai bentuk bendera


Indonesia pada buku gambar mereka masing-masing

Materials: 

3. Buku gambar
4. Krayon

Activities: 

 Murid-murid akan menggambar bendera Indonesia sesuai dengan


bimbingan oleh guru
 Murid-murid juga akan mewarnai bendera Indonesia kemudian
menghias kertas tersebut agar lebih indah

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan


melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan sesuatu kemudian
melatih anak untuk mengenal warna dengan baik

Art and craft K2: (18 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan menggambar dan mewarnai mobil polisi pada buku


gambar mereka masing-masing

Materials: 

1. Buku gambar
2. Krayon
Activities: 

 Murid-murid akan menggambar mobil polisi sesuai dengan imajinasi


mereka dan dibimbing oleh guru
 Murid-murid juga akan mewarnai mobil polisi yang telah mereka
gambar kemudian mengguntingnya jika sudah selesai lalu disimpan

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan


melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan sesuatu kemudian
melatih anak untuk mengenal warna dengan baik

Art and craft K2: (25 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan membuat gambar dokter di buku gambar mereka dan


mengguntingnya

Materials: 

1. Buku gambar
2. krayon
3. Gunting

Activities: 
 Murid-murid akan menggambar polisi sesuai instruksi dari guru
 Murid-murid akan mewarnai gambar polisi tersebut
 Murid-murid akan memotong pola dari gambar polisi yang mereka
kerjakan
 Murid-murid akan menempelkan gambar kantor polisi, karya
membuat mobil polisi dan gambar polisi yang telah diselesaikan
dalam 3 minggu ke kertas karton warna putih yang telah disediakan
menjadi satu projek. Kemudian memberi warna sebagai hiasan pada
kertas karton masing-masing

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kesabaran mereka untuk menggambar dan


melatih daya imajinasi mereka dalam membayangkan seperti apa polisi
bagi mereka.

Bahasa Indonesia KD 3.10-4.10, dan 3.12-4.12

 Untuk mengenal abjad dan menulis abjad tersebut.

Bahasa K2: (5 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan menyebutkan dan menulis huruf Ff, Gg, Hh, Ii dan
membaca 2 suku kata menggunakan huruf kosonan tersebut yang
dipadukan dengan huruf vocal. Contoh: ga-gu, fa-fu, ha-ga, gi-gi

Materials: 

1. Lembar kerja siswa Ff, Gg, Hh, Ii


2. Flashcard suku kata
3. Pensil dan penghapus

Activities: 

 Murid-murid akan menyebutkan huruf Ff, Gg, Hh, Ii


 Murid-murid akan menuliskan huruf tersebut pada lembar kerja
mereka masing-masing
 Murid-murid akan mengulang huruf vocal dan membaca 2 suku kata
yang disediakan oleh guru. Contoh:
Assessment: 

Murid-murid akan melatih kemampuan mereka dalam membaca dan


menulis

Bahasa K2: (12 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan mengenal dan berlatih cara pengucapan suara


imbuhan gabungan huruf vocal dan konsonan. Contoh:

1. c +ah = cah
2. b +ah = bah

Materials: 

1. Flashcard suku kata + imbuhan h


2. Lembar kerja siswa
3. Pensil dan penghapus

Activities: 

 Murid-murid akan menyebutkan penggabungan huruf konsonan,


vocal dan imbuhan h
 Murid-murid akan menuliskan huruf tersebut pada lembar kerja
mereka masing-masing
 Murid-murid akan mengulang menggunakan flashcard yag disediakan
oleh guru. Contoh:
Assessment: 

Murid-murid akan melatih kemampuan mereka dalam membaca dan


menulis

Bahasa K2: (19 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan mengenal dan berlatih cara penggabungan 2 suku


kata. Contoh:

1. bu + ah = buah
2. bo + cah = bocah

Materials: 

4. Flashcard suku kata + imbuhan h


5. Lembar kerja siswa
6. Pensil dan penghapus

Activities: 

 Murid-murid akan menyebutkan penggabungan 2 suku kata


 Murid-murid akan menuliskan huruf tersebut pada lembar kerja
mereka masing-masing
 Murid-murid akan mengulang menggunakan flashcard yag disediakan
oleh guru. Contoh:
Assessment: 

Murid-murid akan melatih kemampuan mereka dalam membaca dan


menulis

Bahasa K2: (26 Agustus 2021)

Objectives: 

Murid-murid akan menyebutkan dan menulis huruf Jj, Kk, Ll, Mm dan
membaca 1 suku kata menggunakan huruf kosonan tersebut yang
dipadukan dengan huruf vocal. Contoh: ja, ju, ka, ki, li, ma

Materials: 

4. Lembar kerja siswa Jj,Kk,Ll,Mm


5. Flashcard suku kata
6. Pensil dan penghapus

Activities: 

 Murid-murid akan menyebutkan huruf Jj, Kk, Ll, Mm


 Murid-murid akan menuliskan huruf tersebut pada lembar kerja
mereka masing-masing
 Murid-murid akan mengulang huruf vocal dan membaca 1 suku kata
yang disediakan oleh guru. Contoh:

Assessment: 

Murid-murid akan melatih kemampuan mereka dalam membaca dan


menulis

Anda mungkin juga menyukai